{"title":"ALGORITMA K-MEANS UNTUK MELIHAT PENULARAN TERTINGGI VIRUS COVID-19 DISELURUH PROVINSI INDONESIA","authors":"Nurahman Nurahman, Dian Aulia","doi":"10.36050/BETRIK.V12I2.331","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak: Virus Corona atau penyakit Covid-19 mulai terjadi pada tahun 2019 hingga sekarang tahun 2021. Dimana penyebab dari penyakit menular ini adalah Virus Corona. Gejala yang ditimbulkan oleh infeksi virus ini salah satunya adalah gangguan pernapasan. Virus dalam penyebaran atau penularan ini tergolong sangat cepat. Sehingga membuat setiap negara, terutama Indonesia yang mana setiap daerahnya sudah terpapar Covid-19, yang menyebabkan banyaknya kasus kematian, dan beberapa dampak seperti dampak pada ekonomi, pekerjaan, pendidikan, dan dampak lainnya. Dengan banyaknya penyebaran virus Corona pada wilayah atau daerah yang ada di Indonesia, ini diperlukan pengelompokkan beberapa bagian wilayah Indonesia. Maka dari itu, untuk mempermudah dalam pengelompokkan suatu wilayah di indonesia, dalam penelitian ini digunakan sistem data mining untuk mnegolah data dalam jumlah yang besar dengan mengimplementasikan Algoritma Clustering menggunakan metode K-Means. Dataset yang diperoleh peneliti tanpa label kelas, akan diolah dengan Algoritma K-Means untuk mempermudah pengolahan datanya agar menghasilakan tujuan yang di inginkan. Untuk tujuan dari penelitian yang dilakukan ini adalah untuk melihat provinsi mana yang paling tinggi dalam penularan Covid-19 di Indonesia.","PeriodicalId":127381,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Betrik","volume":"37 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Betrik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36050/BETRIK.V12I2.331","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 2
Abstract
Abstrak: Virus Corona atau penyakit Covid-19 mulai terjadi pada tahun 2019 hingga sekarang tahun 2021. Dimana penyebab dari penyakit menular ini adalah Virus Corona. Gejala yang ditimbulkan oleh infeksi virus ini salah satunya adalah gangguan pernapasan. Virus dalam penyebaran atau penularan ini tergolong sangat cepat. Sehingga membuat setiap negara, terutama Indonesia yang mana setiap daerahnya sudah terpapar Covid-19, yang menyebabkan banyaknya kasus kematian, dan beberapa dampak seperti dampak pada ekonomi, pekerjaan, pendidikan, dan dampak lainnya. Dengan banyaknya penyebaran virus Corona pada wilayah atau daerah yang ada di Indonesia, ini diperlukan pengelompokkan beberapa bagian wilayah Indonesia. Maka dari itu, untuk mempermudah dalam pengelompokkan suatu wilayah di indonesia, dalam penelitian ini digunakan sistem data mining untuk mnegolah data dalam jumlah yang besar dengan mengimplementasikan Algoritma Clustering menggunakan metode K-Means. Dataset yang diperoleh peneliti tanpa label kelas, akan diolah dengan Algoritma K-Means untuk mempermudah pengolahan datanya agar menghasilakan tujuan yang di inginkan. Untuk tujuan dari penelitian yang dilakukan ini adalah untuk melihat provinsi mana yang paling tinggi dalam penularan Covid-19 di Indonesia.