Peningkatan Komunikasi Peserta Didik Melalui Layanan Bimbingan Kelompok dengan Menggunakan Metode Diskusi Di MAN 3 Padang (Studi Eksperimen di Kelas XI Pendidikan Keberagaman)
{"title":"Peningkatan Komunikasi Peserta Didik Melalui Layanan Bimbingan Kelompok dengan Menggunakan Metode Diskusi Di MAN 3 Padang (Studi Eksperimen di Kelas XI Pendidikan Keberagaman)","authors":"","doi":"10.30596/edutech.v9i2.16128","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilatarbelakangi karena adanya penurunan komunikasi terhadap peserta didik di kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang. Tujuan dari penelitian adalah untuk Mendeskripsikan; 1) Gambaran keberhasilan komunikasi peserta didik sebelum dilakukan bimbingan kelompok, 2) Gambaran keberhasilan komunikasi peserta didik setelah dilakukan bimbingan kelompok dengan menggunakan metode diskusi, 3) Mengetahui peningkatan komunikasi peserta didik melalui layanan bimbingan kelompok dengan menggunakan metode diskusi. Penelitian ini merupakan jenis penelitian eksperimen kuantitatif one group pretest dan postest design . Populasi penelitian ini adalah 12 orang peserta didik kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang, 7 orang peserta didik laki-laki dan 5 orang peserta didik perempuan. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling sebanyak 8 orang peserta didik. Instrumen yang digunakan angket. Analisis data menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa: 1) Gambaran komunikasi peserta didik sebelum (pretest) dilakukan bimbingan kelompok di Kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang, 2) Gambaran komunikasi peserta didik setelah (postest) dilakukan bimbingan kelompok dengan menggunakan metode diskusi di Kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang, 3) Peningkatan komunikasi peserta didik sebelum dan setelah dilakukan bimbingan kelompok dengan menggunakan metode diskusi di Kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang","PeriodicalId":36433,"journal":{"name":"Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik","volume":"24 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-09-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30596/edutech.v9i2.16128","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"Q3","JCRName":"Social Sciences","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi karena adanya penurunan komunikasi terhadap peserta didik di kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang. Tujuan dari penelitian adalah untuk Mendeskripsikan; 1) Gambaran keberhasilan komunikasi peserta didik sebelum dilakukan bimbingan kelompok, 2) Gambaran keberhasilan komunikasi peserta didik setelah dilakukan bimbingan kelompok dengan menggunakan metode diskusi, 3) Mengetahui peningkatan komunikasi peserta didik melalui layanan bimbingan kelompok dengan menggunakan metode diskusi. Penelitian ini merupakan jenis penelitian eksperimen kuantitatif one group pretest dan postest design . Populasi penelitian ini adalah 12 orang peserta didik kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang, 7 orang peserta didik laki-laki dan 5 orang peserta didik perempuan. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling sebanyak 8 orang peserta didik. Instrumen yang digunakan angket. Analisis data menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa: 1) Gambaran komunikasi peserta didik sebelum (pretest) dilakukan bimbingan kelompok di Kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang, 2) Gambaran komunikasi peserta didik setelah (postest) dilakukan bimbingan kelompok dengan menggunakan metode diskusi di Kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang, 3) Peningkatan komunikasi peserta didik sebelum dan setelah dilakukan bimbingan kelompok dengan menggunakan metode diskusi di Kelas XI Pendidikan Keagamaan MAN 3 Padang