Pemanfaatan Tanaman Patikan Kebo sebagai Upaya Untuk Mengatasi Masalah Perdarahan Pada Kasus Luka

Samsir Syamz, A. Karim, Tutuk Handayani
{"title":"Pemanfaatan Tanaman Patikan Kebo sebagai Upaya Untuk Mengatasi Masalah Perdarahan Pada Kasus Luka","authors":"Samsir Syamz, A. Karim, Tutuk Handayani","doi":"10.33024/jkpm.v7i7.15388","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK Patikan kebo ini merupakan tumbuhan herbal yang tumbuh subur di iklim tropis. Tumbuhan ini banyak dijumpai di pinggir jalan dan juga di area kebun. Secara empiris tumbuhan ini dimanfaatkan untuk menghentikan perdarahan pada luka. Luka dapat mengakibatkan terjadinya perdarahan, sehingga harus dilakukan penanganan segera agar tidak terjadi kondisi yang tidak diharapkan seperti syok hipovolemik. Tujuan Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini untuk meningkatkan keterampilan termasuk pengetahuan Masyarakat mengenai penanganan perdarahan pada luka dengan memanfaatkan tanaman Patikan Kebo dalam menghentikan perdarahan luka. Pelaksanaaan Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini diikuti peserta sebanyak 25 orang yang diawali dengan melakukan Pre test untuk menilai pengetahuan Masyarakat sebelum diberikan materi, setelah itu pemaparan materi dari tim pelaksana PkM beserta demo kegiatan keterampilan penggunaan tanaman Patikan Kebo. Selanjutnya dilakukan evaluasi (post test). Peserta kegiatan PkM yang hadir dengan jenis kelamin laki-laki dan Perempuan dengan rentang usia 19-45 tahun. Pengetahuan Masyarakat tentang pemanfaatan Patikan Kebo meningkat sebesar 35,50% setelah pemaparan materi dan pelatihan keterampilan. Semua peserta sudah dapat melakukan pemanfaatan tanaman Patikan Kebo dalam menangani masalah perdarahan pada luka. Sebagai kesimpulan, kegiatan PkM ini sangat efektif   dalam meningkatkan pengetahuan dan keterampilan Masyarakat Desa Timbuseng tentang penanganan perdarahan luka dengan Patikan Kebo. Kata Kunci: Patikan Kebo, Luka, Perdarahan  ABSTRACT Patikan kebo is a herbal plant that thrives in tropical climates. This plant is often found on roadsides and also in garden areas. Empirically, this plant is used to stop bleeding in wounds. Wounds can cause bleeding, so treatment must be carried out immediately to avoid unexpected conditions such as hypovolemic shock. This Community Service Activity (PKM) aims to improve skills including community knowledge regarding handling bleeding in wounds by using the Patikan Kebo plant to stop wound bleeding. The implementation of this Community Service Activity was attended by 25 participants, starting with a pre-test to assess the community's knowledge before being given material, after that a presentation of material from the PkM implementing team and a demonstration of skills in using the Patikan Kebo plant. Next, an evaluation (post test) is carried out. PkM activity participants who attended were male and female with an age range of 19-45 years. Community knowledge about the use of Patikan Kebo increased by 35.50% after the presentation of the material and skills training. All participants were able to use the Patikan Kebo plant to treat bleeding problems in wounds. In conclusion, this PkM activity was very effective in increasing the knowledge and skills of the Timbuseng Village Community regarding treating bleeding wounds with Patikan Kebo. Keywords: Patikan Kebo, Wounds, Bleeding","PeriodicalId":448471,"journal":{"name":"Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM)","volume":"62 4","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-07-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33024/jkpm.v7i7.15388","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

