MENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASA ANAK USIA 4-5 TAHUN KELOMPOK MEALUI METODE BERCAKAP DI TK IPC GAYO T.A 2013/2014

Damaiwaty Ray, Musriani Musriani
{"title":"MENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASA ANAK USIA 4-5 TAHUN KELOMPOK MEALUI METODE BERCAKAP DI TK IPC GAYO T.A 2013/2014","authors":"Damaiwaty Ray, Musriani Musriani","doi":"10.24114/paedagogi.v8i2.7949","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilakukan dua siklus terdiri dari perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi. Instrumen pengumpulan data adalah lembar observasi. Adapun yang menjadi masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) dalam proses belajar mengajar metode yang di gunakan kurang bervariasi (2) Sebagian anak dalam proses pembelajaran kurang aktif, (3) dalam pembelajaran guru/pendidik kurang terampil masih kurang terampil dalam membuat alat praga serta media yang di gunakan sangat terbatas. Penelitian ini bertujuan untuk : (1). Meningkatkan kemampuan bahasa anak 4-5 Tahun Di TK Islamic Preshool Beranag. Subjek penelitian ini adalah anak kelompok B yang berjumlah 19 oran, yang terdiri 12 orang anak laki-laki dan 12 orang anak perempuan sedangkan objek penelitian ini adalah meningkatkan kemampuan bahasa anak 4-5 Tahun Di TK Islamic Preshool Beranag Gayo Lues T.A 2012/2013. Hasil observasi refleksi pada siklus 1 setelah menggunakan metode bercakap-cakap sebanyak 2 kali pertemuan, pada pertemuan 1 dari 19 anak yang memiliki kemampuan bahasa  15 anak (75%) tergolong cukup dan 4 anak  (20%) tergolong kurang. Pada pertemuan 2 (95%) tergolong cukup. Sehingga dapat di lanjutkan pembelajaran siklus Pada siklus 2 di lakukan 2 kali pertemuan yang di laksanakan penelitian dengan memperbaiki kesulitan yang di hadapi anak untuk meningkatkan kemampuan bahasa anak dengan maksimal. Pada siklus 2 terjadi peningkatan perkembangan yang signifikan, pada pertemuan 1 ada 3 anak (15%) tergolong sangat baik, 15 Anak (75%) tergolong baik dan 1 Anak (5%) tergolong cukup. Pada pertemuan 2 ada 17 anak (85%) tergolong sangat baik dan 2 anak (10%) tergolong baik. Dengan demikian  penelitian dapat terjawab bahwa kegiatan metode bercakap-cakap merupakan salah satu upaya meningkatkan kemampuan bahasa anak di kelompok B Di TK IPC GAYO LUES T.A 2012/2013  Kata Kunci : Bahasa Anak, Metode Bercakap","PeriodicalId":121163,"journal":{"name":"Paedagogi: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan (e-journal)","volume":"226 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2017-02-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Paedagogi: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan (e-journal)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24114/paedagogi.v8i2.7949","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilakukan dua siklus terdiri dari perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi. Instrumen pengumpulan data adalah lembar observasi. Adapun yang menjadi masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) dalam proses belajar mengajar metode yang di gunakan kurang bervariasi (2) Sebagian anak dalam proses pembelajaran kurang aktif, (3) dalam pembelajaran guru/pendidik kurang terampil masih kurang terampil dalam membuat alat praga serta media yang di gunakan sangat terbatas. Penelitian ini bertujuan untuk : (1). Meningkatkan kemampuan bahasa anak 4-5 Tahun Di TK Islamic Preshool Beranag. Subjek penelitian ini adalah anak kelompok B yang berjumlah 19 oran, yang terdiri 12 orang anak laki-laki dan 12 orang anak perempuan sedangkan objek penelitian ini adalah meningkatkan kemampuan bahasa anak 4-5 Tahun Di TK Islamic Preshool Beranag Gayo Lues T.A 2012/2013. Hasil observasi refleksi pada siklus 1 setelah menggunakan metode bercakap-cakap sebanyak 2 kali pertemuan, pada pertemuan 1 dari 19 anak yang memiliki kemampuan bahasa  15 anak (75%) tergolong cukup dan 4 anak  (20%) tergolong kurang. Pada pertemuan 2 (95%) tergolong cukup. Sehingga dapat di lanjutkan pembelajaran siklus Pada siklus 2 di lakukan 2 kali pertemuan yang di laksanakan penelitian dengan memperbaiki kesulitan yang di hadapi anak untuk meningkatkan kemampuan bahasa anak dengan maksimal. Pada siklus 2 terjadi peningkatan perkembangan yang signifikan, pada pertemuan 1 ada 3 anak (15%) tergolong sangat baik, 15 Anak (75%) tergolong baik dan 1 Anak (5%) tergolong cukup. Pada pertemuan 2 ada 17 anak (85%) tergolong sangat baik dan 2 anak (10%) tergolong baik. Dengan demikian  penelitian dapat terjawab bahwa kegiatan metode bercakap-cakap merupakan salah satu upaya meningkatkan kemampuan bahasa anak di kelompok B Di TK IPC GAYO LUES T.A 2012/2013  Kata Kunci : Bahasa Anak, Metode Bercakap
通过会话法提高 4-5 岁儿童的语言技能(TK IPC GAYO T.A 2013/2014
这种类型的研究是一个由计划、行动、观察和反思组成的两个周期的课堂行动研究(PTK)。数据收集工具是观察表。关于本研究的问题如下:(1)在学习过程中使用的方法不太常见(2)一些儿童在不太活跃的学习过程中使用的方法不太常见;本研究的目标是:(1)提高4-5岁儿童在伊斯兰前学校的语言能力。该研究的对象是19个oran的孩子,其中有12个男孩和12个女孩,而该研究的对象是4-5岁的儿童,他们的成绩是T。在使用了2次交谈的方法后,第1个周期的观察结果显示,在15个孩子的语言能力(75%)中,每19个孩子中就有1个被认为是足够的,4个孩子被认为是较少的。会议2(95%)相当。因此,可以在第二周期继续学习周期2的周期中进行两次会议,解决儿童面临的困难,最大限度地提高其儿童的语言能力。在第二次周期中,有3个孩子(15%)被分类,15个孩子(75%)被分类,1个孩子被分类。会议上有17个孩子(85%)表现得很好,2个孩子(10%)表现得很好。因此,研究可能会得出这样的结论:在TK IPC GAYO LUES t.a 2012/2013的B组中,交谈方法的活动是提高儿童语言能力的努力之一
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信