{"title":"Implementasi BUMDes dalam Upaya Menciptakan Lapangan Kerja bagi Pemuda di Desa Jungjang","authors":"Rachman Yushril Fadillah, Mintarsih Arbarini","doi":"10.59935/lej.v2i2.140","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan program-progam yang diselenggarakan BUMDes, (2) mendeskripsikan penerapan program Distrik BUMDes dalam upaya menciptakan lapangan kerja bagi pemuda, (3) mendeskripsikan hambatan dan solusi yang telah dilakukan selama menjalankan program Distrik BUMDes. Pendekatan penelitian ini menggunakan studi kasus kualitatif. Penelitian dilakukan di Desa Jungjang, Kecamatan Arjawinangun, Kabupaten Cirebon. Subjek penelitian berjumlah 7 orang, terdiri 2 pelaksana BUMDes dan 5 pemuda. Terdapat 2 informan penelitian, Kepala Dusun V dan Sekretaris Desa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan simpulan. Keabsahan data diuji menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Hasil penelitian menunjukkan (1) program-program yang diselenggarakan BUMDes Jungjang bertujuan meningkatkan taraf kehidupan masyarakat desa, (2) implementasi program Distrik BUMDes berbentuk kawasan usaha desa yang menyediakan lapangan kerja melalui kegiatan pemberdayaan calon pekerja, (3) hambatan pelaksanaan meliputi keterbatasan penyebaran informasi, kegiatan pemberdayaan bersifat monoton, dan kurang sesuainya bahan ajar dengan kemampuan partisipan, sedangkan solusi yang diterapkan antara lain menginstruksikan partisipan untuk menyebarluaskan informasi, mengadakan kegiatan pemberdayaan dengan suasana informal, dan mendatangkan tenaga ajar profesional.","PeriodicalId":46861,"journal":{"name":"International Journal of Lifelong Education","volume":"13 1","pages":""},"PeriodicalIF":1.9000,"publicationDate":"2022-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"International Journal of Lifelong Education","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.59935/lej.v2i2.140","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"Q2","JCRName":"EDUCATION & EDUCATIONAL RESEARCH","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan program-progam yang diselenggarakan BUMDes, (2) mendeskripsikan penerapan program Distrik BUMDes dalam upaya menciptakan lapangan kerja bagi pemuda, (3) mendeskripsikan hambatan dan solusi yang telah dilakukan selama menjalankan program Distrik BUMDes. Pendekatan penelitian ini menggunakan studi kasus kualitatif. Penelitian dilakukan di Desa Jungjang, Kecamatan Arjawinangun, Kabupaten Cirebon. Subjek penelitian berjumlah 7 orang, terdiri 2 pelaksana BUMDes dan 5 pemuda. Terdapat 2 informan penelitian, Kepala Dusun V dan Sekretaris Desa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan simpulan. Keabsahan data diuji menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Hasil penelitian menunjukkan (1) program-program yang diselenggarakan BUMDes Jungjang bertujuan meningkatkan taraf kehidupan masyarakat desa, (2) implementasi program Distrik BUMDes berbentuk kawasan usaha desa yang menyediakan lapangan kerja melalui kegiatan pemberdayaan calon pekerja, (3) hambatan pelaksanaan meliputi keterbatasan penyebaran informasi, kegiatan pemberdayaan bersifat monoton, dan kurang sesuainya bahan ajar dengan kemampuan partisipan, sedangkan solusi yang diterapkan antara lain menginstruksikan partisipan untuk menyebarluaskan informasi, mengadakan kegiatan pemberdayaan dengan suasana informal, dan mendatangkan tenaga ajar profesional.
期刊介绍:
The International Journal of Lifelong Education provides a forum for debate on the principles and practice of lifelong, adult, continuing, recurrent and initial education and learning, whether in formal, institutional or informal settings. Common themes include social purpose in lifelong education, and sociological, policy and political studies of lifelong education. The journal recognises that research into lifelong learning needs to focus on the relationships between schooling, later learning, active citizenship and personal fulfilment, as well as the relationship between schooling, employability and economic development.