{"title":"Pelatihan Manajemen dan Pembukuan pada Usaha Kecil Industri Kreatif Jenis Fashion","authors":"Maya Irjayanti, Anton Mulyono Azis","doi":"10.30656/jpmwp.v7i1.5644","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Terlepas dari peran vitalnya bagi perekonomian Indonesia, Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Indonesia masih menghadapi berbagai tantangan yang belum mampu terselesaikan salah satunya adalah persoalan tata kelola usaha yang memadai terutama dalam aspek manajemen usaha dan pencatatan transaksi. Berdasarkan persoalan tersebut, kegiatan pengabdian dilaksanakan dengan melibatkan UMKM yang berlokasi di area Bandung Raya. Pelatihan dilakukan dengan memanfaatkan fitur dan teknologi dari aplikasi pencatatan transaksi tertentu agar menambah pengetahuan partisipan dan mampu meyakinkan pihak ketiga pemberi modal seperti bank, koperasi, maupun investor dari masyarakat. ","PeriodicalId":262658,"journal":{"name":"Wikrama Parahita : Jurnal Pengabdian Masyarakat","volume":"38 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-02-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Wikrama Parahita : Jurnal Pengabdian Masyarakat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30656/jpmwp.v7i1.5644","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Terlepas dari peran vitalnya bagi perekonomian Indonesia, Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Indonesia masih menghadapi berbagai tantangan yang belum mampu terselesaikan salah satunya adalah persoalan tata kelola usaha yang memadai terutama dalam aspek manajemen usaha dan pencatatan transaksi. Berdasarkan persoalan tersebut, kegiatan pengabdian dilaksanakan dengan melibatkan UMKM yang berlokasi di area Bandung Raya. Pelatihan dilakukan dengan memanfaatkan fitur dan teknologi dari aplikasi pencatatan transaksi tertentu agar menambah pengetahuan partisipan dan mampu meyakinkan pihak ketiga pemberi modal seperti bank, koperasi, maupun investor dari masyarakat.