{"title":"Implementasi Nilai-Nilai Islam Dalam Metode Eksperimen Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Materi Pencemaran Lingkungan","authors":"Sutini","doi":"10.53649/taujih.v4i2.157","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengintegrasikan nilai-nilai Islam dan menerapkan metode eksperimen untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran IPA pada materi pencemaran lingkungan pada siswa VII B MTs Negeri 2 Temanggung. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus, dimana setiap siklusnya terdiri atas dua pertemuan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah non tes dan tes. Teknik non tes yang berupa instrumen observasi untuk penilaian sikap dan penilaian keterampilan, sedangkan teknik tes yang berupa post tes untuk penilaian pengetahuan. Hasil dari penelitian tindakan kelas ini menunjukkan bahwa dalam integrasi nilai-nilai Islam dan dalam penerapan metode eksperimen dapat meningkatkan hasil belajar siswa, yaitu nilai sikap 73,17% pada siklus 1, dan 78,05% pada siklus 2, nilai pengetahuan pada siklus 1 rata-rata kelas adalah 68,80 dan menjadi 72,70 pada siklus 2. Pada siklus 1 siswa yang mencapai batas tuntas 65,85%, pada siklus 2 meningkat menjadi 80,49%. Nilai keterampilan dari 61% menjadi 85,40%. Berdasarkan hasil penelitian ini, peneliti menyarankan bahwa integrasi nilai-nilai Islam harus diterapkan pada semua mata pelajaran umum, dan juga pendidikan moral bukan hanya menjadi tanggung jawab guru PAI, tetapi juga semua guru di madrasah.","PeriodicalId":340886,"journal":{"name":"TAUJIH: Jurnal Pendidikan Islam","volume":"34 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"TAUJIH: Jurnal Pendidikan Islam","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53649/taujih.v4i2.157","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengintegrasikan nilai-nilai Islam dan menerapkan metode eksperimen untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran IPA pada materi pencemaran lingkungan pada siswa VII B MTs Negeri 2 Temanggung. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus, dimana setiap siklusnya terdiri atas dua pertemuan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah non tes dan tes. Teknik non tes yang berupa instrumen observasi untuk penilaian sikap dan penilaian keterampilan, sedangkan teknik tes yang berupa post tes untuk penilaian pengetahuan. Hasil dari penelitian tindakan kelas ini menunjukkan bahwa dalam integrasi nilai-nilai Islam dan dalam penerapan metode eksperimen dapat meningkatkan hasil belajar siswa, yaitu nilai sikap 73,17% pada siklus 1, dan 78,05% pada siklus 2, nilai pengetahuan pada siklus 1 rata-rata kelas adalah 68,80 dan menjadi 72,70 pada siklus 2. Pada siklus 1 siswa yang mencapai batas tuntas 65,85%, pada siklus 2 meningkat menjadi 80,49%. Nilai keterampilan dari 61% menjadi 85,40%. Berdasarkan hasil penelitian ini, peneliti menyarankan bahwa integrasi nilai-nilai Islam harus diterapkan pada semua mata pelajaran umum, dan juga pendidikan moral bukan hanya menjadi tanggung jawab guru PAI, tetapi juga semua guru di madrasah.