Comparative Judgement (CJ)

Ni Komang Riantini, R. Apsari
{"title":"Comparative Judgement (CJ)","authors":"Ni Komang Riantini, R. Apsari","doi":"10.29303/JM.V1I1.1241","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Comparative judgement (CJ), merupakan suatu penilaian yang secara penuh hanya dilakukan oleh ahli di bidang keahliannya. Dalam penilaian CJ pengaturan ahli tidak menggunakan rubrik untuk menghitung skor untuk setiap siswa, sebaliknya ahli hanya memandang sekumpulan pekerjaan siswa dan mengidentifikasi mana yang lebih baik berdasarkan rubrik yang telah ditentukan dan mengidentifikasi jawaban siswa yang lebih baik dalam satu tes dengan membandingkan dua jawaban siswa kemudian mengurutkan peringkat dari yang terbaik sampai yang sangat kurang. Dalam makalah ini dipilih tiga ahli untuk membandingkan keduan jawaban siswa, dengan tes yang digunakan berupa tes essay. Subjek yang digunakan dalam makalah ini adalah siswa kelas XI AP 4 SMK Negeri 2 Singaraja dengan jumlah siswa 40 orang yang terdiri dari 25 siswa laki-laki dan 15 siswa perempuan. Potensi untuk CJ sebagai alat untuk kolaborasi internasional dalam penilaian, mengevaluasi pembelajaran siswa disekolah, keterlibatan, dan pengalaman siswa. Hasil yang didapatkan menunjukkan bahwa penilaian dengan menggunakan CJ menunjukkan hasil yang sangat positif dan efektif dalam memfasilitasi penilaian siswa untuk mencapai solusinya dan meningkatkan pemahaman konsep matematika siswa. Kata kunci: Comparative Judgement (CJ), Penilaian Ahli","PeriodicalId":178880,"journal":{"name":"Mandalika Mathematics and Educations Journal","volume":"29 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-07-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Mandalika Mathematics and Educations Journal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29303/JM.V1I1.1241","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Comparative judgement (CJ), merupakan suatu penilaian yang secara penuh hanya dilakukan oleh ahli di bidang keahliannya. Dalam penilaian CJ pengaturan ahli tidak menggunakan rubrik untuk menghitung skor untuk setiap siswa, sebaliknya ahli hanya memandang sekumpulan pekerjaan siswa dan mengidentifikasi mana yang lebih baik berdasarkan rubrik yang telah ditentukan dan mengidentifikasi jawaban siswa yang lebih baik dalam satu tes dengan membandingkan dua jawaban siswa kemudian mengurutkan peringkat dari yang terbaik sampai yang sangat kurang. Dalam makalah ini dipilih tiga ahli untuk membandingkan keduan jawaban siswa, dengan tes yang digunakan berupa tes essay. Subjek yang digunakan dalam makalah ini adalah siswa kelas XI AP 4 SMK Negeri 2 Singaraja dengan jumlah siswa 40 orang yang terdiri dari 25 siswa laki-laki dan 15 siswa perempuan. Potensi untuk CJ sebagai alat untuk kolaborasi internasional dalam penilaian, mengevaluasi pembelajaran siswa disekolah, keterlibatan, dan pengalaman siswa. Hasil yang didapatkan menunjukkan bahwa penilaian dengan menggunakan CJ menunjukkan hasil yang sangat positif dan efektif dalam memfasilitasi penilaian siswa untuk mencapai solusinya dan meningkatkan pemahaman konsep matematika siswa. Kata kunci: Comparative Judgement (CJ), Penilaian Ahli
比较判断(法官)
相互评判是一种只有专家才能做出的全面评估。专家的评估CJ设置中不使用功能来计算每个学生的分数,相反只是看着一群学生工作和专家识别哪个更好根据预定的功能和更好的识别答案学生一次考试通过比较两个答案的学生然后排序到最好的排名非常缺乏。在本论文中,选择了三名专家来比较学生的两个答案,以及用于论文测试的测试。本文使用的科目是11年级AP 4 SMK州立2 Singaraja,学生人数40人,共有25名男学生和15名女学生。CJ作为国际评估、评估学生学习、参与和经验的工具的潜力。结果表明,利用CJ进行的评估显示了非常积极和有效的结果,以促进学生的评估,以实现解决方案,提高学生对数学概念的理解。关键词:同伴审判,专家评估
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信