Pemuliaan Tanaman Partisipatif untuk Meningkatkan Peran Varietas Padi Unggul dalam Mendukung Swasembada Pangan Nasional

Vina Eka Aristya, Taryono Taryono
{"title":"Pemuliaan Tanaman Partisipatif untuk Meningkatkan Peran Varietas Padi Unggul dalam Mendukung Swasembada Pangan Nasional","authors":"Vina Eka Aristya, Taryono Taryono","doi":"10.22146/AGRINOVA.51985","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Padi sebagai tanaman penting di dunia, potensi varietasnya dapat ditingkatkan melalui program pemuliaan tanaman. Keterlibatan petani dan pemulia menawarkan cara pemecahan masalah kesesuaian tanaman dengan lingkungan target, mengenali preferensi pengguna, menentukan tujuan dan prioritas pemuliaan, menyediakan ketersediaan sumber daya genetik, efisiensi pemilihan galur, serta komersialisasi benih dari varietas terpilih di lahan petani. Investasi kultivar dengan daya adaptasi khusus sangat penting dalam pemuliaan tanaman, terutama pada kondisi tidak menguntungkan, karena setiap lingkungan budidaya cenderung berbeda. Pemegang kebijakan semakin membutuhkan metode partisipatif untuk memperluas adopsi dan dampak inovasi teknologi, serta pengelolaan hasil pemuliaan tanaman agar terukur secara absolut.","PeriodicalId":212733,"journal":{"name":"Agrotechnology Innovation (Agrinova)","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-12-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"7","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Agrotechnology Innovation (Agrinova)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22146/AGRINOVA.51985","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 7

Abstract

Padi sebagai tanaman penting di dunia, potensi varietasnya dapat ditingkatkan melalui program pemuliaan tanaman. Keterlibatan petani dan pemulia menawarkan cara pemecahan masalah kesesuaian tanaman dengan lingkungan target, mengenali preferensi pengguna, menentukan tujuan dan prioritas pemuliaan, menyediakan ketersediaan sumber daya genetik, efisiensi pemilihan galur, serta komersialisasi benih dari varietas terpilih di lahan petani. Investasi kultivar dengan daya adaptasi khusus sangat penting dalam pemuliaan tanaman, terutama pada kondisi tidak menguntungkan, karena setiap lingkungan budidaya cenderung berbeda. Pemegang kebijakan semakin membutuhkan metode partisipatif untuk memperluas adopsi dan dampak inovasi teknologi, serta pengelolaan hasil pemuliaan tanaman agar terukur secara absolut.
部分植物育种,以促进水稻品种在促进国家粮食自给自足方面的作用
水稻是世界上最重要的植物,可以通过植物育种计划来提高其潜在的效力。农民和育种家提供解决问题的方式参与植物的环境目标,识别用户偏好的一致性,决定了育种目标和优先事项,提供遗传资源的可用性,efisiensi的选举,以及商业化品种的种子被农民的土地。库尔蒂瓦在植物育种方面的特殊适应性投资是至关重要的,尤其是在不利条件下,因为每种栽培环境往往都是不同的。政策持有者越来越需要参与方法来扩大收养和技术创新的影响,并以绝对的方式管理作物繁殖。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信