PENINGKATAN KINERJA GURU DALAM MENYUSUN ADMINISTRASI PERENCANAAN PEMBELAJARAN MELALUI SUPERVISI KELOMPOK PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA BINAAN KOTA BANJARMASIN
{"title":"PENINGKATAN KINERJA GURU DALAM MENYUSUN ADMINISTRASI PERENCANAAN PEMBELAJARAN MELALUI SUPERVISI KELOMPOK PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA BINAAN KOTA BANJARMASIN","authors":"Norhadiani Norhadiani","doi":"10.51878/manajerial.v3i1.2134","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"The aims of this study were: (1) to improve the performance of junior high school teachers in target schools in preparing lesson planning administration, and (2) to describe the application of group supervision to improve the performance of junior high school teachers in target schools in Banjarmasin City in preparing lesson planning administration. The method used in this research is supervisory action research (PTKP). The subjects of this study were all ASN SMP teachers at target schools in Banjarmasin City totaling 42 teachers spread over 4 fostered SMPs, namely SMPN 15 Banjarmasin, SMPN 25 Banjarmasin, SMP NU Banjarmasin and SMP Muhammadiyah 1 Banjarmasin. While the object of research is the performance of junior high school teachers in target schools in preparing lesson planning administration. This research was conducted for 3 (two) months, namely from January to. March 2023. The research was carried out for 2 (two) cycles, namely, cycle 1 and cycle 2. The stages carried out in each cycle included planning (planning), implementation (action), observation and evaluation (observing and evaluating), and reflection (reflection). The techniques used to collect data are observation, unstructured interviews, and documentation studies. The data obtained was in the form of the performance of junior high school teachers at the target schools in preparing the administration of lesson plans, then the data was analyzed using average scores and percentages. The indicator of research success is if as many as 75% of junior high school teachers in target schools in preparing the administration of lesson planning are at least in the good classification. The results of the study show that: (1) the performance of junior high school teachers in target schools in preparing lesson plan administration can be improved through the application of group supervision in Banjarmasin City, and (2) the administrative components of lesson plans prepared by junior high school teachers in target schools in Banjarmasin City can be improved through the application of group supervision. \nABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk: (1) meningkatkan kinerja guru-guru SMP pada sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran, dan (2) mendeskripsikan penerapan supervisi kelompok untuk meningkatkan kinerja guru SMP pada sekolah binaan di Kota Banjarmasin dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kepengawasan (PTKP). Subjek penelitian ini adalah seluruh guru-guru ASN SMP pada sekolah binaan di Kota Banjarmasin berjumlah 42 guru yang tersebar di 4 SMP Binaan, yaitu SMPN 15 Banjarmasin, SMPN 25 Banjarmasin, SMP NU Banjarmasin dan SMP Muhammadiyah 1 Banjarmasin. Sedangkan objek penelitiannya adalah kinerja guru SMP di sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran. Penelitian ini dilaksanakan selama 3 (dua) bulan, yaitu bulan Januari s.d. Maret 2023. Penelitian dilaksanakan selama 2 (dua) siklus, yaitu siklus 1 dan siklus 2. Tahapan-tahapan yang dilaksanakan pada setiap siklus tersebut yaitu meliputi perencanaan (planning), pelaksanaan (action), observasi dan evaluasi (observing and evaluating), dan refleksi (reflection). Teknik yang digunakan mengumpulkan data yaitu observasi, wawancara tidak terstruktur, dan studi dokumentasi. Data yang diperoleh berupa kinerja guru SMP pada sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran, kemudian data tersebut dianalisis menggunakan skor rata-rata dan persentase. Indikator keberhasilan penelitian yakni apabila sebanyak 75% guru SMP di sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran minimal berada pada klasifikasi baik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) kinerja guru SMP pada sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran dapat ditingkatkan melalui penerapan supervisi kelompok di Kota Banjarmasin, dan (2) komponen administrasi perencanaan pembelajaran yang disusun oleh guru SMP di sekolah binaan di Kota Banjarmasin dapat ditingkatkan melalui penerapan supervisi kelompok.","PeriodicalId":221805,"journal":{"name":"MANAJERIAL : Jurnal Inovasi Manajemen dan Supervisi Pendidikan","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"MANAJERIAL : Jurnal Inovasi Manajemen dan Supervisi Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51878/manajerial.v3i1.2134","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
The aims of this study were: (1) to improve the performance of junior high school teachers in target schools in preparing lesson planning administration, and (2) to describe the application of group supervision to improve the performance of junior high school teachers in target schools in Banjarmasin City in preparing lesson planning administration. The method used in this research is supervisory action research (PTKP). The subjects of this study were all ASN SMP teachers at target schools in Banjarmasin City totaling 42 teachers spread over 4 fostered SMPs, namely SMPN 15 Banjarmasin, SMPN 25 Banjarmasin, SMP NU Banjarmasin and SMP Muhammadiyah 1 Banjarmasin. While the object of research is the performance of junior high school teachers in target schools in preparing lesson planning administration. This research was conducted for 3 (two) months, namely from January to. March 2023. The research was carried out for 2 (two) cycles, namely, cycle 1 and cycle 2. The stages carried out in each cycle included planning (planning), implementation (action), observation and evaluation (observing and evaluating), and reflection (reflection). The techniques used to collect data are observation, unstructured interviews, and documentation studies. The data obtained was in the form of the performance of junior high school teachers at the target schools in preparing the administration of lesson plans, then the data was analyzed using average scores and percentages. The indicator of research success is if as many as 75% of junior high school teachers in target schools in preparing the administration of lesson planning are at least in the good classification. The results of the study show that: (1) the performance of junior high school teachers in target schools in preparing lesson plan administration can be improved through the application of group supervision in Banjarmasin City, and (2) the administrative components of lesson plans prepared by junior high school teachers in target schools in Banjarmasin City can be improved through the application of group supervision.
