Achmad Samsudin, Rani Nurliani, I. Kaniawati, A. Suhandi
{"title":"Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis PDEODE*E Tasks pada Konsep Tekanan Hidrostatis","authors":"Achmad Samsudin, Rani Nurliani, I. Kaniawati, A. Suhandi","doi":"10.17509/WAPFI.V4I1.15811","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilakukan untuk mengembangkan Lembar Kerja Peserta Didik berbasis Predict, Discuss, Explain, Observe, Discuss, Explore, Explain (LKPD PDEODE*E ) pada pokok bahasan tekanan hidrostatis di Sekolah Menengah Pertama. Model pengembangan lembar kerja ini yaitu dengan menggunakan model 3D ( Define, Design, and Develo p). Survei menyatakan siswa belum berperan aktif dalam proses pembelajaran khususnya dalam kegiatan eksperimen. Untuk dapat melaksanakan proses pembelajaran dengan metode eksperimen, diperlukan penunjang berupa LKPD. Salah satu kelemahan lembar kerja yang biasanya terdapat pada buku sumber pegangan siswa adalah tidak ada arahan terstruktur berupa pertanyaan-pertanyaan yang mampu menjadikan siswa memahami materi pembelajaran dengan lebih baik. Upaya untuk mengatasi permasalahan tersebut yaitu dengan pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik dengan proses pembelajaran menggunakan strategi PDEODE*E yang memiliki tujuh tahapan pembelajaran, yakni: 1) Predict , siswa secara individu membuat prediksi jawaban berdasarkan pengetahuan awal mereka; 2) Discuss I , prediksi jawaban masing-masing siswa didiskusikan secara berkelompok; 3) Explain I , setiap kelompok siswa mengungkapkan jawaban sementara; 4) Observe, dengan bimbingan guru, siswa melakukan kegiatan observasi; 5) Discuss II , siswa bersama kelompoknya kembali mendiskusikan jawaban dari kegiatan observasi; 6) Explore , pada tahapan ini siswa diminta untuk mengeksplorasi fenomena sains tersebut lebih lanjut. Dan selanjutnya merupakan tahapan terakhir yaitu; 7) Explain II , setiap kelompok siswa memberikan penjelasan akhir atas fenomena yang guru sajikan. Hasil dari penelitian ini adalah pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik kelas VIII berbasis PDEODE*E yang telah divalidasi. K ata Kunci : LKPD; PDEODE*E tasks ; Tekanan Hidrostatis.","PeriodicalId":180517,"journal":{"name":"WaPFi (Wahana Pendidikan Fisika)","volume":"54 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-02-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"WaPFi (Wahana Pendidikan Fisika)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.17509/WAPFI.V4I1.15811","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengembangkan Lembar Kerja Peserta Didik berbasis Predict, Discuss, Explain, Observe, Discuss, Explore, Explain (LKPD PDEODE*E ) pada pokok bahasan tekanan hidrostatis di Sekolah Menengah Pertama. Model pengembangan lembar kerja ini yaitu dengan menggunakan model 3D ( Define, Design, and Develo p). Survei menyatakan siswa belum berperan aktif dalam proses pembelajaran khususnya dalam kegiatan eksperimen. Untuk dapat melaksanakan proses pembelajaran dengan metode eksperimen, diperlukan penunjang berupa LKPD. Salah satu kelemahan lembar kerja yang biasanya terdapat pada buku sumber pegangan siswa adalah tidak ada arahan terstruktur berupa pertanyaan-pertanyaan yang mampu menjadikan siswa memahami materi pembelajaran dengan lebih baik. Upaya untuk mengatasi permasalahan tersebut yaitu dengan pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik dengan proses pembelajaran menggunakan strategi PDEODE*E yang memiliki tujuh tahapan pembelajaran, yakni: 1) Predict , siswa secara individu membuat prediksi jawaban berdasarkan pengetahuan awal mereka; 2) Discuss I , prediksi jawaban masing-masing siswa didiskusikan secara berkelompok; 3) Explain I , setiap kelompok siswa mengungkapkan jawaban sementara; 4) Observe, dengan bimbingan guru, siswa melakukan kegiatan observasi; 5) Discuss II , siswa bersama kelompoknya kembali mendiskusikan jawaban dari kegiatan observasi; 6) Explore , pada tahapan ini siswa diminta untuk mengeksplorasi fenomena sains tersebut lebih lanjut. Dan selanjutnya merupakan tahapan terakhir yaitu; 7) Explain II , setiap kelompok siswa memberikan penjelasan akhir atas fenomena yang guru sajikan. Hasil dari penelitian ini adalah pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik kelas VIII berbasis PDEODE*E yang telah divalidasi. K ata Kunci : LKPD; PDEODE*E tasks ; Tekanan Hidrostatis.