{"title":"Analisis Redaman Jaringan Fiber To The Home Di Daerah Istana Gardenia Regency","authors":"M. Hidayat, Iqbal Imadudin Prasetyo","doi":"10.55893/epsilon.v22i1.112","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak \nKebutuhan jaringan fiber to the home (FTTH) semakin marak digunakan di perkotaan Indonesia, seluruh kota – kota besar membutuhkan internet untuk mempermudah melakukan aktifitas penduduk, salah satu daerah yang menggunakan jaringan FTTH adalah Istana Gardenia Regency, namun pada saat ini masih banyak terjadi kendala dalam kualitas jaringan yang didapatkan penduduk Istana Gardenia Regency, maka sebab itu diperlukan pengecekan kualitas jaringan FTTH di daerah Istana Gardenia Regency. Pada penelitian ini dilakukan pengecekan pada sisi kualitas redaman jaringan FTTH di daerah perumahan Istana Gardenia Regency yang menggunakan provider PT. Telkom, penelitian ini dilakukan dengan pengecekan kondisi jaringan secara lapangan menggunakan alat ukur optical power meter (OPM), setelah melakukan pengecekan, dilakukan perancangan jaringan FTTH menggunakan software optysystem kemudian melakukan perbandingan kondisi di lapangan dengan hasil perancangan. Hasil pengukuran dilapangan didapatkan hasil sebesar 24,46dB dengan jarak ONT terdekat dan 34,87 dengan jarak ONT terjauh sedangkan hasil simulasi didapatkan hasil sebesar 22.527dB pada ONT terdekat dan 22,668 pada ONT terjauh, sehingga dapat dilihat pengaruh lekukan yang dihasilkan dari tarikan kabel mempengaruhi peningkatan redaman, setelah melakukan identifikasi dari beberapa titik pengukuran yaitu pada keluaran OLT, ODC, ONT permasalahan terdapat pada keluaran ONT terjauh yang memiliki redaman sebesar 34,87dB, terdapat selisih redaman sebesar 12,202dB sehingga diperlukan perbaikan pada titik ONT terjauh agar memiliki kualitas jaringan yang baik. \n \nKata kunci : FTTH, Redaman, Optysystem \n ","PeriodicalId":320715,"journal":{"name":"EPSILON: Journal of Electrical Engineering and Information Technology","volume":"40 3","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-07-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EPSILON: Journal of Electrical Engineering and Information Technology","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55893/epsilon.v22i1.112","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Abstrak
Kebutuhan jaringan fiber to the home (FTTH) semakin marak digunakan di perkotaan Indonesia, seluruh kota – kota besar membutuhkan internet untuk mempermudah melakukan aktifitas penduduk, salah satu daerah yang menggunakan jaringan FTTH adalah Istana Gardenia Regency, namun pada saat ini masih banyak terjadi kendala dalam kualitas jaringan yang didapatkan penduduk Istana Gardenia Regency, maka sebab itu diperlukan pengecekan kualitas jaringan FTTH di daerah Istana Gardenia Regency. Pada penelitian ini dilakukan pengecekan pada sisi kualitas redaman jaringan FTTH di daerah perumahan Istana Gardenia Regency yang menggunakan provider PT. Telkom, penelitian ini dilakukan dengan pengecekan kondisi jaringan secara lapangan menggunakan alat ukur optical power meter (OPM), setelah melakukan pengecekan, dilakukan perancangan jaringan FTTH menggunakan software optysystem kemudian melakukan perbandingan kondisi di lapangan dengan hasil perancangan. Hasil pengukuran dilapangan didapatkan hasil sebesar 24,46dB dengan jarak ONT terdekat dan 34,87 dengan jarak ONT terjauh sedangkan hasil simulasi didapatkan hasil sebesar 22.527dB pada ONT terdekat dan 22,668 pada ONT terjauh, sehingga dapat dilihat pengaruh lekukan yang dihasilkan dari tarikan kabel mempengaruhi peningkatan redaman, setelah melakukan identifikasi dari beberapa titik pengukuran yaitu pada keluaran OLT, ODC, ONT permasalahan terdapat pada keluaran ONT terjauh yang memiliki redaman sebesar 34,87dB, terdapat selisih redaman sebesar 12,202dB sehingga diperlukan perbaikan pada titik ONT terjauh agar memiliki kualitas jaringan yang baik.
Kata kunci : FTTH, Redaman, Optysystem