Tahapan Memperoleh Sertifikasi Green Building Melalui Konsultan Green Building

Afri Alifia, I. Tafridj
{"title":"Tahapan Memperoleh Sertifikasi Green Building Melalui Konsultan Green Building","authors":"Afri Alifia, I. Tafridj","doi":"10.32315/ti.9.a009","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Bangunan hijau kini meningkat dengan pesat, demi menjaga ekosistem bumi serta mempertahankan umur bangunan untuk jangka waktu yang cukup lama. Maka manusia tidak perlu terus menerus membangun serta merusak alam. Maka dari itu sertifikasi green building menjadi salah satu aturan yang dapat dipenuhi dan ditaati sebagai pedoman bangunan hijau. Seiring berjalannya waktu dan bertambahnya populasi manusia, diharapkan dapat menggunakan dan mendirikan bangunan di atas alam dengan lebih bijak lagi. Bangunan hijau tidak hanya tentang bangunan, melainkan tentang manusia di dalamnya. Sehingga dirasa perlu bagi para pihak yang bergerak dalam bidang pembangunan untuk dapat memahami serta turut serta mengambil bagian untuk mendapatkan sertifikasi bagi bangunannya. Untuk dapat memenuhi hal tersebut maka perlu seorang ahli untuk dapat membantu, mengarahkan, dan mengurusi bagian ini. Konsultan green building hadir untuk memenuhi hal tersebut. Data-data ini diambil penulis semasa melaksanakan Praktik Kerja Profesi pada salah satu konsultan Green Building di daerah Jakarta Selatan. Kata-kunci : bangunan hijau, energi, konsultan, berkelanjutan, lingkungan.","PeriodicalId":124612,"journal":{"name":"Prosiding Temu Ilmiah IPLBI 2021 : Strategi Pengembangan Wilayah Perkotaan Dalam Mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan","volume":"39 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Prosiding Temu Ilmiah IPLBI 2021 : Strategi Pengembangan Wilayah Perkotaan Dalam Mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32315/ti.9.a009","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Bangunan hijau kini meningkat dengan pesat, demi menjaga ekosistem bumi serta mempertahankan umur bangunan untuk jangka waktu yang cukup lama. Maka manusia tidak perlu terus menerus membangun serta merusak alam. Maka dari itu sertifikasi green building menjadi salah satu aturan yang dapat dipenuhi dan ditaati sebagai pedoman bangunan hijau. Seiring berjalannya waktu dan bertambahnya populasi manusia, diharapkan dapat menggunakan dan mendirikan bangunan di atas alam dengan lebih bijak lagi. Bangunan hijau tidak hanya tentang bangunan, melainkan tentang manusia di dalamnya. Sehingga dirasa perlu bagi para pihak yang bergerak dalam bidang pembangunan untuk dapat memahami serta turut serta mengambil bagian untuk mendapatkan sertifikasi bagi bangunannya. Untuk dapat memenuhi hal tersebut maka perlu seorang ahli untuk dapat membantu, mengarahkan, dan mengurusi bagian ini. Konsultan green building hadir untuk memenuhi hal tersebut. Data-data ini diambil penulis semasa melaksanakan Praktik Kerja Profesi pada salah satu konsultan Green Building di daerah Jakarta Selatan. Kata-kunci : bangunan hijau, energi, konsultan, berkelanjutan, lingkungan.
通过绿色建筑顾问获得绿色建筑认证的阶段
绿色建筑现在正以惊人的速度增长,以维持地球生态系统和保持建筑寿命更长。那么人类就不需要继续建设和破坏自然。因此,作为绿色建筑的指导方针,绿色建筑成为可以遵守和遵守的规则之一。随着时间的推移和人口的增加,人们希望能够更明智地利用和建立在自然之上的建筑。绿色的建筑不仅仅是关于建筑,而是关于里面的人。因此,从事建设的各方有必要了解并参与该建筑的认证。要做到这一点,就需要一个专家来帮助、指导和管理这一节。绿色建筑顾问在场。这是作者在雅加达南部的一家绿色建筑顾问实习时拍摄的。绿色建筑,能源,顾问,可持续发展,环境。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信