Perbedaan Efektivitas Terapi Menelan Berdasarkan Karakteristik Demografi Pasien Disfagia Stroke

Bayu Fandhi Achmad
{"title":"Perbedaan Efektivitas Terapi Menelan Berdasarkan Karakteristik Demografi Pasien Disfagia Stroke","authors":"Bayu Fandhi Achmad","doi":"10.22146/jkkk.35295","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Background: Increased risk of aspiration often occurs in patients with dysphagia stroke due to cranial nerve damage. The existing method for lowering aspiration risk has weaknesses so that a new therapy is needed that is swallowing therapy. Objective: This study aims to determine the effect of swallowing therapy and to identify differences in the effectiveness of swallowing therapy based on the demographical characteristics of patients with dysphagia stroke. Methods: The design of this study was quasi-experimental pretest-posttest single group design with the number of samples were 16 respondents which obtained through consecutive sampling technique. The data were collected from February-March 2016 at Stroke Unit of RSUD Dr. Harjono Ponorogo through observation using Gugging Swallowing Screen (GUSS) instrument. The data analyses used in this study were Wilcoxon test, Kruskal Wallis and Mann Whitney tests.Results: The results showed that there was a difference of effect of swallow therapy between pretest and posttest (p=0,002). Swallowing therapy had no significant effectiveness difference when applied to various demographic characteristics of respondents including age (p=0,596), gender (p=0,243), and type of stroke (p=0,524).Conclusion: Swallowing therapy has a positive effect to decrease the risk of aspiration in dysphagia stroke patients and has equally good effect if applied to a variety of patient characteristics according to the demographics of the study respondents.  ABSTRAKLatar Belakang: Peningkatan risiko aspirasi pada pasien disfagia stroke disebabkan karena kerusakan saraf kranial terutama saraf kranial V, VII, IX, X, dan XII. Metode yang digunakan untuk menurunkan risiko aspirasi adalah strategi kompensasi dan penggunaan nutrisi semisolid, akan tetapi masing-masing metode tersebut masih memiliki kelemahan sehingga dibutuhkan terapi baru yaitu terapi menelan yang mengkombinasikan kelebihan dan mengurangi kelemahan dari masing-masing terapi tersebut. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terapi menelan dan mengidentifikasi perbedaan efektivitas terapi menelan berdasarkan karakteristik demografi pasien disfagia stroke. Metode: Desain penelitian ini adalah quasi experimental pretest-posttest single group design dengan jumlah sampel sebanyak 16 responden yang didapatkan melalui teknik consecutive sampling. Pengambilan data dilakukan dari Bulan Februari - Maret 2016 di Unit Stroke RSUD Dr. Harjono Ponorogo. Data dikumpulkan menggunakan instrumen Gugging Swallowing Screen (GUSS). Analisis data menggunakan Wilcoxon, Kruskal wallis dan Mann whitney.Hasil: Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan pengaruh terapi menelan antara pretest dan posttest (p=0,002). Tidak terdapat perbedaan efektifitas terapi menelan yang signifikan saat diterapkan pada berbagai karakteristik demografi responden yang meliputi usia (p=0,596), jenis kelamin (p=0,243), dan jenis stroke (p=0,524). Kesimpulan: Terapi menelan berpengaruh terhadap penurunan risiko aspirasi pada pasien stroke dengan disfagia serta tidak memiliki perbedaan efektifitas yang signifikan saat diterapkan pada berbagai karakteristik demografi responden, untuk itu terapi menelan memiliki efektifitas yang sama baiknya jika diterapkan pada berbagai karakteristik pasien.","PeriodicalId":287362,"journal":{"name":"Jurnal Keperawatan Klinis dan Komunitas","volume":"319 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-08-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Keperawatan Klinis dan Komunitas","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22146/jkkk.35295","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 3

