Analisis Model Struktural Faktor-Faktor Pembentuk Fashion-Oriented Impulse Buying Produk Ritel Fashion Berdasarkan Sudut Pandang Konsumen Usia Remaja [Structural Model Analysis of Fashion-Oriented Impulse Buying of Retail Products Based on the Teenage Customer's Perspective]
{"title":"Analisis Model Struktural Faktor-Faktor Pembentuk Fashion-Oriented Impulse Buying Produk Ritel Fashion Berdasarkan Sudut Pandang Konsumen Usia Remaja [Structural Model Analysis of Fashion-Oriented Impulse Buying of Retail Products Based on the Teenage Customer's Perspective]","authors":"Berto Mulia Wibawa, Geodita Woro Bramanti","doi":"10.19166/DEREMA.V13I1.790","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"The impact of globalization encourages many retailers from abroad with great capital to perform business activities especially in Indonesia. This also supported by the fashion industry which is currently growing. Unplanned purchases (or impulse buying) is an act of purchase made by consumers who previously had no plans to buy the product. This study examines how fashion involvement influences positive emotion, hedonic consumption tendency, and fashion-oriented impulse buying at the retail fashion at Galaxy Mall Surabaya. The method of this study is using conclusive descriptive design with a multiple cross-sectional and judgmental sampling type. The distribution of questionnaires was done by direct survey to 188 customers of Zara, Pull & Bear and Stradivarius aged 15-21 who made purchases in one of those three stores in the last 1 month. The results of this study showed that fashion involvement has a positive effect on positive emotion, hedonic consumption tendency, and fashion-oriented impulse buying. A hedonic consumption tendency has a positive effect on positive emotions and fashion-oriented impulse buying. Other findings show that positive emotions have no influence towards fashion-oriented impulse buying. The results also recommended that retail mix strategy can be applied by Zara, Pull & Bear and Stradivarius to maximize retail revenue from potential customers by using the advantage of impulse buying behavior. Bahasa Indonesia Abstrak: Dampak globalisasi mendorong banyak pengusaha ritel dari luar negeri dengan kemampuan kapital yang besar melakukan aktivitas bisnis di Indonesia. Hal ini didukung oleh fenomena industri fashion yang saat ini semakin berkembang di Indonesia. Pembelian tak terencana ( impulse buying ) merupakan tindakan pembelian yang dilakukan konsumen dimana sebelumnya belum ada rencana untuk membeli produk tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan fashion involvement, positive emotion, hedonic consumption tendency , dan fashion-oriented impulse buying pada ritel fashion di Galaxy Mall Surabaya. Metode penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif konklusif dengan tipe multiple cross-sectional dan judgmental sampling . Penyebaran kuesioner telah dilakukan dengan cara survei langsung ke 188 pelanggan Zara, Pull&Bear, dan Stradivarius yang berusia 15-21 yang pernah melakukan aktivitas pembelian di salah satu dari ketiga ritel tersebut dalam 1 bulan terakhir. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fashion involvement memiliki pengaruh positif terhadap positive emotion , hedonic consumption tendency , dan fashion-oriented impluse buying . kemudian hedonic consumption tendency memiliki pengaruh positif terhadap positif emotion dan fashion-oriented impulse buying , Temuan lainnya menunjukkan positive emotion tidak berpengaruh terhadap fashion-oriented impulse buying . Hasil penelitian ini juga merekomendasikan strategi retail mix dapat diterapkan oleh Zara, Pull&Bear, dan Stradivarius untuk memaksimalkan pendapatan ritel dari calon pelanggan dengan memanfaatkan perilaku impulse buying .","PeriodicalId":31092,"journal":{"name":"DeReMa Development Research of Management Jurnal Manajemen","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-05-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"DeReMa Development Research of Management Jurnal Manajemen","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.19166/DEREMA.V13I1.790","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 3
Abstract
