The Prespektif Dosen Universitas Quality Berastagi mengenai Efektifitas Pembelajaran Berbasis Daring: Sebuah Bukti Pada Pembelajaran

Yessica Elisabeth Sinabariba
{"title":"The Prespektif Dosen Universitas Quality Berastagi mengenai Efektifitas Pembelajaran Berbasis Daring: Sebuah Bukti Pada Pembelajaran","authors":"Yessica Elisabeth Sinabariba","doi":"10.36655/jsp.v10i1.616","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prespektif dosen mengenai efektivitas pembelajaran daringdi lingkungan Universitas Quality Berastagi. Pertanyaan yang ingin dijawab melalui penelitian ini adalah: 1) Apakah pelaksanaan pembelajaran daring terbukti efektif? 2) Apa kelebihan dan kekurangan pembelajaran daring? \nPenelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data wawancara dan dokumentasi. Subyek penelitian adalah dosen di lingkungan Universitas Quality Berastagi. Teknik analisa data pada penelitian ini menggunakan analisa data deskriptif kualitatif model interaktif dari Milles dan Michael Huberman yang terdiri dari tiga jalur kegiatan bersamaan yaitu; reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. \nTemuan penelitian menunjukkan bahwa 1) Pelaksanaan pembelajaran daring kurang efektif. 2) Kelebihan pembelajaran daring adalah waktu belajar fleksibel, siswa lebih dekat dengan orang tua,rsiswa tidak bergantung pada dosen dan melatih mahasiswa lebih mandiri. Sedangkan kekurangan pelaksanaan pembelajaran daring adalah dosen tidak dapat berinteraksi langsung dengan siswa, dan tdk dapat mengetahui keseluruha karakteriskti mahasiswa serta tidak stabilnya jaringan internet.","PeriodicalId":304649,"journal":{"name":"Jurnal Suluh Pendidikan","volume":"4 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-03-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Suluh Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36655/jsp.v10i1.616","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prespektif dosen mengenai efektivitas pembelajaran daringdi lingkungan Universitas Quality Berastagi. Pertanyaan yang ingin dijawab melalui penelitian ini adalah: 1) Apakah pelaksanaan pembelajaran daring terbukti efektif? 2) Apa kelebihan dan kekurangan pembelajaran daring? Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data wawancara dan dokumentasi. Subyek penelitian adalah dosen di lingkungan Universitas Quality Berastagi. Teknik analisa data pada penelitian ini menggunakan analisa data deskriptif kualitatif model interaktif dari Milles dan Michael Huberman yang terdiri dari tiga jalur kegiatan bersamaan yaitu; reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Temuan penelitian menunjukkan bahwa 1) Pelaksanaan pembelajaran daring kurang efektif. 2) Kelebihan pembelajaran daring adalah waktu belajar fleksibel, siswa lebih dekat dengan orang tua,rsiswa tidak bergantung pada dosen dan melatih mahasiswa lebih mandiri. Sedangkan kekurangan pelaksanaan pembelajaran daring adalah dosen tidak dapat berinteraksi langsung dengan siswa, dan tdk dapat mengetahui keseluruha karakteriskti mahasiswa serta tidak stabilnya jaringan internet.
本科生关于在线学习有效性的展望教授:研究的证据
本研究旨在探讨讲师对daringing.com在高质量大学环境中的有效性的看法。本研究想要回答的问题是:1)在线学习的实施是否有效?2)网络学习的优点和缺点是什么?本研究采用一种定性研究方法,采用访谈数据收集和记录技术。学科是高质量大学环境教授。本研究的数据分析技术采用米尔莱斯和迈克尔·胡伯曼的交互式描述性质质性数据分析,它们由三条共同的活动路径组成:数据还原、数据展示和结论提现。研究结果表明,1)网络学习的实施并不那么有效。2)在线学习的优点是灵活的学习时间、学生与家长更亲近、学生不依赖教授和培养学生更自力更生。而在线学习的缺陷在于讲师无法与学生直接互动,无法了解学生的性格总体以及互联网网络的不稳定。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信