Abstract

Background: Increased risk of aspiration often occurs in patients with dysphagia stroke due to cranial nerve damage. The existing method for lowering aspiration risk has weaknesses so that a new therapy is needed that is swallowing therapy. Objective: This study aims to determine the effect of swallowing therapy and to identify differences in the effectiveness of swallowing therapy based on the demographical characteristics of patients with dysphagia stroke. Methods: The design of this study was quasi-experimental pretest-posttest single group design with the number of samples were 16 respondents which obtained through consecutive sampling technique. The data were collected from February-March 2016 at Stroke Unit of RSUD Dr. Harjono Ponorogo through observation using Gugging Swallowing Screen (GUSS) instrument. The data analyses used in this study were Wilcoxon test, Kruskal Wallis and Mann Whitney tests.Results: The results showed that there was a difference of effect of swallow therapy between pretest and posttest (p=0,002). Swallowing therapy had no significant effectiveness difference when applied to various demographic characteristics of respondents including age (p=0,596), gender (p=0,243), and type of stroke (p=0,524).Conclusion: Swallowing therapy has a positive effect to decrease the risk of aspiration in dysphagia stroke patients and has equally good effect if applied to a variety of patient characteristics according to the demographics of the study respondents.  ABSTRAKLatar Belakang: Peningkatan risiko aspirasi pada pasien disfagia stroke disebabkan karena kerusakan saraf kranial terutama saraf kranial V, VII, IX, X, dan XII. Metode yang digunakan untuk menurunkan risiko aspirasi adalah strategi kompensasi dan penggunaan nutrisi semisolid, akan tetapi masing-masing metode tersebut masih memiliki kelemahan sehingga dibutuhkan terapi baru yaitu terapi menelan yang mengkombinasikan kelebihan dan mengurangi kelemahan dari masing-masing terapi tersebut. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terapi menelan dan mengidentifikasi perbedaan efektivitas terapi menelan berdasarkan karakteristik demografi pasien disfagia stroke. Metode: Desain penelitian ini adalah quasi experimental pretest-posttest single group design dengan jumlah sampel sebanyak 16 responden yang didapatkan melalui teknik consecutive sampling. Pengambilan data dilakukan dari Bulan Februari - Maret 2016 di Unit Stroke RSUD Dr. Harjono Ponorogo. Data dikumpulkan menggunakan instrumen Gugging Swallowing Screen (GUSS). Analisis data menggunakan Wilcoxon, Kruskal wallis dan Mann whitney.Hasil: Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan pengaruh terapi menelan antara pretest dan posttest (p=0,002). Tidak terdapat perbedaan efektifitas terapi menelan yang signifikan saat diterapkan pada berbagai karakteristik demografi responden yang meliputi usia (p=0,596), jenis kelamin (p=0,243), dan jenis stroke (p=0,524). Kesimpulan: Terapi menelan berpengaruh terhadap penurunan risiko aspirasi pada pasien stroke dengan disfagia serta tidak memiliki perbedaan efektifitas yang signifikan saat diterapkan pada berbagai karakteristik demografi responden, untuk itu terapi menelan memiliki efektifitas yang sama baiknya jika diterapkan pada berbagai karakteristik pasien.
治疗方法的有效性差异是基于中风患者的病因特征
背景:颅神经损伤导致吞咽困难卒中患者误吸风险增加。现有的降低误吸风险的方法存在不足,因此需要一种新的治疗方法,即吞咽治疗。目的:本研究旨在确定吞咽治疗的效果,并根据吞咽困难卒中患者的人口学特征确定吞咽治疗效果的差异。方法:本研究采用准实验前测后测单组设计,样本数为16人,采用连续抽样技术获得。数据收集于2016年2 - 3月在RSUD卒中单元Harjono Ponorogo博士,通过guggo吞咽屏幕(GUSS)仪器进行观察。本研究的数据分析采用Wilcoxon检验、Kruskal Wallis检验和Mann Whitney检验。结果:咽药治疗前测与后测效果差异有统计学意义(p= 0.002)。吞咽治疗在不同人口统计学特征(包括年龄(p= 0.596)、性别(p= 0.243)和卒中类型(p= 0.524))的应用上没有显著的疗效差异。结论:吞咽疗法对降低吞咽困难脑卒中患者误吸风险有积极作用,如果根据研究对象的人口统计学特征,适用于各种患者特征,效果同样良好。【摘要】【latar Belakang】:Peningkatan risiko aspirasaspada pasen disfagia卒中,disebabkan karena kerusakan sarat颅畸形,terutama sarat颅V, VII, IX, X,和XII。Metode yang digunakan untuk menurunkan visiko aspirasi adalah strategi kompensasi dan penggunaan nutrisi半固体,akan tetapi masing-masing方法tersei masiki kelemahan seingga dibutuhkan terapi menelan yang mengkombinaskan kelelebihan dan mengurangi kelemahan dari masing-masing terapi tersebut。图胡安:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terapi menelan dan mengidentifikasi perbedaan efektivitas terapi menelan berdasarkan karakteristk demograpen disfagia stroke。方法:Desain penelitian ini adalah准实验前测后测单组设计登甘jumlah样品16个响应杨didapatkan melalui技术连续抽样。Pengambilan数据dilakukan dari Bulan二月-市场2016,单位卒中RSUD Harjono Ponorogo博士。资料:双昆普坎蒙古纳坎仪器咽咽屏(GUSS)。分析数据menggunakan Wilcoxon, Kruskal wallis dan Mann whitney。Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan pengaruh terapi menelan antara前测和后测(p= 0.002)。人口统计学分析结果显示,老年痴呆(p= 0.596)、老年痴呆(p= 0.243)、老年痴呆(p= 0.524)、老年痴呆(p= 0.524)、老年痴呆(p= 0.596)、老年痴呆(p= 0.524)、老年痴呆(p= 0.524)。[footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com] [footnoter.com]。]
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信