{"title":"Implementasi Kurikulum 2013 Di Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Malili Kabupaten Luwu Timur","authors":"Nurmaeni Nurmaeni, Haeruddin Saleh, Thamrin Abduh","doi":"10.35965/bje.v2i2.1481","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran kepala sekolah dalam pelaksanaan implementasi kurikulum 2013 dan untuk mengetahui mekanisme pelaksanaan implementasi kurikulum 2013 di Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Malili Kabupaten Luwu Timur. Penelitian ini bersifat deskriftif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Data diperoleh dari sejumlah informan kepala sekolah dan guru. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi kurikulum 2013 di sekolah dasar telah dilaksanakan dengan baik melalui peran kepala sekolah dalam persiapan implementasi kurikulum 2013 dengan mempersiapakan pemetaan KD, silabus, RPP, sampai instrument penilaian, sarana dan prasaran sementara pelaksanaan implementasi kurikulum 2013 kepala sekolah telah membimbing guru dalam pelaksanaan pendekatan saintifik, lingkungan belajar serta penerapan karakter dalam pembelajaran sementara untuk Penilaian kurikulum 2013 kepala sekolah telah membimbing guru menyusun instrument penilaian sikap, pengetahuan dan keterampilan. Berdasarkan hasil penelitian maka secara keseluruhan kepala sekolah telah berperan dengan membimbing guru mempersiapan implementasi kurikulum 2013, melaksanakan kurikulum 2013 serta melakukan penilaian pembelajaran pada kurikulum 2013.\nThis study aims to determine the role of school principals in implementing the 2013 curriculum and to find out the mechanism for implementing the 2013 curriculum in State Elementary Schools, Malili District, East Luwu Regency. This research is descriptive using a qualitative approach. Data were obtained from several principals and teachers. The results of the study indicated that the implementation of the 2013 curriculum in elementary schools had been carried out well through the role of the principal in preparing for the implementation of the 2013 curriculum by preparing the KD mapping, syllabus, lesson plans, assessment instruments, facilities, and infrastructure while implementing the 2013 curriculum the principal had guided teachers in the implementation of the scientific approach, the learning environment and the application of character in temporary learning for the 2013 Curriculum Assessment, the principal has guided teachers to develop an attitude, knowledge and skill assessment instrument. Based on the results of the study, overall principals have played a role by guiding teachers in preparing the implementation of the 2013 curriculum, implementing the 2013 curriculum, and conducting learning assessments in the 2013 curriculum.","PeriodicalId":334548,"journal":{"name":"Bosowa Journal of Education","volume":"43 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Bosowa Journal of Education","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35965/bje.v2i2.1481","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran kepala sekolah dalam pelaksanaan implementasi kurikulum 2013 dan untuk mengetahui mekanisme pelaksanaan implementasi kurikulum 2013 di Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Malili Kabupaten Luwu Timur. Penelitian ini bersifat deskriftif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Data diperoleh dari sejumlah informan kepala sekolah dan guru. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi kurikulum 2013 di sekolah dasar telah dilaksanakan dengan baik melalui peran kepala sekolah dalam persiapan implementasi kurikulum 2013 dengan mempersiapakan pemetaan KD, silabus, RPP, sampai instrument penilaian, sarana dan prasaran sementara pelaksanaan implementasi kurikulum 2013 kepala sekolah telah membimbing guru dalam pelaksanaan pendekatan saintifik, lingkungan belajar serta penerapan karakter dalam pembelajaran sementara untuk Penilaian kurikulum 2013 kepala sekolah telah membimbing guru menyusun instrument penilaian sikap, pengetahuan dan keterampilan. Berdasarkan hasil penelitian maka secara keseluruhan kepala sekolah telah berperan dengan membimbing guru mempersiapan implementasi kurikulum 2013, melaksanakan kurikulum 2013 serta melakukan penilaian pembelajaran pada kurikulum 2013.
This study aims to determine the role of school principals in implementing the 2013 curriculum and to find out the mechanism for implementing the 2013 curriculum in State Elementary Schools, Malili District, East Luwu Regency. This research is descriptive using a qualitative approach. Data were obtained from several principals and teachers. The results of the study indicated that the implementation of the 2013 curriculum in elementary schools had been carried out well through the role of the principal in preparing for the implementation of the 2013 curriculum by preparing the KD mapping, syllabus, lesson plans, assessment instruments, facilities, and infrastructure while implementing the 2013 curriculum the principal had guided teachers in the implementation of the scientific approach, the learning environment and the application of character in temporary learning for the 2013 Curriculum Assessment, the principal has guided teachers to develop an attitude, knowledge and skill assessment instrument. Based on the results of the study, overall principals have played a role by guiding teachers in preparing the implementation of the 2013 curriculum, implementing the 2013 curriculum, and conducting learning assessments in the 2013 curriculum.
本研究旨在了解校长在2013年课程实施中的作用,并了解2013年课程实施的机制。本研究采用定性的方法进行描述。资料来自校长和老师的许多线人。研究结果表明,2013年小学课程的实施是通过校长在2013年课程准备的地图KD、silabus、RPP中所起的作用,一直进行得很好。2013年课程考核的临时学习环境和性格应用指导教师编写态度、知识和技能评估评估工具。根据研究结果,校长作为一个整体参与了指导教师准备2013年课程的实施,实施2013年课程,并对2013年课程进行学习评估。这项研究旨在确定2013年学校校长角色的角色,并发现2013年学籍、马丽丽区、东卢武区等Elementary school的机制。这项研究用的是合理的同意。我们从几个校长和老师那里得到数据。study indicated that The implementation of The results》《小学》曾经是2013年简历carried out嗯无论是校长》之角色preparing for The implementation of《2013年简历:preparing KD与绘图syllabus课计划,评估仪器facilities,和2013年基础设施而implementing The简历境有guided师范校长implementation of The scientific进近,2013年课程的学习环境和角色应用,校长一直在引导学生适应……基于研究的结果,元首们在2013年课程的准备过程中扮演了领导角色,在2013年课程中实施了2013年课程,并在2013年课程中引入了学习评估。