{"title":"Dosis Pupuk Phonska Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Beberapa Varietas Kacang Panjang (Vigna sinensis L.)","authors":"Afian Bayu Aji Kusuma, S. Bahri, Sumarmi Sumarmi","doi":"10.33061/innofarm.v24i1.7196","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kacang panjang (Vigna sinensis L.) berbentuk perdu yang termasuk jenis tanaman leguminosae. Kacang panjang bersifat merambat ke atas. Penelitian dilaksanakan di Dukuh Temulus, Desa Tunggulrejo, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar, mulai tanggal 17 November 2021 sampai 21 Januari 2022. Tujuan penelitian ini ingin mengetahui pengaruh pemberian pupuk Phonska dan 3 varietas terhadap pertumbuhan dan hasil kacang panjang. Rancangan percobaan yang dipakai dalam penelitian ini yaitu rancangan acak kelompok lengkap (RAKL) yang disusun secara Split Plot design yang terdiri dari 2 faktor. Faktor pertama menggunakan 3 varietas yaitu Parade tavi, Merah putih super dan Fagiola IPB. Faktor ke dua dengan penggunaan 4 dosis pupuk Phonska yaitu 0 gram, 2,5 gram, 5 gram dan 7,5 gram. Penelitian ini menunjukkan bahwa pemberian dosis pupuk Phonska 2,5 gram pada varietas Merah putih super dan Fagiola IPB pada hasil 4 kali panen kacang panjang memberikan pengaruh terhadap jumlah buah 51,83 buah dan 42,99 buah.","PeriodicalId":270530,"journal":{"name":"Innofarm:Jurnal Inovasi Pertanian","volume":"355 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-08-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Innofarm:Jurnal Inovasi Pertanian","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33061/innofarm.v24i1.7196","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Kacang panjang (Vigna sinensis L.) berbentuk perdu yang termasuk jenis tanaman leguminosae. Kacang panjang bersifat merambat ke atas. Penelitian dilaksanakan di Dukuh Temulus, Desa Tunggulrejo, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar, mulai tanggal 17 November 2021 sampai 21 Januari 2022. Tujuan penelitian ini ingin mengetahui pengaruh pemberian pupuk Phonska dan 3 varietas terhadap pertumbuhan dan hasil kacang panjang. Rancangan percobaan yang dipakai dalam penelitian ini yaitu rancangan acak kelompok lengkap (RAKL) yang disusun secara Split Plot design yang terdiri dari 2 faktor. Faktor pertama menggunakan 3 varietas yaitu Parade tavi, Merah putih super dan Fagiola IPB. Faktor ke dua dengan penggunaan 4 dosis pupuk Phonska yaitu 0 gram, 2,5 gram, 5 gram dan 7,5 gram. Penelitian ini menunjukkan bahwa pemberian dosis pupuk Phonska 2,5 gram pada varietas Merah putih super dan Fagiola IPB pada hasil 4 kali panen kacang panjang memberikan pengaruh terhadap jumlah buah 51,83 buah dan 42,99 buah.