Knowledge Sharing pada Community of Practice Korean Center Universitas Diponegoro

Fanny Fachri Desyana, Roro Isyawati Permata Ganggi
{"title":"Knowledge Sharing pada Community of Practice Korean Center Universitas Diponegoro","authors":"Fanny Fachri Desyana, Roro Isyawati Permata Ganggi","doi":"10.14710/anuva.6.3.355-370","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana knowledge sharing di dalam Korean Center Universitas Diponegoro di dalam perannya sebagai suatu community of practice. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Teknik pengambilan data penelitian ini menggunakan wawancara, observasi, dan studi literatur. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Adapun 5 informan telah diwawancarai. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil analisis menunjukkan bahwa knowledge sharing pada community of practice merupakan satu kesatuan di Korean Center. Komponen dari community of practice yaitu domain, community, dan practice masing-masing berkaitan dengan faktor terjadinya knowledge sharing yaitu faktor organisasi, faktor individu, dan faktor teknologi. Domain melatarbelakangi community yaitu sekumpulan orang yang aktif didalam komunitas dan menciptakan faktor-faktor organisasi yang terdiri dari sumber daya manusia dan budaya organisasi. Domain dan community tersebut membutuhkan sistem yang dapat membantu memudahkan setiap kegiatan practice yang rutin diselenggarakan. Terdapat tiga komponen penting dari Korean Center sebagai community of practice, yaitu dasar minat dan ketertarikan anggota sebagai domain, keanggotaan sebagai community, dan kegiatan praktik untuk meningkatkan kemampuan sebagai practice.","PeriodicalId":158585,"journal":{"name":"Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, dan Informasi","volume":"37 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-11-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, dan Informasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.14710/anuva.6.3.355-370","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana knowledge sharing di dalam Korean Center Universitas Diponegoro di dalam perannya sebagai suatu community of practice. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Teknik pengambilan data penelitian ini menggunakan wawancara, observasi, dan studi literatur. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Adapun 5 informan telah diwawancarai. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil analisis menunjukkan bahwa knowledge sharing pada community of practice merupakan satu kesatuan di Korean Center. Komponen dari community of practice yaitu domain, community, dan practice masing-masing berkaitan dengan faktor terjadinya knowledge sharing yaitu faktor organisasi, faktor individu, dan faktor teknologi. Domain melatarbelakangi community yaitu sekumpulan orang yang aktif didalam komunitas dan menciptakan faktor-faktor organisasi yang terdiri dari sumber daya manusia dan budaya organisasi. Domain dan community tersebut membutuhkan sistem yang dapat membantu memudahkan setiap kegiatan practice yang rutin diselenggarakan. Terdapat tiga komponen penting dari Korean Center sebagai community of practice, yaitu dasar minat dan ketertarikan anggota sebagai domain, keanggotaan sebagai community, dan kegiatan praktik untuk meningkatkan kemampuan sebagai practice.
迪波内戈罗大学韩国语实践中心知识共享平台
这项研究的目的是了解在韩国中部迪波尼戈罗大学(Diponegoro university Center)内部分享知识是如何作为一个社区实践的。本研究采用的方法是定性的。本研究数据提取技术采用访谈、观察和文献研究。采样技术采用采样方法。五名告密者接受了采访。本研究采用的分析方法是数据还原、数据演示和结论提取物。分析结果表明,在韩国中心分享活动知识的知识是一个整体。实践社区的组成部分包括域、社区和实践,它们都与组织、个人因素和技术因素共享知识共享的因素有关。社区外域是一个活跃的群体,由人力资源和组织文化组成的组织因素组成。域和社区需要一个系统,可以帮助任何常规的实践活动的组织。作为实践的社区,韩国中心有三个重要的组成部分,即作为域的成员的兴趣和兴趣的基础,作为社区成员的成员,以及改善实践能力的实践活动。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信