ANALISIS PENGARUH PERPUTARAN PIUTANG USAHA DAN PERPUTARAN PERSEDIAAN BARANG DAGANG TERHADAP MARGIN LABA KOTOR (PT SUMMARECON AGUNG TBK PERIODE 2019-2022)

Sri Sugiarti, M. Djauhari
{"title":"ANALISIS PENGARUH PERPUTARAN PIUTANG USAHA DAN PERPUTARAN PERSEDIAAN BARANG DAGANG TERHADAP MARGIN LABA KOTOR (PT SUMMARECON AGUNG TBK PERIODE 2019-2022)","authors":"Sri Sugiarti, M. Djauhari","doi":"10.59141/cerdika.v3i10.696","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara perputaran piutang (X1), perputaran persediaan (X2), dan margin laba kotor perusahaan PT Summarecon Agung Tbk. Data keuangan dari periode 2019-2022 digunakan dalam analisis regresi untuk mengetahui pengaruh kedua variabel independent terhadap variabel dependent. Hasil analisis regresi menunjukkan bahwa terdapat hubungan negatif yang signifikan antara perputaran piutang dan margin laba kotor perusahaan (koefisien regresi: -0.195259, p-value: 0.0034). Artinya, peningkatan perputaran piutang mengakibatkan penurunan margin laba kotor perusahaan. Selain itu, juga ditemukan hubungan negatif yang signifikan antara perputaran persediaan dan margin laba kotor perusahaan (koefisien regresi: -0.377539, p-value: 0.0302). Ini menunjukkan bahwa peningkatan perputaran persediaan juga berdampak negatif terhadap margin laba kotor. Hasil penelitian ini memberikan pemahaman bahwa pengelolaan piutang dan persediaan yang efisien sangat penting dalam mencapai tingkat margin laba kotor yang optimal di PT Summarecon Agung Tbk. Manajemen perusahaan perlu memperhatikan dan mengoptimalkan kebijakan yang berkaitan dengan penagihan piutang dan pengendalian persediaan guna meminimalkan dampak negatif terhadap margin laba kotor.","PeriodicalId":9972,"journal":{"name":"Cerdika: Jurnal Ilmiah Indonesia","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Cerdika: Jurnal Ilmiah Indonesia","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.59141/cerdika.v3i10.696","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara perputaran piutang (X1), perputaran persediaan (X2), dan margin laba kotor perusahaan PT Summarecon Agung Tbk. Data keuangan dari periode 2019-2022 digunakan dalam analisis regresi untuk mengetahui pengaruh kedua variabel independent terhadap variabel dependent. Hasil analisis regresi menunjukkan bahwa terdapat hubungan negatif yang signifikan antara perputaran piutang dan margin laba kotor perusahaan (koefisien regresi: -0.195259, p-value: 0.0034). Artinya, peningkatan perputaran piutang mengakibatkan penurunan margin laba kotor perusahaan. Selain itu, juga ditemukan hubungan negatif yang signifikan antara perputaran persediaan dan margin laba kotor perusahaan (koefisien regresi: -0.377539, p-value: 0.0302). Ini menunjukkan bahwa peningkatan perputaran persediaan juga berdampak negatif terhadap margin laba kotor. Hasil penelitian ini memberikan pemahaman bahwa pengelolaan piutang dan persediaan yang efisien sangat penting dalam mencapai tingkat margin laba kotor yang optimal di PT Summarecon Agung Tbk. Manajemen perusahaan perlu memperhatikan dan mengoptimalkan kebijakan yang berkaitan dengan penagihan piutang dan pengendalian persediaan guna meminimalkan dampak negatif terhadap margin laba kotor.
分析应收账款周转的影响和商品供应对不良利润率的变化(PT SUMMARECON AGUNG TBK period 2019-2022)
本研究旨在分析应收账款(X1)、库存周转(X2)和大Tbk公司的不健康利润率之间的关系。用于回归分析的财务数据用于确定独立变量对病变的影响。回归分析结果表明,债务回升与公司利润差距之间存在显著的负面关系(- 0.509,p-价值:0.0034)。这意味着,应收账款的上升导致公司的不健康利润率下降。此外,库存周转与公司收益边缘之间也存在显著的负面联系(回报率:-0.377539,p值:0.0302)。这表明,存货周转率的增加也对利润不足产生了负面影响。本研究的结果提供了这样一种认识:在PT Summarecon Agung Tbk的PT Summarecon最高面额上,有效的应收账款管理和供应是必不可少的。企业管理需要注意并优化与应收账款和股票控制相关的政策,以尽量减少对肮脏利润率的负面影响。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信