{"title":"Analisis Produktivitas Tenaga Kerja Terhadap Pekerjaan Pembesian Kolom dan Balok Pada Proyek Vasa Hotel Extension","authors":"Jhoni Setiawan, Bantot Sutriono, Nur Rochmah","doi":"10.31602/jk.v5i1.7526","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dalam proses pelaksanaan konstruksi, proyek konstruksi memerlukan tenaga kerja sebagai salah satu faktor yang menentukan kualitas dan keberhasilan suatu pekerjaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui koefisien produktivitas pada penulangan kolom dan balok dengan membandingkanya dengan PUPR Nomor28/PRT/M/2016. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pengamatan secaran langsung dilapangan. Dimana penelitian ini berniat untuk mendapatkan data primer untuk menentukan besarnya produktivitas penulangan kolom dan balok pada proyek pebangunan Vasa Hotel Extension. Penelitian ini dilakukan selama 14 hari dan pada waktu jam kerja normal yaitu pagi (08.00-11.00) dan siang (13.00-17.00). Terdapat jeda istirahat pada pukul 11.00-13.00 WIB tanpa jam lembur. Hasil analisis terhadap produktivitas penulangan kolom dan balok pada proyek pembangunan Vasa Hotel Extension rata-rata adalah 169,68 kg/OH, dengan nilai produktivitas terendah 48,86 kg/OH pada hari ke-7 dan nilai produktivitas tertinggi 258,56 kg/OH pada hari ke-8. Dari hasi penelitian ini diperoleh produktivitas kelompok kerja rata-rata sebesar 169,68 kg/OH dan hasil perhitungan produktivitas menurut Permen PUPR No.28/PRT/M/2016 untuk tenaga kerja diperoleh nilai sebesar 150,00 kg/OH. Nilai perbandingan rata-rata antara produktivitas lapangan dengan produktivitas menurut Permen PUPR No.28/PRT/M/2016 pada Proyek Vasa Hotel Extension Surabaya sebesar 1,131 kali lebih besar.Kata Kunci: Produktivitas, Penulangan Kolom dan Balok, Hotel","PeriodicalId":105055,"journal":{"name":"Jurnal Kacapuri : Jurnal Keilmuan Teknik Sipil","volume":"101 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kacapuri : Jurnal Keilmuan Teknik Sipil","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31602/jk.v5i1.7526","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Dalam proses pelaksanaan konstruksi, proyek konstruksi memerlukan tenaga kerja sebagai salah satu faktor yang menentukan kualitas dan keberhasilan suatu pekerjaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui koefisien produktivitas pada penulangan kolom dan balok dengan membandingkanya dengan PUPR Nomor28/PRT/M/2016. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pengamatan secaran langsung dilapangan. Dimana penelitian ini berniat untuk mendapatkan data primer untuk menentukan besarnya produktivitas penulangan kolom dan balok pada proyek pebangunan Vasa Hotel Extension. Penelitian ini dilakukan selama 14 hari dan pada waktu jam kerja normal yaitu pagi (08.00-11.00) dan siang (13.00-17.00). Terdapat jeda istirahat pada pukul 11.00-13.00 WIB tanpa jam lembur. Hasil analisis terhadap produktivitas penulangan kolom dan balok pada proyek pembangunan Vasa Hotel Extension rata-rata adalah 169,68 kg/OH, dengan nilai produktivitas terendah 48,86 kg/OH pada hari ke-7 dan nilai produktivitas tertinggi 258,56 kg/OH pada hari ke-8. Dari hasi penelitian ini diperoleh produktivitas kelompok kerja rata-rata sebesar 169,68 kg/OH dan hasil perhitungan produktivitas menurut Permen PUPR No.28/PRT/M/2016 untuk tenaga kerja diperoleh nilai sebesar 150,00 kg/OH. Nilai perbandingan rata-rata antara produktivitas lapangan dengan produktivitas menurut Permen PUPR No.28/PRT/M/2016 pada Proyek Vasa Hotel Extension Surabaya sebesar 1,131 kali lebih besar.Kata Kunci: Produktivitas, Penulangan Kolom dan Balok, Hotel