N. Nurhidayati, Nuryami Nuryami, Pratiwi Dwi Warih Sitaresmi, R. Damayanti, Tuhfatul Janan
{"title":"REVIEW PENGGUNAAN BAHAN AJAR BERBASIS WEBSITE TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN SISWA PADA PELAJARAN MATEMATIKA PADA ERA PANDEMI COVID-19","authors":"N. Nurhidayati, Nuryami Nuryami, Pratiwi Dwi Warih Sitaresmi, R. Damayanti, Tuhfatul Janan","doi":"10.46773/.v1i2.428","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Artikel ini berisi review dari pengaruh penggunaan bahan ajar berbasis website terhadap peningkatan kemampuan belajar Matematika siswa yang dianalisis oleh salah satu penelitian sebelumnya. Jenis penelitian yang dilakukan adalah kuantitatif dengan jumlah sampel penelitian 30 siswa pada tingkat SMA, dengan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data yaitu menggunakan teknik Data tes yang diperoleh dan dianalisis menggunakan Uji T yaitu Paired Sample T-Test. Hasil penelitian yang dilakukan dapat dikategorikan jenis tinggi apabila interval nilai pemahaman konsep matematis siswa lebih dari 25,158. Peserta didik yang mempunyai kemampuan pemahaman konsep matematis siswa pada jenis sedang, interval pemahaman konsep matematis yaitu antara 17,98 dan 25,158. Dan peserta didik yang mempunyai keahlian dalam pemahaman konsep matematis jenis rendah intervalnya yaitu kurang dari 17,98. Sedangkan hasil pada kelas control yaitu kelas yang tidak diberi penggunaan bahan ajar berbasis website, interval pemahaman konsep matematis tinggi yaitu lebih dari 23,6. Siswa yang memiliki kemampuan pemahaman konsep matematis jenis sedang, interval nya antara 16,88 dan 23,6. Dan siswa yang memiliki pemahaman konsep matematis jenis rendah dengan interval kurang dari 16,88. Dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan hasil dalam penggunaan bahan ajar berbasis website pada kemampuan didalam pemahaman konsep matematis peserta didik.Kata Kunci: Bahan Ajar, Berbasis Website, Pemahaman Konsep","PeriodicalId":34144,"journal":{"name":"Al Khawarizmi","volume":"99 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-08-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Al Khawarizmi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.46773/.v1i2.428","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Artikel ini berisi review dari pengaruh penggunaan bahan ajar berbasis website terhadap peningkatan kemampuan belajar Matematika siswa yang dianalisis oleh salah satu penelitian sebelumnya. Jenis penelitian yang dilakukan adalah kuantitatif dengan jumlah sampel penelitian 30 siswa pada tingkat SMA, dengan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data yaitu menggunakan teknik Data tes yang diperoleh dan dianalisis menggunakan Uji T yaitu Paired Sample T-Test. Hasil penelitian yang dilakukan dapat dikategorikan jenis tinggi apabila interval nilai pemahaman konsep matematis siswa lebih dari 25,158. Peserta didik yang mempunyai kemampuan pemahaman konsep matematis siswa pada jenis sedang, interval pemahaman konsep matematis yaitu antara 17,98 dan 25,158. Dan peserta didik yang mempunyai keahlian dalam pemahaman konsep matematis jenis rendah intervalnya yaitu kurang dari 17,98. Sedangkan hasil pada kelas control yaitu kelas yang tidak diberi penggunaan bahan ajar berbasis website, interval pemahaman konsep matematis tinggi yaitu lebih dari 23,6. Siswa yang memiliki kemampuan pemahaman konsep matematis jenis sedang, interval nya antara 16,88 dan 23,6. Dan siswa yang memiliki pemahaman konsep matematis jenis rendah dengan interval kurang dari 16,88. Dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan hasil dalam penggunaan bahan ajar berbasis website pada kemampuan didalam pemahaman konsep matematis peserta didik.Kata Kunci: Bahan Ajar, Berbasis Website, Pemahaman Konsep