Rancang Bangun Aplikasi Manajemen Keuangan di Pondok Pesantren Miftahul Hidayah Berbasis Web

Yoga Handoko Agustin, Sri Rahayu, Yusuf Abdul Fatah
{"title":"Rancang Bangun Aplikasi Manajemen Keuangan di Pondok Pesantren Miftahul Hidayah Berbasis Web","authors":"Yoga Handoko Agustin, Sri Rahayu, Yusuf Abdul Fatah","doi":"10.33364/algoritma/v.20-1.1245","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Manajemen keuangan merupakan kegiatan mengelola keuangan, dimana pengelolaan keuangan ini dikelola oleh pengurus pondok pesantren yang selanjutkan akan di laporkan kepada bendahara Yayasan. Manajemen Keuangan Pondok Pesantren merupakan suatu aktivitas lembaga yang berhubungan dengan pembayaran iuran bulanan santri, makan, listrik, kas serta uang shodaqoh atau infaq baik dari orang tua santri ataupun dari jaamah pondok pesantren miftahul hidayah. Pengelolaan keuangan yang di lakukan oleh pengurus pondok pesantren sering kali terjadi kesalahan dalam pendataan akibat human error dan menghasilkan data yang kurang akurat baik itu pengeluaran ataupun pemasukannya. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka dirancang sebuah aplikasi manajemen keuangan di pondok pesantren miftahul hidayah menggunakan Bahasa pemrograman PHP dengan database Mysql dan menggunakan metodologi Rapid Application Development (RAD) yang tahapanya menggunakan Requirement Planning, RAD Design Workdshop dan Implementation. Kemudian menggunakan pemodelan Data Flow diagram (DFD). Hasil penelitian ini berupa aplikasi manajeman keuangan dengan adanya beberapa fitur seperti data santri, neraca keuangan, laporan mingguan, laporan bulanan dan laporan tahunan.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"136 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-05-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Algoritma","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-1.1245","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Manajemen keuangan merupakan kegiatan mengelola keuangan, dimana pengelolaan keuangan ini dikelola oleh pengurus pondok pesantren yang selanjutkan akan di laporkan kepada bendahara Yayasan. Manajemen Keuangan Pondok Pesantren merupakan suatu aktivitas lembaga yang berhubungan dengan pembayaran iuran bulanan santri, makan, listrik, kas serta uang shodaqoh atau infaq baik dari orang tua santri ataupun dari jaamah pondok pesantren miftahul hidayah. Pengelolaan keuangan yang di lakukan oleh pengurus pondok pesantren sering kali terjadi kesalahan dalam pendataan akibat human error dan menghasilkan data yang kurang akurat baik itu pengeluaran ataupun pemasukannya. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka dirancang sebuah aplikasi manajemen keuangan di pondok pesantren miftahul hidayah menggunakan Bahasa pemrograman PHP dengan database Mysql dan menggunakan metodologi Rapid Application Development (RAD) yang tahapanya menggunakan Requirement Planning, RAD Design Workdshop dan Implementation. Kemudian menggunakan pemodelan Data Flow diagram (DFD). Hasil penelitian ini berupa aplikasi manajeman keuangan dengan adanya beberapa fitur seperti data santri, neraca keuangan, laporan mingguan, laporan bulanan dan laporan tahunan.
设计基于Web的mifknowl Hidayah Pesantren的财务管理应用程序
财务管理是一项财务管理活动,由寄宿学校的管委会管理,随后将向基金会财务主管报告。寄宿学校的财务管理是一个机构的活动,该机构每月支付santri、餐饮、电力、现金和金钱,无论是来自santri的父母,还是来自mif知识l hidayah的寄宿学校。寄宿学校董事会(pesantren)的财务管理往往是人为错误造成的错误,并对其支出或收入产生了不准确的数据。基于这一问题,hidayah pesantren的财务管理应用采用了带有Mysql数据库的PHP编程语言,使用快速应用程序开发(RAD),该方法使用了需求规划、RAD Design Workdshop和执行。然后使用数据流像(DFD)。这项研究的结果包括财务管理应用程序,其中包括santri data、资产负债表、周报、月报和年度报告。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信