The impact of globalization encourages many retailers from abroad with great capital to perform business activities especially in Indonesia. This also supported by the fashion industry which is currently growing. Unplanned purchases (or impulse buying) is an act of purchase made by consumers who previously had no plans to buy the product. This study examines how fashion involvement influences positive emotion, hedonic consumption tendency, and fashion-oriented impulse buying at the retail fashion at Galaxy Mall Surabaya. The method of this study is using conclusive descriptive design with a multiple cross-sectional and judgmental sampling type. The distribution of questionnaires was done by direct survey to 188 customers of Zara, Pull & Bear and Stradivarius aged 15-21 who made purchases in one of those three stores in the last 1 month. The results of this study showed that fashion involvement has a positive effect on positive emotion, hedonic consumption tendency, and fashion-oriented impulse buying. A hedonic consumption tendency has a positive effect on positive emotions and fashion-oriented impulse buying. Other findings show that positive emotions have no influence towards fashion-oriented impulse buying. The results also recommended that retail mix strategy can be applied by Zara, Pull & Bear and Stradivarius to maximize retail revenue from potential customers by using the advantage of impulse buying behavior. Bahasa Indonesia Abstrak: Dampak globalisasi mendorong banyak pengusaha ritel dari luar negeri dengan kemampuan kapital yang besar melakukan aktivitas bisnis di Indonesia. Hal ini didukung oleh fenomena industri fashion yang saat ini semakin berkembang di Indonesia. Pembelian tak terencana ( impulse buying ) merupakan tindakan pembelian yang dilakukan konsumen dimana sebelumnya belum ada rencana untuk membeli produk tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan fashion involvement, positive emotion, hedonic consumption tendency , dan fashion-oriented impulse buying pada ritel fashion di Galaxy Mall Surabaya. Metode penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif konklusif dengan tipe multiple cross-sectional dan judgmental sampling . Penyebaran kuesioner telah dilakukan dengan cara survei langsung ke 188 pelanggan Zara, Pull&Bear, dan Stradivarius yang berusia 15-21 yang pernah melakukan aktivitas pembelian di salah satu dari ketiga ritel tersebut dalam 1 bulan terakhir. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fashion involvement memiliki pengaruh positif terhadap positive emotion , hedonic consumption tendency , dan fashion-oriented impluse buying . kemudian hedonic consumption tendency memiliki pengaruh positif terhadap positif emotion dan fashion-oriented impulse buying , Temuan lainnya menunjukkan positive emotion tidak berpengaruh terhadap fashion-oriented impulse buying . Hasil penelitian ini juga merekomendasikan strategi retail mix dapat diterapkan oleh Zara, Pull&Bear, dan Stradivarius untuk memaksimalkan pendapatan ritel dari calon pelanggan dengan memanfaatkan perilaku impulse buying .
全球化的影响促使许多拥有大量资本的国外零售商开展商业活动,特别是在印度尼西亚。这也得到了目前正在增长的时尚产业的支持。计划外购买(或冲动购买)是消费者在之前没有购买计划的情况下进行的购买行为。本研究旨在探讨时尚介入对泗水银河购物中心零售时尚的正面情绪、享乐消费倾向及时尚导向冲动购买的影响。本研究的方法是使用结论性描述性设计与多横截面和判断抽样类型。问卷的发放是通过直接调查的方式,对188名15-21岁的Zara, Pull & Bear和Stradivarius的顾客进行调查,这些顾客在过去一个月内在这三家店之一购物。本研究结果显示,时尚涉入对积极情绪、享乐消费倾向和时尚导向冲动购买有正向影响。享乐消费倾向对积极情绪和时尚导向的冲动购买有正向影响。其他研究结果表明,积极情绪对以时尚为导向的冲动购买没有影响。研究结果还建议Zara、Pull & Bear和Stradivarius可以采用零售组合策略,利用冲动购买行为的优势,最大限度地提高潜在客户的零售收入。摘要:丹帕克环球旅游(Dampak globalisasi mendorong banyak pengusaha ritel dari luar negeri dengan kemampuan)的首都,yang besar melakukan aktivitas bisnis di Indonesia。halini didukung oleh现象行业时尚杨说,这似乎是印度尼西亚的berkembang。penbelian tak terencana(冲动购买)merupakan tindakan penbelian yang dilakukan konsumen dimana sebelumnya belum and rencana untuk membeli product tersebut。Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan时尚介入,积极情绪,享乐消费倾向,但时尚导向的冲动购买。方法为:蒙古纳坎型多断面单判断抽样。Penyebaran kuesioner telah dilakukan dengan cara survei langsung ke 188 pelanggan Zara, Pull&Bear, dan Stradivarius yang berusia 15-21 yang pernah melakukan aktivitas pembelian di salah satu dari ketiga ritel terseam 1 bulan terakhir。时尚涉及积极情绪、享乐主义消费倾向、时尚导向的冲动性购买。kemudian的享乐消费倾向为积极情绪与时尚导向的冲动购买,kemudian的积极情绪与时尚导向的冲动购买。Zara、Pull&Bear、Stradivarius等品牌的零售组合是指冲动购买。