{"title":"PENGARUH KETERAMPILAN MEMBUAT VARIASI STIMULUS GURU TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DI SMA YAPIM BIRU-BIRU","authors":"Meia Dania Br. Saragih, Herdi, Samio, Nurjannah","doi":"10.32696/jpips.v4i1.2138","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Keterampilan Membuat Variasi Stimulus Guru Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di SMA Yapim Biru-Biru. Jenis penelitian ini ialah metode penelitian kuantitatif. alat pengumpulan data berupa tes dan dokumentasi. Populasi dan sampel penelitian ini 86 orang siswa yang terdiri dari 3 kelas paralel. Teknis analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan uji regresi linider sederhana dengan menggunakan persamaan : Y = a + bX. Hasil penelitian menunjukkan bahwa koefisien antara variabel ketrampilan membuat variasi stimulus guru (X) dengan prestasi belajar siswa (Y) sebesar 0,357 dengan koefisien determinasi (r2) sebesar 0,127. Melalui uji persamaan regresi yang telah dilakukan ternyata diperoleh t hitung = 1,49 sedangkan nilai t tabel = 1,385. Oleh karena t hitung (1,49) > t tabel (1,385), hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara ketrampilan membuat variasi stimulus guru terhadap hasil belajar ekonomi siswa dengan bentuk hubungan linier dan prediktif melalui garis regresi Ŷ = 8,06 + 0,14X.","PeriodicalId":338741,"journal":{"name":"JURNAL PENDIDIKAN IPS","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL PENDIDIKAN IPS","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32696/jpips.v4i1.2138","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Keterampilan Membuat Variasi Stimulus Guru Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di SMA Yapim Biru-Biru. Jenis penelitian ini ialah metode penelitian kuantitatif. alat pengumpulan data berupa tes dan dokumentasi. Populasi dan sampel penelitian ini 86 orang siswa yang terdiri dari 3 kelas paralel. Teknis analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan uji regresi linider sederhana dengan menggunakan persamaan : Y = a + bX. Hasil penelitian menunjukkan bahwa koefisien antara variabel ketrampilan membuat variasi stimulus guru (X) dengan prestasi belajar siswa (Y) sebesar 0,357 dengan koefisien determinasi (r2) sebesar 0,127. Melalui uji persamaan regresi yang telah dilakukan ternyata diperoleh t hitung = 1,49 sedangkan nilai t tabel = 1,385. Oleh karena t hitung (1,49) > t tabel (1,385), hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara ketrampilan membuat variasi stimulus guru terhadap hasil belajar ekonomi siswa dengan bentuk hubungan linier dan prediktif melalui garis regresi Ŷ = 8,06 + 0,14X.