{"title":"KAJIAN SOSIAL MENGENAI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (MEA) DI ASIA TENGGARA","authors":"Amelia Putri Aulia","doi":"10.33059/jsg.v6i1.7327","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dilaksanakannya MEA adalah untuk menjaga stabilitas politik dan keamanan kawasan ASEAN, meningkatkan daya saing wilayah secara keseluruhan di pasar dunia, mempromosikan, mengurangi pertumbuhan ekonomi kemiskinan dan meningkatkan standar hidup penduduk negara anggota ASEAN. Maka dari itu, perlu dilakukan analisis lebih mendalam terhadap tujuan dibentuknya MEA dalam aspek sosial khususnya dalam bidang politik dan ekonomi negara-negara di dalamnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kajian sosial mengenai Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) di Asia Tenggara. Metode yang digunakan adalah menggunakan pendekatan studi literatur. Adapun data yang didapatkan merupakan data dari bank dunia untuk melihat GDP dalam lima tahun terakhir tiap tiap negara di Asia Tenggara. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan antara tiap-tiap negara yang mengalami kenaikan ataupun penurunan ekonomi negaranya.","PeriodicalId":166671,"journal":{"name":"Jurnal Samudra Geografi","volume":"10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Samudra Geografi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33059/jsg.v6i1.7327","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan dilaksanakannya MEA adalah untuk menjaga stabilitas politik dan keamanan kawasan ASEAN, meningkatkan daya saing wilayah secara keseluruhan di pasar dunia, mempromosikan, mengurangi pertumbuhan ekonomi kemiskinan dan meningkatkan standar hidup penduduk negara anggota ASEAN. Maka dari itu, perlu dilakukan analisis lebih mendalam terhadap tujuan dibentuknya MEA dalam aspek sosial khususnya dalam bidang politik dan ekonomi negara-negara di dalamnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kajian sosial mengenai Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) di Asia Tenggara. Metode yang digunakan adalah menggunakan pendekatan studi literatur. Adapun data yang didapatkan merupakan data dari bank dunia untuk melihat GDP dalam lima tahun terakhir tiap tiap negara di Asia Tenggara. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan antara tiap-tiap negara yang mengalami kenaikan ataupun penurunan ekonomi negaranya.