Program Studi, Pendidikan Agama, Islam, Rangga Iskandar Dinata, Raisa Zuhra, Salsabila Awaluddin, Pembiasaan, Dzikir Al Ma’tsurat
{"title":"Program Riset Penelitian Saintifik Imre Lakatos dan Relevansinya dengan Pendidikan Agama Islam","authors":"Program Studi, Pendidikan Agama, Islam, Rangga Iskandar Dinata, Raisa Zuhra, Salsabila Awaluddin, Pembiasaan, Dzikir Al Ma’tsurat","doi":"10.53649/taujih.v5i1.670","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kemampuan manusia dalam perkembangan ilmu pengetahuan seiring berkembang zaman semakin berkembang dan maju. Hasrat manusia untuk mengetahui kebenaran seiring waktu semakin besar. Penelitian ini berfungsi menjelaskan program riset yang Imre Lakatos dalam bukunya yang berjudul The Methodology of Scientific Research Programmes. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah library research, yang dimana peneliti akan mencari dan membaca sumber-sumber yang sesuai dengan judul yang akan diteliti seperti buku, artikel, tulisan dan jurnal yang relevan. Dalam program riset ini dimaksudkan agar teori itu dapat diharapkan bermanfaat dan berguna untuk kemajuan pengetahuan di masa akan datang. Dikarenakan pengetahuan itu bersifat berkelanjutan seperti yang dikatakan oleh Lakatos. Bagian inti dalam program riset Lakatos adalah hard core, protective-belt, dan a series of theory. Metode yang menunjang kepada program riset Lakatos sendiri adalah metode heuristik. Relevansinya dengan pendidikan agama Islam terletak pada Al-Qur’an yang menjadi sumber pendidikan agama Islam sedangkan pembelajaran tentang tafsir sebagai protective belt sebagai pelengkap karena bisa diubah, ditambah dan dikurang asal tidak keluar dari Al-Qur’an hardcore .","PeriodicalId":340886,"journal":{"name":"TAUJIH: Jurnal Pendidikan Islam","volume":"125 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-05-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"TAUJIH: Jurnal Pendidikan Islam","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53649/taujih.v5i1.670","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Kemampuan manusia dalam perkembangan ilmu pengetahuan seiring berkembang zaman semakin berkembang dan maju. Hasrat manusia untuk mengetahui kebenaran seiring waktu semakin besar. Penelitian ini berfungsi menjelaskan program riset yang Imre Lakatos dalam bukunya yang berjudul The Methodology of Scientific Research Programmes. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah library research, yang dimana peneliti akan mencari dan membaca sumber-sumber yang sesuai dengan judul yang akan diteliti seperti buku, artikel, tulisan dan jurnal yang relevan. Dalam program riset ini dimaksudkan agar teori itu dapat diharapkan bermanfaat dan berguna untuk kemajuan pengetahuan di masa akan datang. Dikarenakan pengetahuan itu bersifat berkelanjutan seperti yang dikatakan oleh Lakatos. Bagian inti dalam program riset Lakatos adalah hard core, protective-belt, dan a series of theory. Metode yang menunjang kepada program riset Lakatos sendiri adalah metode heuristik. Relevansinya dengan pendidikan agama Islam terletak pada Al-Qur’an yang menjadi sumber pendidikan agama Islam sedangkan pembelajaran tentang tafsir sebagai protective belt sebagai pelengkap karena bisa diubah, ditambah dan dikurang asal tidak keluar dari Al-Qur’an hardcore .
随着时代的进步,人类发展科学的能力也在不断提高和进步。随着时间的推移,人类对真理的渴望也越来越强烈。本研究旨在解释伊姆雷-拉卡托斯(Imre Lakatos)在其题为《科学研究计划的方法论》(The Methodology of Scientific Research Programmes)一书中提出的研究计划。本研究采用的方法是图书馆研究法,研究人员将搜索和阅读与研究题目相符的资料,如书籍、文章、著作和相关期刊。在这一研究计划中,希望该理论能够对未来的知识进步有所帮助和裨益。因为正如拉卡托斯所说,知识是可持续的。拉卡托斯研究计划的核心部分是硬核、保护带和一系列理论。支持拉卡托斯自己研究计划的方法是启发式方法。它与伊斯兰宗教教育的相关性在于《古兰经》是伊斯兰宗教教育的源泉,而学习作为保护带的塔夫西尔则是一种补充,因为只要不脱离《古兰经》的核心,它就可以改变、增加和减少。