MENIMBANG REGULASI SKB 2 MENTERI DALAM TERANG SEJARAH GEREJA

D. Aliyanto
{"title":"MENIMBANG REGULASI SKB 2 MENTERI DALAM TERANG SEJARAH GEREJA","authors":"D. Aliyanto","doi":"10.47596/sg.v2i1.114","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"SKB 2 Menteri Tentang Pendirian Rumah Ibadah di tetapkan  pada tanggal 21 Maret 2006 oleh Menteri Agama dan Menteri Dalam Negeri. Sejak ditetapkan, terdapat sebagian gereja yang terdampak regulasi peraturan itu.  Penelitian ini berupaya mengkonstruksi  sikap gereja masa kini terhadap  realitas ini berdasarkan sejarah gereja tahun 30-500 M. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan analisa interaktif yaitu penggumpulan data, penyajian data, reduksi data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian mencakup: berdasarkan sejarah, gereja masa kini harus memandang SKB 2 Menteri Tentang Pendirian Rumah Ibadah sebagai peraturan yang bertujuan menjaga toleransi antar umat beragama di Indonesia. Selain itu ditemukan bahwa peraturan ini dimanfaatkan oleh orang-orang atau oknum yang tidak bertanggung jawab untuk menekan eksistensi sebagian gereja di Indonesia. Berkaca dari sejarah, hendaknya gereja masa kini hendaknya menjadikan tantangan tersebut sebagai batu loncatan untuk mengalami kuwalitas pertumbuhan iman jemaat. Meskipun demikian, gereja juga memiliki hak  untuk berjuang melalui jalur hukum sebagaimana telah diatur dalam undang-undang. Apapun hasilnya gereja harus menjaga diri supaya tidak terlibat aksi anarkhis.Kata kunci: Menimbang, SKB 2 Menteri, Regulasi, Sejarah Gereja.","PeriodicalId":353047,"journal":{"name":"SOLA GRATIA: Jurnal Teologi Biblika dan Praktika","volume":"601 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-07-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"SOLA GRATIA: Jurnal Teologi Biblika dan Praktika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47596/sg.v2i1.114","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

SKB 2 Menteri Tentang Pendirian Rumah Ibadah di tetapkan  pada tanggal 21 Maret 2006 oleh Menteri Agama dan Menteri Dalam Negeri. Sejak ditetapkan, terdapat sebagian gereja yang terdampak regulasi peraturan itu.  Penelitian ini berupaya mengkonstruksi  sikap gereja masa kini terhadap  realitas ini berdasarkan sejarah gereja tahun 30-500 M. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan analisa interaktif yaitu penggumpulan data, penyajian data, reduksi data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian mencakup: berdasarkan sejarah, gereja masa kini harus memandang SKB 2 Menteri Tentang Pendirian Rumah Ibadah sebagai peraturan yang bertujuan menjaga toleransi antar umat beragama di Indonesia. Selain itu ditemukan bahwa peraturan ini dimanfaatkan oleh orang-orang atau oknum yang tidak bertanggung jawab untuk menekan eksistensi sebagian gereja di Indonesia. Berkaca dari sejarah, hendaknya gereja masa kini hendaknya menjadikan tantangan tersebut sebagai batu loncatan untuk mengalami kuwalitas pertumbuhan iman jemaat. Meskipun demikian, gereja juga memiliki hak  untuk berjuang melalui jalur hukum sebagaimana telah diatur dalam undang-undang. Apapun hasilnya gereja harus menjaga diri supaya tidak terlibat aksi anarkhis.Kata kunci: Menimbang, SKB 2 Menteri, Regulasi, Sejarah Gereja.
根据教会历史,权衡二位主教的规章制度
2006年3月21日,宗教部长和内政部长为建立一个礼拜场所举行了部长会议。自成立以来,教会中有一些人受到这些规章制度的影响。这项研究试图将今天教会对这一现实的态度建立在公元前30-500年教会历史的基础上,这项研究采用了一种交互式分析方法,即数据收集、数据演示、数据还原和推断。研究结果包括:从历史上看,教会必须将建立宗教场所作为一项旨在保持宗教宽容的法令。此外,该条例被不负责任的人或人用来压制印尼部分教会的存在。从历史上看,今天的教会应该把这些挑战作为体验教会信仰成长的垫脚石。然而,教会也有权利按照法律的规定,通过法律的渠道进行斗争。无论结果如何,教会都必须避免参与无政府主义行为。关键词:体重,SKB 2部长,法规,教会历史。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信