Meningkatkan Vokasional Mewarnai Baju dengan Pola Tye Dye melalui Media Video Tutorial bagi Anak Tunagrahita Sedang Kelas X di SLB Bina Bangsa Padang

Salsabila Haliqa, Jon Efendi
{"title":"Meningkatkan Vokasional Mewarnai Baju dengan Pola Tye Dye melalui Media Video Tutorial bagi Anak Tunagrahita Sedang Kelas X di SLB Bina Bangsa Padang","authors":"Salsabila Haliqa, Jon Efendi","doi":"10.31004/jptam.v7i1.6190","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilatar belakangi oleh permasalahan pembelajaran keterampilan mewarnai baju dengan pola tye dye pada anak tunagrahita sedang kelas X SLB Bina Bangsa Padang. Pada studi pendahuluan ditemukan dua orang siswa mengalami kesulitan dalam mempersiapkan alat, bahan dan melakukan langkah-langkah keterampilan mewarnai baju dengan pola tye dye dan kurang optimalnya penggunaan media pembelajaran oleh guru kelas yang mendukung pembelajaran serta menarik bagi sisi dalam memahami pelajaran di kelas. Jenis penelitian yang digunakan adalah  penelitian tindakan kelas, dilakukan dalam bentuk kolaborasi peneliti dengan guru kelas. Peneliti bertindak sebagai pemberi tindakan sedangkan guru kelas sebagai kolaborator. penelitian dilaksankan dua siklus, masing – masing siklus dilakukan empat kali pertemuan. Data penelitian diperoleh melalaui observasi dan tes. Subjek penelitian yaitu dua orang siswa tunagrahita sedang. Media pembelajaran yang digunakan adalah video tutorial. Hasil penelitian menunjukan bahwa proses pembelajaran berjalan baik sesuai dengan perencanaan dan kemapuan yang diperoleh siswa juga meningkat. Hal ini dapat dibuktikan dari kemampuan  awal siswa yang dikategorikan masih rendah setelah diberikan tindakan pada siklus I kemampuan siswa meningkat, walaupun peningkatan yang diperoleh belum optimal dan belum mencapai kriteria penilaian. Setelah diberi tindakan pada siklus II, kemapuan siswa meningkat secara optimal. Berdasarkan hasil penelitian beserta analisis data, dapat disimpulkan bahwa media video tutorial dapat meningkatkan kemapuan mewarnai baju dengan pola tye dye.","PeriodicalId":192364,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan Tambusai","volume":"34 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan Tambusai","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31004/jptam.v7i1.6190","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh permasalahan pembelajaran keterampilan mewarnai baju dengan pola tye dye pada anak tunagrahita sedang kelas X SLB Bina Bangsa Padang. Pada studi pendahuluan ditemukan dua orang siswa mengalami kesulitan dalam mempersiapkan alat, bahan dan melakukan langkah-langkah keterampilan mewarnai baju dengan pola tye dye dan kurang optimalnya penggunaan media pembelajaran oleh guru kelas yang mendukung pembelajaran serta menarik bagi sisi dalam memahami pelajaran di kelas. Jenis penelitian yang digunakan adalah  penelitian tindakan kelas, dilakukan dalam bentuk kolaborasi peneliti dengan guru kelas. Peneliti bertindak sebagai pemberi tindakan sedangkan guru kelas sebagai kolaborator. penelitian dilaksankan dua siklus, masing – masing siklus dilakukan empat kali pertemuan. Data penelitian diperoleh melalaui observasi dan tes. Subjek penelitian yaitu dua orang siswa tunagrahita sedang. Media pembelajaran yang digunakan adalah video tutorial. Hasil penelitian menunjukan bahwa proses pembelajaran berjalan baik sesuai dengan perencanaan dan kemapuan yang diperoleh siswa juga meningkat. Hal ini dapat dibuktikan dari kemampuan  awal siswa yang dikategorikan masih rendah setelah diberikan tindakan pada siklus I kemampuan siswa meningkat, walaupun peningkatan yang diperoleh belum optimal dan belum mencapai kriteria penilaian. Setelah diberi tindakan pada siklus II, kemapuan siswa meningkat secara optimal. Berdasarkan hasil penelitian beserta analisis data, dapat disimpulkan bahwa media video tutorial dapat meningkatkan kemapuan mewarnai baju dengan pola tye dye.
这项研究的背景是,在无家可归的儿童X SLB Bina字段上,她学习了用tye dye模式着色技术的问题。在初步研究中,两名学生在准备工具、材料和执行带有tye dye模式的染色技术步骤方面遇到了困难,并缺乏课堂教师对学习媒体的优化使用,这些教师支持学习,并对课堂上的课程感兴趣。使用的研究类型是课堂行动研究,以研究人员与课堂教师的合作形式进行。研究人员作为施予者,而班级教师作为合作者。研究运行了两个循环,每个循环运行了四次。通过观察和测试获得研究数据。研究对象是两名无家可归的学生。使用的学习媒体是视频教程。研究表明,学习过程进展顺利,根据学生的计划和准备,也在增加。这可以从早期被归类的学生在对第一个周期的反应后仍然较低的表现中证明,尽管已经获得的增长还不是最理想的,还没有达到评估标准。在第二次周期采取行动后,学生的学习能力得到了最佳的提高。根据研究和数据分析,可以得出结论,视频教程可以增加tye dye模式的上色能力。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信