{"title":"PENGARUH PENDEKATAN OUTDOOR LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR, SIKAP DAN AKTIVITAS SISWA KELAS VII SMPN 14 KOTA BENGKULU","authors":"Destriani Destriani, Nopriyeni Nopriyeni, Irwandi Irwandi, Irdalisa Irdalisa","doi":"10.56667/dejournal.v4i2.935","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendekatan outdoor learning terhadap hasil belajar biologi siswa. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari – Maret 2023. Lokasi penelitian dilaksanakan kepada siswa kelas VII SMPN 14 Kota Bengkulu dengan pemberian soal tes. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan desain penelitian eksperimen semu. Pelaksanaannya menggunakan 2 kelompok penelitian yaitu kelompok kelas eksperimen dan kelompok kelas kontrol. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII SMPN 14 Kota Bengkulu sebanyak 231 orang yang terdiri dari 8 kelas untuk random sampling diperoleh kelas 7.2 yang berjumlah 32 yang terdiri dari 18 anak laki-laki. 14 perempuan dan kelas 7.1 yang berjumlah 32 terdiri dari 16 laki-laki 16 perempuan. Metode pengumpulan data berupa tes yang diambil langsung dari nilai pretest dan posttest hasil belajar siswa baik kelas eksperimen maupun kelas kontrol. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Terdapat pengaruh Outdoor Learning terhadap hasil belajar biologi siswa kelas VII. Hal ini terlihat dari hasil rata-rata skor pretest kelas eksperimen dan rata-rata skor pretest kelas kontrol, rata-rata skor posttest kelas eksperimen lebih besar dari rata-rata skor posttest kelas eksperimen. Kelas kontrol. Sehingga dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima, artinya terdapat pengaruh pendekatan outdoor learning terhadap hasil belajar siswa kelas VII. Sehingga dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima, artinya terdapat pengaruh pendekatan outdoor learning terhadap hasil belajar siswa kelas VII SMPN 14 Kota Bengkulu.","PeriodicalId":179467,"journal":{"name":"Dharmas Education Journal (DE_Journal)","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Dharmas Education Journal (DE_Journal)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56667/dejournal.v4i2.935","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendekatan outdoor learning terhadap hasil belajar biologi siswa. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari – Maret 2023. Lokasi penelitian dilaksanakan kepada siswa kelas VII SMPN 14 Kota Bengkulu dengan pemberian soal tes. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan desain penelitian eksperimen semu. Pelaksanaannya menggunakan 2 kelompok penelitian yaitu kelompok kelas eksperimen dan kelompok kelas kontrol. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII SMPN 14 Kota Bengkulu sebanyak 231 orang yang terdiri dari 8 kelas untuk random sampling diperoleh kelas 7.2 yang berjumlah 32 yang terdiri dari 18 anak laki-laki. 14 perempuan dan kelas 7.1 yang berjumlah 32 terdiri dari 16 laki-laki 16 perempuan. Metode pengumpulan data berupa tes yang diambil langsung dari nilai pretest dan posttest hasil belajar siswa baik kelas eksperimen maupun kelas kontrol. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Terdapat pengaruh Outdoor Learning terhadap hasil belajar biologi siswa kelas VII. Hal ini terlihat dari hasil rata-rata skor pretest kelas eksperimen dan rata-rata skor pretest kelas kontrol, rata-rata skor posttest kelas eksperimen lebih besar dari rata-rata skor posttest kelas eksperimen. Kelas kontrol. Sehingga dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima, artinya terdapat pengaruh pendekatan outdoor learning terhadap hasil belajar siswa kelas VII. Sehingga dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima, artinya terdapat pengaruh pendekatan outdoor learning terhadap hasil belajar siswa kelas VII SMPN 14 Kota Bengkulu.