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk: (1) meningkatkan kinerja guru-guru SMP pada sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran, dan (2) mendeskripsikan penerapan supervisi kelompok untuk meningkatkan kinerja guru SMP pada sekolah binaan di Kota Banjarmasin dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kepengawasan (PTKP). Subjek penelitian ini adalah seluruh guru-guru ASN SMP pada sekolah binaan di Kota Banjarmasin berjumlah 42 guru yang tersebar di 4 SMP Binaan, yaitu SMPN 15 Banjarmasin, SMPN 25 Banjarmasin, SMP NU Banjarmasin dan SMP Muhammadiyah 1 Banjarmasin. Sedangkan objek penelitiannya adalah kinerja guru SMP di sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran. Penelitian ini dilaksanakan selama 3 (dua) bulan, yaitu bulan Januari s.d. Maret 2023. Penelitian dilaksanakan selama 2 (dua) siklus, yaitu siklus 1 dan siklus 2. Tahapan-tahapan yang dilaksanakan pada setiap siklus tersebut yaitu meliputi perencanaan (planning), pelaksanaan (action), observasi dan evaluasi (observing and evaluating), dan refleksi (reflection). Teknik yang digunakan mengumpulkan data yaitu observasi, wawancara tidak terstruktur, dan studi dokumentasi. Data yang diperoleh berupa kinerja guru SMP pada sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran, kemudian data tersebut dianalisis menggunakan skor rata-rata dan persentase. Indikator keberhasilan penelitian yakni apabila sebanyak 75% guru SMP di sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran minimal berada pada klasifikasi baik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) kinerja guru SMP pada sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanaan pembelajaran dapat ditingkatkan melalui penerapan supervisi kelompok di Kota Banjarmasin, dan (2) komponen administrasi perencanaan pembelajaran yang disusun oleh guru SMP di sekolah binaan di Kota Banjarmasin dapat ditingkatkan melalui penerapan supervisi kelompok.
本研究的目的在于:(1)提高目标学校初中教师备课管理的绩效;(2)描述运用小组监督提高班加马辛市目标学校初中教师备课管理绩效的效果。本研究使用的方法是监督行动研究(PTKP)。本研究的研究对象为班加马辛市目标学校的所有ASN SMP教师,共有42名教师分布在4个培养的SMP中,即SMPN 15班加马辛、SMPN 25班加马辛、SMP NU班加马辛和SMP Muhammadiyah 1班加马辛。而研究的对象是目标学校初中教师在备课管理中的表现。本研究为期3(2)个月,即1月至。2023年3月。研究进行了2(2)个周期,即周期1和周期2。在每个周期中进行的阶段包括计划(planning)、实施(action)、观察与评价(observation and evaluation)和反思(reflection)。收集数据的方法有观察、非结构化访谈和文献研究。所得数据以目标学校初中教师在教案编制管理方面的表现为形式,然后采用平均分和百分比对数据进行分析。研究成功的指标是目标学校中75%以上的初中教师在准备教案管理方面至少处于良好分类。研究结果表明:(1)班加马辛市目标学校初中教师在教案编制管理方面的绩效可以通过小组监督的应用得到改善;(2)班加马辛市目标学校初中教师教案编制的行政成分可以通过小组监督的应用得到改善。[摘要][译文]:(1)meningkatkan kinerja guru-guru SMP pada sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanan penbelajan; (2) menkenkan kinerja guru SMP pada sekolah binaan di Kota Banjarmasin dalam menyusun administrasi perencanan penbelajan。Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kepengawasan (PTKP)。Subjek penelitian ini adalah seluruh guru-guru ASN SMP pada sekolah binaan di Kota Banjarmasin berjumlah 42 guru yang tersebar di 4 SMP binaan, yitu SMPN 15 Banjarmasin, SMPN 25 Banjarmasin, SMP NU Banjarmasin和SMP Muhammadiyah 1 Banjarmasin。世党党领袖(SMP)在国会议员的领导下,在国会议员的领导下,获得了国会议员的支持。Penelitian ini dilaksanakan selama 3 (dua) bulan, yititbulan, 1月5日。Penelitian dilaksanakan selama 2 (dua) siklus, yyitu siklus 1和siklus 2。Tahapan-tahapan yang dilaksanakan pada setiap siklus tersebut yyitu meliputi perencanan(计划),pelaksanaan(行动),observasi dan evaluasi(观察和评价),dan refleksi(反思)。yyitu观测站,wawancara地震结构,丹研究文献。数据yang diperoleh berupa kinerja guru SMP pada sekolah binaan dalam menusuun administrasi perencanan penbelajan, kemudian数据tersebut dianalan skor rata-rata dan呈现。指标keberhasilan penelitian yakni apabila sebanyak 75% guru SMP di sekolah binaan dalam menyusun administrasi perencanan penbelajan minimal berada padlasifikasi baik。Hasil penelitian menunjukkan bahwa:(1) kinerja guru SMP pada sekolah binaan dalam menusun administrasi perencanan penbelajan dapat ditingkatkan melalanan penbelajan superi kelompok di Kota Banjarmasin dapat ditingkatkan melaluipenerapan superi kelompok di Kota Banjarmasin; (2) komponen administrasi perencanan penbelajan superi kelompok di Kota Banjarmasin。