{"title":"Pembelajaran Nahwu Sharaf Metode Amtsilati Di Asrama Yayasan Doktor Fauzan Tengguli Bangsri Jepara","authors":"Fitrotul Ulya Ahmad Hanafi, Laily Maziyah","doi":"10.17977/um064v3i82023p1093-1106","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menerangkan perencanaan, pelaksanaan, serta penilaian pembelajaran nahwu sharaf dengan metode Amtsilati di Asrama Yayasan Doktor Fauzan Tengguli Bangsri Jepara (AYDFTBJ). Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Data diperoleh melalui wawancara, observasi, serta dokumentasi. Subjek penelitiannya ialah Guru dan Santri Amtsilati. Teknik analisa datanya dengan cara mengumpulkan data, reduksi data, penyajian, serta pengambilan kesimpulan. Bahan ajar pembelajaran dengan buku Amtsilati jilid 1-5, metode pembelajaran dengan ceramah, serta media pembelajaran dengan papan tulis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam perencanaan, guru hanya menentukan pembagian kelas dan pengajar serta tidak membuat RPP secara tertulis dan terperinci sebab tujuan, metode, bahan ajar, dan penilaian telah ditentukan oleh Amsilati. Dalam kegiatan pembelajaran, terdapat beberapa aktifitas yakni: (1) pembukaan sesuai petunjuk Amtsilati, (2) penyampaian materi Jilid 1 hingga jilid 5 yang berfokus pada penguatan contoh dan praktik, (3) penugasan untuk praktek memberi harakat dan makna pada kalimat bahasa Arab, dan (4) penutup dengan bacaan do’a dan hamdalah serta mengakhiri dengan salam. Selanjunya, penilaian dilaksanakan melalui dua cara yakni tes secara tulis dan lisan. Tes tulis seperti mengerjakan soal-soal esai seputar materi buku Amtsilati, memberi harakat dan makna kalimat bahasa Arab. Sedangkan tes lisan berupa setoran hafalan rangkuman Alfiyah Ibnu Malik (khulasah) dan rumus-rumus qa’idati. Kata kunci: metode Amtsilati; perencanaan; pelaksanaan; penilaian Learning Nahwu Sharaf with Amtsilati Method at Doktor Fauzan Foundation Dormitory Tengguli Bangsri Jepara This study aims to explain the planning, implementation, and assessment of nahwu sharaf learning with the Amtsilati method at the Yayasan Doktor Fauzan Tengguli Bangsri Jepara Dormitory (AYDFTBJ). This research uses a qualitative descriptive method. Data were obtained through interviews, observation, and documentation. The research subjects were Amtsilati teachers and students. The data analysis technique is by collecting data, reducing data, presenting, and drawing conclusions. Learning teaching materials with Amtsilati volume 1-5 books, learning methods with lectures, and learning media with blackboards. The results showed that in planning, teachers only determine the division of classes and teachers and do not make written and detailed lesson plans because the objectives, methods, teaching materials, and assessments have been determined by Amsilati. In learning activities, there are several activities, namely: (1) opening according to Amsilati instructions, (2) delivery of material volume 1 to volume 5 which focuses on strengthening examples and practice, (3) assignments to practice giving harakat and meaning to Arabic sentences, and (4) closing with reading prayers and hamdalah and ending with greetings. Furthermore, assessment is carried out in two ways, namely written and oral tests. Written tests such as working on essay questions about Amtsilati book material, giving harakat and meaning to Arabic sentences. While the oral test is in the form of a deposit of memorising the summary of Alfiyah Ibn Malik (khulasah) and qa'idati formulas. Keywords: Amtsilati method; planning; implementation; evaluation","PeriodicalId":476222,"journal":{"name":"JoLLA Journal of Language Literature and Arts","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JoLLA Journal of Language Literature and Arts","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.17977/um064v3i82023p1093-1106","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menerangkan perencanaan, pelaksanaan, serta penilaian pembelajaran nahwu sharaf dengan metode Amtsilati di Asrama Yayasan Doktor Fauzan Tengguli Bangsri Jepara (AYDFTBJ). Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Data diperoleh melalui wawancara, observasi, serta dokumentasi. Subjek penelitiannya ialah Guru dan Santri Amtsilati. Teknik analisa datanya dengan cara mengumpulkan data, reduksi data, penyajian, serta pengambilan kesimpulan. Bahan ajar pembelajaran dengan buku Amtsilati jilid 1-5, metode pembelajaran dengan ceramah, serta media pembelajaran dengan papan tulis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam perencanaan, guru hanya menentukan pembagian kelas dan pengajar serta tidak membuat RPP secara tertulis dan terperinci sebab tujuan, metode, bahan ajar, dan penilaian telah ditentukan oleh Amsilati. Dalam kegiatan pembelajaran, terdapat beberapa aktifitas yakni: (1) pembukaan sesuai petunjuk Amtsilati, (2) penyampaian materi Jilid 1 hingga jilid 5 yang berfokus pada penguatan contoh dan praktik, (3) penugasan untuk praktek memberi harakat dan makna pada kalimat bahasa Arab, dan (4) penutup dengan bacaan do’a dan hamdalah serta mengakhiri dengan salam. Selanjunya, penilaian dilaksanakan melalui dua cara yakni tes secara tulis dan lisan. Tes tulis seperti mengerjakan soal-soal esai seputar materi buku Amtsilati, memberi harakat dan makna kalimat bahasa Arab. Sedangkan tes lisan berupa setoran hafalan rangkuman Alfiyah Ibnu Malik (khulasah) dan rumus-rumus qa’idati. Kata kunci: metode Amtsilati; perencanaan; pelaksanaan; penilaian Learning Nahwu Sharaf with Amtsilati Method at Doktor Fauzan Foundation Dormitory Tengguli Bangsri Jepara This study aims to explain the planning, implementation, and assessment of nahwu sharaf learning with the Amtsilati method at the Yayasan Doktor Fauzan Tengguli Bangsri Jepara Dormitory (AYDFTBJ). This research uses a qualitative descriptive method. Data were obtained through interviews, observation, and documentation. The research subjects were Amtsilati teachers and students. The data analysis technique is by collecting data, reducing data, presenting, and drawing conclusions. Learning teaching materials with Amtsilati volume 1-5 books, learning methods with lectures, and learning media with blackboards. The results showed that in planning, teachers only determine the division of classes and teachers and do not make written and detailed lesson plans because the objectives, methods, teaching materials, and assessments have been determined by Amsilati. In learning activities, there are several activities, namely: (1) opening according to Amsilati instructions, (2) delivery of material volume 1 to volume 5 which focuses on strengthening examples and practice, (3) assignments to practice giving harakat and meaning to Arabic sentences, and (4) closing with reading prayers and hamdalah and ending with greetings. Furthermore, assessment is carried out in two ways, namely written and oral tests. Written tests such as working on essay questions about Amtsilati book material, giving harakat and meaning to Arabic sentences. While the oral test is in the form of a deposit of memorising the summary of Alfiyah Ibn Malik (khulasah) and qa'idati formulas. Keywords: Amtsilati method; planning; implementation; evaluation