{"title":"Terminologi Pendidikan dalam Al-Qur’an","authors":"mila latifah","doi":"10.37274/rais.v8i1.924","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi sintesa Pendidikan dalam interpretasi kajian tematik istilah-istilah yang tercangkum dalam konotasi Pendidikan. Penelitian ini hasil dari kajian literatur mengunakan kamus Fatur Rahman yang dedikasinya adalah Al-Qur’an yaitu tentang Tarbiyyah, Ta’li, tadris, ta’dib dan Tazkiyyah. Metode yang digunakan dengan tafsir maudhu’i yaitu dengan upaya mendekati Al-Quran secara tematis yang dilakukan dengan cara menghimpun dan mengumpulkan seluruh ayat yang memiliki kesamaan makna kemudian menganalisisnya dari berbagai aspek kajian, untuk selanjutnya menyajikan hasil tafsiran ke dalam satu tema bahasan tertentu dengan analisis Miles Huberman penelitian ini menyimpulkan bahwa kelima istilah ini dideskrifsikan dengan utuh yang searah dengan perkembangan Pendidikan saat ini maka, dinamika kemanusiaan yang sebagai wakil Tuhan di muka bumi untuk menyampaikan da’wah dan Pendidikan dimuka bumi ini. Maka dari itu Pendidikan yang sesuai dengan istilah ini bisa digunakan untuk rumusan visi, misi dan tujuan Pendidikan dari segala disiplin keilmuan dan pada jenjang Pendidikan, baik formal maupun non formal. \nThe purpose of this research is to identify the synthesis of education in the interpretation of the thematic studies of terms that are included in the connotation of education. This research is the result of a literature review using Fatur Rahman's dictionary whose dedication is the Qur'an, namely Tarbiyyah, Ta'li, tadris, ta'dib and Tazkiyyah. The method used with maudhu'i interpretation is by approaching the Al-Quran thematically which is done by collecting and collecting all verses that have the same meaning and then analyzing them from various aspects of the study, then presenting the results of the interpretation into a particular topic of discussion with analysis Miles Huberman in this research concludes that these five terms are fully described which are in line with the current development of education, therefore, the dynamics of humanity as God's representatives on earth to convey da'wah and education on this earth. Their education in accordance with this term can be used to formulate the vision, mission and goals of education from all scientific disciplines and at the level of education, both formal and non-formal.","PeriodicalId":256744,"journal":{"name":"Rayah Al-Islam","volume":"115 2","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-02-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Rayah Al-Islam","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37274/rais.v8i1.924","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi sintesa Pendidikan dalam interpretasi kajian tematik istilah-istilah yang tercangkum dalam konotasi Pendidikan. Penelitian ini hasil dari kajian literatur mengunakan kamus Fatur Rahman yang dedikasinya adalah Al-Qur’an yaitu tentang Tarbiyyah, Ta’li, tadris, ta’dib dan Tazkiyyah. Metode yang digunakan dengan tafsir maudhu’i yaitu dengan upaya mendekati Al-Quran secara tematis yang dilakukan dengan cara menghimpun dan mengumpulkan seluruh ayat yang memiliki kesamaan makna kemudian menganalisisnya dari berbagai aspek kajian, untuk selanjutnya menyajikan hasil tafsiran ke dalam satu tema bahasan tertentu dengan analisis Miles Huberman penelitian ini menyimpulkan bahwa kelima istilah ini dideskrifsikan dengan utuh yang searah dengan perkembangan Pendidikan saat ini maka, dinamika kemanusiaan yang sebagai wakil Tuhan di muka bumi untuk menyampaikan da’wah dan Pendidikan dimuka bumi ini. Maka dari itu Pendidikan yang sesuai dengan istilah ini bisa digunakan untuk rumusan visi, misi dan tujuan Pendidikan dari segala disiplin keilmuan dan pada jenjang Pendidikan, baik formal maupun non formal.
The purpose of this research is to identify the synthesis of education in the interpretation of the thematic studies of terms that are included in the connotation of education. This research is the result of a literature review using Fatur Rahman's dictionary whose dedication is the Qur'an, namely Tarbiyyah, Ta'li, tadris, ta'dib and Tazkiyyah. The method used with maudhu'i interpretation is by approaching the Al-Quran thematically which is done by collecting and collecting all verses that have the same meaning and then analyzing them from various aspects of the study, then presenting the results of the interpretation into a particular topic of discussion with analysis Miles Huberman in this research concludes that these five terms are fully described which are in line with the current development of education, therefore, the dynamics of humanity as God's representatives on earth to convey da'wah and education on this earth. Their education in accordance with this term can be used to formulate the vision, mission and goals of education from all scientific disciplines and at the level of education, both formal and non-formal.