Pengembangan Perangkat Blended Learning Kontekstual Untuk Pembelajaran Program Linear Siswa SMK

Pande Putu Kurniawan, G. Suweken, I. Sudiarta
{"title":"Pengembangan Perangkat Blended Learning Kontekstual Untuk Pembelajaran Program Linear Siswa SMK","authors":"Pande Putu Kurniawan, G. Suweken, I. Sudiarta","doi":"10.25273/jipm.v11i1.12993","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Blended learning dengan membuka kelas maya sangat penting untuk mengorganisasikan program pembelajaran siswa SMK. Bila sedang melaksanakan tugas kerja praktek lapangan, maka akan sangat bermanfaat bagi siswa dan guru yang tidak melakukan pembelajaan tatap muka secara penuh. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan perangkat pembelajaran blended learning kontekstual yang berkualitas valid, praktis, dan efektif. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian desain. Dalam penelitian ini dikembangkan perangkat pembelajaran berupa Rencana Pelaksanaan Pembelajaran, Kelas Maya, dan Instrumen Penilaian. Subjek yang digunakan dalam penelitian ini disesuaikan dengan tahapan-tahapan penelitian dan teknik pengambilannya menggunakan purposive sampling. Penelitian ini dilaksanakan di SMK N 3 Denpasar. Metode yang digunakan adalah metode observasi, angket, tes, dan wawancara. Instrumen yang digunakan adalah lembar validasi, lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran, angket respons siswa dan guru, tes hasil belajar, dan pedoman wawancara. Data yang telah dikumpulkan diolah secara deskriptif. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah perangkat pembelajaran blended learning kontekstual yang berkualitas valid, praktis, dan efektif.","PeriodicalId":31874,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika","volume":"27 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25273/jipm.v11i1.12993","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Blended learning dengan membuka kelas maya sangat penting untuk mengorganisasikan program pembelajaran siswa SMK. Bila sedang melaksanakan tugas kerja praktek lapangan, maka akan sangat bermanfaat bagi siswa dan guru yang tidak melakukan pembelajaan tatap muka secara penuh. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan perangkat pembelajaran blended learning kontekstual yang berkualitas valid, praktis, dan efektif. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian desain. Dalam penelitian ini dikembangkan perangkat pembelajaran berupa Rencana Pelaksanaan Pembelajaran, Kelas Maya, dan Instrumen Penilaian. Subjek yang digunakan dalam penelitian ini disesuaikan dengan tahapan-tahapan penelitian dan teknik pengambilannya menggunakan purposive sampling. Penelitian ini dilaksanakan di SMK N 3 Denpasar. Metode yang digunakan adalah metode observasi, angket, tes, dan wawancara. Instrumen yang digunakan adalah lembar validasi, lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran, angket respons siswa dan guru, tes hasil belajar, dan pedoman wawancara. Data yang telah dikumpulkan diolah secara deskriptif. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah perangkat pembelajaran blended learning kontekstual yang berkualitas valid, praktis, dan efektif.
混合学习与开放玛雅班对组织学生SMK学习计划至关重要。在执行现场实践作业时,将大大受益于没有进行充分面对面学习的学生和老师。本研究旨在获得有效、实用和有效的相互学习环境工具。所使用的研究类型是设计研究。在本研究中开发了学习计划、网络课程、评估工具等学习工具。本研究中使用的受试者采用采样过程和采样技术进行调整。这项研究是在SMK N 3登巴萨进行的。使用的方法是观察、标签、测试和采访。使用的工具有验证表、学习成绩观察表、学生和教师反应量表、学习成绩测试和访谈指南。收集的数据是描述性的。本研究的结果是一个有效的、实用的、有效的混合学习环境工具。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
1
审稿时长
6 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信