Pengaruh Upah Minimum Regional, Indeks Kedalaman Kemiskinan, dan Realisasi Dana Alokasi Umum terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Kabupaten Karawang Tahun 2011-2020
Safira Nur Zahira, Amalia Risti Rahyu, Fitri Nur Fajri
{"title":"Pengaruh Upah Minimum Regional, Indeks Kedalaman Kemiskinan, dan Realisasi Dana Alokasi Umum terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Kabupaten Karawang Tahun 2011-2020","authors":"Safira Nur Zahira, Amalia Risti Rahyu, Fitri Nur Fajri","doi":"10.36406/jemi.v31i01.517","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang memiliki tren yang positif pada tahun 2011-2019 namun mengalami penurunan pada tahun 2020. Peningkatan indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang sejalan dengan peningkatan upah minimum regional namun tidak sejalan dengan penurunan indeks pembangunan manusia pada tahun 2020. Selain itu, peningkatan indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang tidak sejalan dengan tingkat kedalaman kemiskinan dan realisasi dana alokasi umum yang mengalami fluktuasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh upah minimum regional, indeks kedalaman kemiskinan, dan realisasi dana alokasi umum terhadap indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang pada tahun 2011-2020. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diolah dengan analisis regresi menggunakan aplikasi Eviews 10 sehingga jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Berdasarkan hasil regresi diketahui bahwa variabel upah minimum regional memiliki pengaruh yang positif terhadap indeks pembangunan manusia sedangkan indeks kedalaman kemiskinan dan realisasi dana alokasi umum memiliki pengaruh yang negatif terhadap indeks pembangunan manusia. Variabel upah minimum regional dan indeks kedalaman kemiskinan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang sedangkan realisasi dana alokasi umum tidak berpengaruh secara signifikan terhadap indeks kedalaman kemiskinan di Kabupaten Karawang.","PeriodicalId":17804,"journal":{"name":"Jurnal STEI Ekonomi","volume":"11 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-08-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal STEI Ekonomi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36406/jemi.v31i01.517","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang memiliki tren yang positif pada tahun 2011-2019 namun mengalami penurunan pada tahun 2020. Peningkatan indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang sejalan dengan peningkatan upah minimum regional namun tidak sejalan dengan penurunan indeks pembangunan manusia pada tahun 2020. Selain itu, peningkatan indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang tidak sejalan dengan tingkat kedalaman kemiskinan dan realisasi dana alokasi umum yang mengalami fluktuasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh upah minimum regional, indeks kedalaman kemiskinan, dan realisasi dana alokasi umum terhadap indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang pada tahun 2011-2020. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diolah dengan analisis regresi menggunakan aplikasi Eviews 10 sehingga jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Berdasarkan hasil regresi diketahui bahwa variabel upah minimum regional memiliki pengaruh yang positif terhadap indeks pembangunan manusia sedangkan indeks kedalaman kemiskinan dan realisasi dana alokasi umum memiliki pengaruh yang negatif terhadap indeks pembangunan manusia. Variabel upah minimum regional dan indeks kedalaman kemiskinan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap indeks pembangunan manusia di Kabupaten Karawang sedangkan realisasi dana alokasi umum tidak berpengaruh secara signifikan terhadap indeks kedalaman kemiskinan di Kabupaten Karawang.