Evaluasi Implementasi Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan Bagi Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin Undana

P. Priyono, Edy Suprapto, Damianus Manesi, I. Tnunay
{"title":"Evaluasi Implementasi Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan Bagi Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin Undana","authors":"P. Priyono, Edy Suprapto, Damianus Manesi, I. Tnunay","doi":"10.58258/jupe.v8i2.5584","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pelaksanaan praktek kerja lapangan yang mencakup: (1) evaluasi input: yaitu kesiapan peserta didik; (2) evaluasi proses: yaitu kinerja peserta didik; (3) evaluasi produk: yaitu kesiapan kerja peserta didik. Penelitian ini merupakan jenis penelitian evaluasi program dengan pendekatan model Stake. Penelitian ini dilakukan di program Studi pendidikan teknik mesin undana. Subyek penelitian ini sebanyak 38 mahasiswa, metode pengumpulan data yang digunakan adalah angket. Uji validitas instrumen dilakukan dengan menggunakan rumus korelasi product moment, reliabilitas instrumen dianalisis dengan uji koefisien Alpha Cronbach. Data yang terkumpul dianalisis dengan teknik deskriptif kuantitatif menggunakan prosentase. Hasil penelitian menunjukan bahwa evaluasi implementasi PKL di program Studi Pendidikan Teknik Mesin Undana secara keseluruhan meliputi: (1) evaluasi input: yaitu kesiapan peserta didik dalam kategori sedang (45%); (2) evaluasi proses: yaitu kinerja peserta didik dalam kategori sangat kurang (78%); (3) evaluasi produk: yaitu kesiapan kerja peserta didik dalam kategori sedang (40%). Hasil penelitian diharapkan dapat meminimalisir kurangnya persiapan dan link and match kompetensi, perlu pendampingan dan monitoring serta peningkatan disiplin dan keseriusan mahasiswa.","PeriodicalId":335381,"journal":{"name":"JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala","volume":"170 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58258/jupe.v8i2.5584","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pelaksanaan praktek kerja lapangan yang mencakup: (1) evaluasi input: yaitu kesiapan peserta didik; (2) evaluasi proses: yaitu kinerja peserta didik; (3) evaluasi produk: yaitu kesiapan kerja peserta didik. Penelitian ini merupakan jenis penelitian evaluasi program dengan pendekatan model Stake. Penelitian ini dilakukan di program Studi pendidikan teknik mesin undana. Subyek penelitian ini sebanyak 38 mahasiswa, metode pengumpulan data yang digunakan adalah angket. Uji validitas instrumen dilakukan dengan menggunakan rumus korelasi product moment, reliabilitas instrumen dianalisis dengan uji koefisien Alpha Cronbach. Data yang terkumpul dianalisis dengan teknik deskriptif kuantitatif menggunakan prosentase. Hasil penelitian menunjukan bahwa evaluasi implementasi PKL di program Studi Pendidikan Teknik Mesin Undana secara keseluruhan meliputi: (1) evaluasi input: yaitu kesiapan peserta didik dalam kategori sedang (45%); (2) evaluasi proses: yaitu kinerja peserta didik dalam kategori sangat kurang (78%); (3) evaluasi produk: yaitu kesiapan kerja peserta didik dalam kategori sedang (40%). Hasil penelitian diharapkan dapat meminimalisir kurangnya persiapan dan link and match kompetensi, perlu pendampingan dan monitoring serta peningkatan disiplin dan keseriusan mahasiswa.
Undana工程教育学生野外实践实践评估
本研究旨在评估包括:(1)输入评价:即学习者准备工作;(2)过程评估:即学习者绩效;(3)产品评估:即学习者工作准备。本研究是一种基于Stake模型方法的项目评估研究。这项研究是在undana工程教育项目中进行的。这个研究对象多达38名学生,是angket使用的方法和数据收集。测试仪器采用公式的有效性相关广告,时刻与阿尔法Cronbach系数测试仪器的可靠性分析。描述性分析收集到的数据和技术定量使用比例。研究结果表明,PKL全面执行评估包括:(1)输入评估:即学习者在中级类别中的准备状态(45%);(2)进程评估:即学习者在类别中表现非常差(78%);(3)产品:准备工作评估学习者在一类(40%)。预计研究结果将最小化缺乏准备和能力链接,需要减少和监督,增加学生的纪律和认真程度。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信