Berbagi Foto Digital: Motif, Faktor Kepribadian, dan Komunikasi Termediasi

S. Hidayanto, Fina Zahra
{"title":"Berbagi Foto Digital: Motif, Faktor Kepribadian, dan Komunikasi Termediasi","authors":"S. Hidayanto, Fina Zahra","doi":"10.21111/ejoc.v8i2.9311","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Media sosial saat ini menjadi platform berbagi foto digital yang diminati mayoritas pengguna internet di dunia. Tujuan diciptakannya media sosial adalah mulai dari sarana komunikasi hingga menjadi wadah untuk berbagi foto. Di media sosial, berbagi foto digital dianggap lebih efektif dalam mengekspresikan diri pengguna dibanding berbagi status lewat teks. Daya tangkap audiens media sosial lebih cepat ketika informasi disampaikan melalui foto digital. Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana motivasi pengguna membagikan foto digitalnya di media sosial dan faktor kepribadian yang melatar belakanginya. Berdasarkan kajian literatur, masih jarang dijumpai penelitian yang menghubungkan motivasi berbagi foto digital dengan kepribadian pengguna media sosial. Total empat informan terpilih setelah melalui proses pencarian dan seleksi berdasarkan kriteria. Penelitian ini menggunakan tiga metode pengumpulan data yaitu obeservasi tidak langsung, wawancara semi terstruktur, dan studi literatur. Data penelitian yang sudah terkumpul kemudian diberikan kode dengan tiga tahapan pengkodean yaitu open, axial, dan selective coding. Data hasil pengkodean selanjutnya dianalisis menggunakan analisis tematik. Berdasarkan hasil penelitian, motivasi memori, ekspresi diri, dan pemeliharaan hubungan adalah tiga motivasi teratas seseorang berbagi foto digitalnya di media sosial. Temuan lainnya adalah seseorang yang melakukan aktivitas berbagi foto digital biasanya memiliki karakteristik kepribadian extraversion, openness to experience, dan agreeableness dengan derajat yang cukup tinggi.\n ","PeriodicalId":427273,"journal":{"name":"ETTISAL : Journal of Communication","volume":"30 45","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-05-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"ETTISAL : Journal of Communication","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21111/ejoc.v8i2.9311","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Media sosial saat ini menjadi platform berbagi foto digital yang diminati mayoritas pengguna internet di dunia. Tujuan diciptakannya media sosial adalah mulai dari sarana komunikasi hingga menjadi wadah untuk berbagi foto. Di media sosial, berbagi foto digital dianggap lebih efektif dalam mengekspresikan diri pengguna dibanding berbagi status lewat teks. Daya tangkap audiens media sosial lebih cepat ketika informasi disampaikan melalui foto digital. Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana motivasi pengguna membagikan foto digitalnya di media sosial dan faktor kepribadian yang melatar belakanginya. Berdasarkan kajian literatur, masih jarang dijumpai penelitian yang menghubungkan motivasi berbagi foto digital dengan kepribadian pengguna media sosial. Total empat informan terpilih setelah melalui proses pencarian dan seleksi berdasarkan kriteria. Penelitian ini menggunakan tiga metode pengumpulan data yaitu obeservasi tidak langsung, wawancara semi terstruktur, dan studi literatur. Data penelitian yang sudah terkumpul kemudian diberikan kode dengan tiga tahapan pengkodean yaitu open, axial, dan selective coding. Data hasil pengkodean selanjutnya dianalisis menggunakan analisis tematik. Berdasarkan hasil penelitian, motivasi memori, ekspresi diri, dan pemeliharaan hubungan adalah tiga motivasi teratas seseorang berbagi foto digitalnya di media sosial. Temuan lainnya adalah seseorang yang melakukan aktivitas berbagi foto digital biasanya memiliki karakteristik kepribadian extraversion, openness to experience, dan agreeableness dengan derajat yang cukup tinggi.  
数码照片共享:动机、个性因素和中介交流
社交媒体是目前世界上大多数网民感兴趣的数码照片共享平台。创建社交媒体的目的既包括交流手段,也包括分享照片。在社交媒体上,分享数码照片被认为比通过文字分享状态更能表达用户的自我。通过数码照片传递信息时,社交媒体受众的注意力持续时间更快。本研究旨在了解用户在社交媒体上分享数码照片的动机及其背后的个性因素。根据文献综述,将分享数码照片的动机与社交媒体用户的个性联系起来的研究还很少见。在根据标准进行搜索和筛选后,共选取了四名信息提供者。本研究采用了三种数据收集方法,即间接观察法、半结构式访谈法和文献研究法。然后,通过三个编码阶段对收集到的研究数据进行编码,即开放式编码、轴向编码和选择性编码。然后使用主题分析法对编码数据进行分析。根据研究结果,记忆动机、自我表达和关系维护是在社交媒体上分享数码照片的三大动机。另一项发现是,分享数码照片的人通常具有较高程度的外向性、经验开放性和合意性人格特征。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信