ABSTRAK Patikan kebo ini merupakan tumbuhan herbal yang tumbuh subur di iklim tropis. Tumbuhan ini banyak dijumpai di pinggir jalan dan juga di area kebun. Secara empiris tumbuhan ini dimanfaatkan untuk menghentikan perdarahan pada luka. Luka dapat mengakibatkan terjadinya perdarahan, sehingga harus dilakukan penanganan segera agar tidak terjadi kondisi yang tidak diharapkan seperti syok hipovolemik. Tujuan Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini untuk meningkatkan keterampilan termasuk pengetahuan Masyarakat mengenai penanganan perdarahan pada luka dengan memanfaatkan tanaman Patikan Kebo dalam menghentikan perdarahan luka. Pelaksanaaan Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini diikuti peserta sebanyak 25 orang yang diawali dengan melakukan Pre test untuk menilai pengetahuan Masyarakat sebelum diberikan materi, setelah itu pemaparan materi dari tim pelaksana PkM beserta demo kegiatan keterampilan penggunaan tanaman Patikan Kebo. Selanjutnya dilakukan evaluasi (post test). Peserta kegiatan PkM yang hadir dengan jenis kelamin laki-laki dan Perempuan dengan rentang usia 19-45 tahun. Pengetahuan Masyarakat tentang pemanfaatan Patikan Kebo meningkat sebesar 35,50% setelah pemaparan materi dan pelatihan keterampilan. Semua peserta sudah dapat melakukan pemanfaatan tanaman Patikan Kebo dalam menangani masalah perdarahan pada luka. Sebagai kesimpulan, kegiatan PkM ini sangat efektif   dalam meningkatkan pengetahuan dan keterampilan Masyarakat Desa Timbuseng tentang penanganan perdarahan luka dengan Patikan Kebo. Kata Kunci: Patikan Kebo, Luka, Perdarahan  ABSTRACT Patikan kebo is a herbal plant that thrives in tropical climates. This plant is often found on roadsides and also in garden areas. Empirically, this plant is used to stop bleeding in wounds. Wounds can cause bleeding, so treatment must be carried out immediately to avoid unexpected conditions such as hypovolemic shock. This Community Service Activity (PKM) aims to improve skills including community knowledge regarding handling bleeding in wounds by using the Patikan Kebo plant to stop wound bleeding. The implementation of this Community Service Activity was attended by 25 participants, starting with a pre-test to assess the community's knowledge before being given material, after that a presentation of material from the PkM implementing team and a demonstration of skills in using the Patikan Kebo plant. Next, an evaluation (post test) is carried out. PkM activity participants who attended were male and female with an age range of 19-45 years. Community knowledge about the use of Patikan Kebo increased by 35.50% after the presentation of the material and skills training. All participants were able to use the Patikan Kebo plant to treat bleeding problems in wounds. In conclusion, this PkM activity was very effective in increasing the knowledge and skills of the Timbuseng Village Community regarding treating bleeding wounds with Patikan Kebo. Keywords: Patikan Kebo, Wounds, Bleeding
利用 Patikan Kebo 植物解决伤口出血问题
Patikan kebo 是一种生长在热带气候中的草本植物。这种植物经常出现在路边和花园里。根据经验,这种植物可用于伤口止血。伤口会引起出血,因此必须立即进行治疗,以防止出现低血容量性休克等意外情况。本次社区服务活动(PKM)的目的是通过利用 Patikan Kebo 植物止住伤口出血,提高处理伤口出血的技能,包括社区知识。共有 25 人参加了此次社区服务活动,首先进行了一次前测,以评估社区居民在获得材料前的知识水平,然后由 PkM 实施小组介绍材料,并演示使用 Patikan Kebo 植物的技能活动。此外,还进行了评估(后测试)。参加 PkM 活动的人员有男有女,年龄在 19-45 岁之间。经过材料介绍和技能培训后,社区对使用 Patikan Kebo 的了解增加了 35.50%。所有参与者都能利用 Patikan Kebo 植物处理伤口出血问题。总之,这项 "社区知识管理 "活动非常有效地提高了 Timbuseng 村社区利用 Patikan Kebo 处理伤口出血的知识和技能。关键词Patikan Kebo 伤口 出血 ABSTRACT Patikan kebo 是一种生长在热带气候中的草本植物。这种植物经常出现在路边和花园里。根据经验,这种植物可用于伤口止血。伤口会导致出血,因此必须立即进行治疗,以避免出现低血容量性休克等意外情况。这项社区服务活动(PKM)旨在通过使用 Patikan Kebo 植物止住伤口出血,提高处理伤口出血的技能,包括社区知识。25 名参与者参加了这一社区服务活动的实施,首先进行了一次前测,以评估社区在获得材料之前的知识水平,然后由 PkM 实施团队介绍材料,并演示使用 Patikan Kebo 植物的技能。然后进行评估(后测)。参加 PkM 活动的人员有男有女,年龄在 19-45 岁之间。在介绍材料和技能培训后,社区对使用 Patikan Kebo 的了解增加了 35.50%。所有参与者都能使用 Patikan Kebo 植物治疗伤口出血问题。总之,这次知识管理活动非常有效地提高了廷布森村社区居民使用 Patikan Kebo 治疗伤口出血的知识和技能。关键词Patikan Kebo、伤口、出血
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信