{"title":"Kepemimpinan Perempuan dalam Mengembangkan Budaya Organisasi","authors":"Ismi Rohmattul Muslimah","doi":"10.15642/jkpi.2021.11.2.198-207","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Artikel ini membahas tentang bagaimana kepemimpinan perempuan dalam mengembangkan budaya organisasi. Metode penelitian dilakukan berdasarkan kajian teoritis dan penelusuran jurnal-jurnal penelitian dan beberapa buku. Hasil penelitian-penelitian masalah gender menunjukkan tidak banyak perbedaan gender yang dihubungkan dengan kepemimpinan apalagi seorang perempuan yang memimpin sebuah organisasi. Namun jika gender dihubungkan dengan kepemimpinan apalagi perempuan pasti memiliki ciri khas tersendiri, tetapi bukan karena perbedaan jenis kelamin, namun lebih pada faktor karakteristik dan tuntutan pekerjaan itu sendiri. Hal ini menunjukkan adanya pengaruh karakteristik kepemimpinan perempuan dengan budaya organisasi. Dan kepemimpinan pada budaya organisasi memiliki orientasi untuk membangun budaya yang kuat dan bagaimana cara mempertahankan secara terus menerus terhadap apa yang telah dicapai oleh suatu organisasi tersebut. Dan disinilah dibutuhkan seorang pemimpin yang efektif dalam mempertahankan strategi kepemimpinannya. Dan budaya organisasi yang kuat dapat dilihat dari visi dan misi sekolah, keyakinan dan nilai yang baik, dan hubungan yang baik antara pemimpin dan anggotanya.","PeriodicalId":31751,"journal":{"name":"Ibriez Jurnal Kependidikan Dasar Islam Berbasis Sains","volume":"32 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Ibriez Jurnal Kependidikan Dasar Islam Berbasis Sains","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.15642/jkpi.2021.11.2.198-207","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Artikel ini membahas tentang bagaimana kepemimpinan perempuan dalam mengembangkan budaya organisasi. Metode penelitian dilakukan berdasarkan kajian teoritis dan penelusuran jurnal-jurnal penelitian dan beberapa buku. Hasil penelitian-penelitian masalah gender menunjukkan tidak banyak perbedaan gender yang dihubungkan dengan kepemimpinan apalagi seorang perempuan yang memimpin sebuah organisasi. Namun jika gender dihubungkan dengan kepemimpinan apalagi perempuan pasti memiliki ciri khas tersendiri, tetapi bukan karena perbedaan jenis kelamin, namun lebih pada faktor karakteristik dan tuntutan pekerjaan itu sendiri. Hal ini menunjukkan adanya pengaruh karakteristik kepemimpinan perempuan dengan budaya organisasi. Dan kepemimpinan pada budaya organisasi memiliki orientasi untuk membangun budaya yang kuat dan bagaimana cara mempertahankan secara terus menerus terhadap apa yang telah dicapai oleh suatu organisasi tersebut. Dan disinilah dibutuhkan seorang pemimpin yang efektif dalam mempertahankan strategi kepemimpinannya. Dan budaya organisasi yang kuat dapat dilihat dari visi dan misi sekolah, keyakinan dan nilai yang baik, dan hubungan yang baik antara pemimpin dan anggotanya.