Pengaruh Kualitas Website Dan Dimensi Kepribadian Big Five Terhadap Pembelian Impuls Online Dengan Promosi Penjualan Sebagai Variabel Moderasi “Studi Pada Shopee”
{"title":"Pengaruh Kualitas Website Dan Dimensi Kepribadian Big Five Terhadap Pembelian Impuls Online Dengan Promosi Penjualan Sebagai Variabel Moderasi “Studi Pada Shopee”","authors":"Laily Ramadhani, Masmira Kurniawati, Sari Rahayu","doi":"10.32528/JMBI.V6I2.3169","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pengaruh kualitas website dan dimensi kepribadian big five terhadap pembelian impuls online yang di moderasi oleh promosi penjualan. Peneliti menitikberatkan website e-commerce pada Shopee sebagai objek penelitian, karena melihat dari jumlah kunjungan yang lebih tinggi jika dibandingkan dengan e-commerce lainnya. Penelitian ini menggunakan kuesioner lima poin skala Likert sebagai metode pengumpulan data. Kuesioner disebar melalui online, dengan kriteria responden yang menggunakan website Shopee, pernah melakukan pembelian melalui website Shopee, dan mengetahui adanya program flash sale di Shopee. Hasil penelitian ini selanjutnya diolah dan dianalisis dengan teknik statistik Partial Least Square (PLS-SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas website Shopee memiliki pengaruh positif terhadap pembelian impuls online . Kemudian kepribadian konsumen agreeableness , neuroticism , dan openess to experience berpengaruh positif terhadap pembelian impuls online , sedangkan kepribadian konsumen conscientiousness berpengaruh negatif terhadap pembelian impuls online . Promosi penjualan ( flash sale ) memiliki pengaruh positif terhadap pembelian impuls online dan memperlemah hubungan antar kualitas website dengan pembelian impuls online .","PeriodicalId":433822,"journal":{"name":"JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS INDONESIA","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-01-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"5","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS INDONESIA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32528/JMBI.V6I2.3169","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 5
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pengaruh kualitas website dan dimensi kepribadian big five terhadap pembelian impuls online yang di moderasi oleh promosi penjualan. Peneliti menitikberatkan website e-commerce pada Shopee sebagai objek penelitian, karena melihat dari jumlah kunjungan yang lebih tinggi jika dibandingkan dengan e-commerce lainnya. Penelitian ini menggunakan kuesioner lima poin skala Likert sebagai metode pengumpulan data. Kuesioner disebar melalui online, dengan kriteria responden yang menggunakan website Shopee, pernah melakukan pembelian melalui website Shopee, dan mengetahui adanya program flash sale di Shopee. Hasil penelitian ini selanjutnya diolah dan dianalisis dengan teknik statistik Partial Least Square (PLS-SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas website Shopee memiliki pengaruh positif terhadap pembelian impuls online . Kemudian kepribadian konsumen agreeableness , neuroticism , dan openess to experience berpengaruh positif terhadap pembelian impuls online , sedangkan kepribadian konsumen conscientiousness berpengaruh negatif terhadap pembelian impuls online . Promosi penjualan ( flash sale ) memiliki pengaruh positif terhadap pembelian impuls online dan memperlemah hubungan antar kualitas website dengan pembelian impuls online .
本研究旨在探讨big five - personality对网络冲动购买的影响,这种冲动因销售推广而受到节制。研究人员强调Shopee上的e-commerce网站是研究对象,因为与其他电子商务相比,访问次数更高。本研究采用Likert五分量表作为数据收集方法。发问问卷通过网上发散,符合使用Shopee网站的受访者要求,曾通过Shopee网站购买过东西,并了解Shopee的flash销售计划。研究人员对最基本广场的部分统计技术进行了研究和分析。研究表明,Shopee网站的质量对在线冲动购买有积极的影响。然后,消费者的侵略性、神经ticism和odenss的在线冲动购买产生了积极的影响,而消费者的自我意识则对在线冲动购买产生了负面影响。促销活动对在线冲动购买产生了积极的影响,减少了网站与在线冲动购买之间的质量联系。