IMPLEMENTASI KEPEMIMPINAN PARTISIPATIF PADA MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN GEOGRAFI SMA KABUPATEN KARAWANG

Halimatusha’diah, Maulana Abduh Rajabi
{"title":"IMPLEMENTASI KEPEMIMPINAN PARTISIPATIF PADA MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN GEOGRAFI SMA KABUPATEN KARAWANG","authors":"Halimatusha’diah, Maulana Abduh Rajabi","doi":"10.59966/pandu.v1i3.416","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk membahas implementasi kepemimpinan partisipatif pada MGMP Geografi SMA Kabupaten Karawang. Fokus pembahasan ini adalah menganalisis manfaat, dampak dan kekurangan dari penerapan kepemimpinan partisipatif yang telah diterapkan. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan studi dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan triangulasi data, reduksi, dan pengambilan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi kepemimpinan partisipatif pada MGMP Geografi SMA Kab. Karawang tidak terlepas dari kekurangan dan manfaat besar yang dirasakan oleh pengurus dan anggota. Dampak yang dihasilkan adalah meningkatnya partisipasi, komunikasi, motivasi, kreativitas, inovasi, dan komitmen anggota dan pengurus dalam proses pengambilan keputusan dan dalam melaksanakan berbagai program kegiatan MGMP. Adapun kekurangan dari gaya kepemimpinan ini adalah lebih kepada proses pelaksanaan pengambilan keputusan yang cenderung memakan waktu lebih lama, berubah-ubah, penetapan keputusan yang terlalu banyak pertimbangan, dan berdampak juga pada pengeluaran biaya yang lebih besar.","PeriodicalId":302245,"journal":{"name":"PANDU : Jurnal Pendidikan Anak dan Pendidikan Umum","volume":"47 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"PANDU : Jurnal Pendidikan Anak dan Pendidikan Umum","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.59966/pandu.v1i3.416","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membahas implementasi kepemimpinan partisipatif pada MGMP Geografi SMA Kabupaten Karawang. Fokus pembahasan ini adalah menganalisis manfaat, dampak dan kekurangan dari penerapan kepemimpinan partisipatif yang telah diterapkan. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan studi dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan triangulasi data, reduksi, dan pengambilan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi kepemimpinan partisipatif pada MGMP Geografi SMA Kab. Karawang tidak terlepas dari kekurangan dan manfaat besar yang dirasakan oleh pengurus dan anggota. Dampak yang dihasilkan adalah meningkatnya partisipasi, komunikasi, motivasi, kreativitas, inovasi, dan komitmen anggota dan pengurus dalam proses pengambilan keputusan dan dalam melaksanakan berbagai program kegiatan MGMP. Adapun kekurangan dari gaya kepemimpinan ini adalah lebih kepada proses pelaksanaan pengambilan keputusan yang cenderung memakan waktu lebih lama, berubah-ubah, penetapan keputusan yang terlalu banyak pertimbangan, dan berdampak juga pada pengeluaran biaya yang lebih besar.
参与式领导在卡拉旺地区高中地理教师审议中的实施情况
本研究旨在讨论参与式领导在卡拉旺县 MGMP 地理中学的实施情况。讨论的重点是分析已实施的参与式领导的好处、影响和不足之处。本研究是一项描述性定性研究,采用案例研究法。数据收集通过访谈和文献研究进行。数据分析技术通过数据三角测量、还原和得出结论来进行。研究结果表明,参与式领导在 MGMP Geography SMA Kab. Karawang 的实施与管理者和成员感受到的不足和巨大益处密不可分。由此产生的影响是,在决策过程和实施各种MGMP活动计划中,成员和行政人员的参与度、沟通、积极性、创造性、创新性和承诺都得到了提高。这种领导方式的缺点更多的是在执行决策的过程中,往往需要更长的时间、更多的变化、过多考虑的决定,同时也会对更高的成本产生影响。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信