Herfandi Herfandi, Ulfatus Soleha, Agung Susilo Yuda Irawan, Kiki Ahmad Baihaqi, Reza Maulana
{"title":"Implementasi Algoritma Best First Search untuk Pencarian Rute Terpendek pada Aplikasi Cerdas Pendaftaran Santri Baru","authors":"Herfandi Herfandi, Ulfatus Soleha, Agung Susilo Yuda Irawan, Kiki Ahmad Baihaqi, Reza Maulana","doi":"10.35706/syji.v11i01.6398","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pesantren di Indonesia merupakan lembaga pendidikan islam tradisional yang mampu eksis sampai saat ini. Proses pendaftaran yang kurang terstruktur memungkikan kesalahan serta keterlambatan dalam proses pendaftaran santri baru akan mudah terjadi. Pondok Pesantren Manbaul Ulum dalam menjalankan proses administrasi pendidikan masih menggunakan cara konvensional hal ini menyebabkan sistem pelayanan yang digunakan belum efisien serta masalah keterbatasan asrama maka dibuatlah regulasi pendaftaran harus sesuai dengan zona jarak tempat tinggal yang telah ditentukan. Karenanya penelitian ini melakukan implementasi algoritma best first search untuk pencarian rute terpendek pada aplikasi cerdas pendaftaran santri baru. Penelitian ini menghasilkan aplikasi cerdas pendaftaran santri baru dengan menerapkan algoritma best first search. Metode pengembangan menggunakan waterfall. Pengujian perangkat lunak dengan metode black box testing dengan teknik test case equivalence partitioning mendapatkan kesimpulan berhasil dari berbagai jenis pengujian. Dengan fitur untuk santri yaitu data estimasi, home, petunjuk, contact us, mendaftar, login, mengisi formulir pendaftaran, lihat verifikasi, cetak bukti lulus, dan melihat tute terpendek, untuk admin setting tahun ajaran, lihat pendaftaran, lihat pendaftaran diterima dan ditolak serta melihat laporan. Sedangkan untuk superadmin yaitu CRUD data admin dan lihat laporan. Aplikasi ini diharapkan dapat membantu administrasi pesantren dan calon santri melihat rute serta mendukung pendidikan di era Industri 4.0.","PeriodicalId":140544,"journal":{"name":"Syntax : Jurnal Informatika","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Syntax : Jurnal Informatika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35706/syji.v11i01.6398","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Pesantren di Indonesia merupakan lembaga pendidikan islam tradisional yang mampu eksis sampai saat ini. Proses pendaftaran yang kurang terstruktur memungkikan kesalahan serta keterlambatan dalam proses pendaftaran santri baru akan mudah terjadi. Pondok Pesantren Manbaul Ulum dalam menjalankan proses administrasi pendidikan masih menggunakan cara konvensional hal ini menyebabkan sistem pelayanan yang digunakan belum efisien serta masalah keterbatasan asrama maka dibuatlah regulasi pendaftaran harus sesuai dengan zona jarak tempat tinggal yang telah ditentukan. Karenanya penelitian ini melakukan implementasi algoritma best first search untuk pencarian rute terpendek pada aplikasi cerdas pendaftaran santri baru. Penelitian ini menghasilkan aplikasi cerdas pendaftaran santri baru dengan menerapkan algoritma best first search. Metode pengembangan menggunakan waterfall. Pengujian perangkat lunak dengan metode black box testing dengan teknik test case equivalence partitioning mendapatkan kesimpulan berhasil dari berbagai jenis pengujian. Dengan fitur untuk santri yaitu data estimasi, home, petunjuk, contact us, mendaftar, login, mengisi formulir pendaftaran, lihat verifikasi, cetak bukti lulus, dan melihat tute terpendek, untuk admin setting tahun ajaran, lihat pendaftaran, lihat pendaftaran diterima dan ditolak serta melihat laporan. Sedangkan untuk superadmin yaitu CRUD data admin dan lihat laporan. Aplikasi ini diharapkan dapat membantu administrasi pesantren dan calon santri melihat rute serta mendukung pendidikan di era Industri 4.0.
印度尼西亚的寄宿学校是一所传统的伊斯兰教育机构,其存在至今。不太结构化的注册过程,承认新santri注册过程的错误和延迟是很容易的。蒙古塔-蒙古包在管理教育进程中仍然使用传统的方式,这导致使用的服务系统效率低下,宿舍限制问题,因此规定了注册规定。因此,该研究采用了最好的第一搜索算法,以搜索新santri注册的智能应用程序中最短的路线。这项研究通过采用best first search算法创建了一个聪明的新santri注册应用程序。瀑布开发方法。用黑盒方法测试与案例equioning技术测试的软件得出了各种测试的成功结论。santri的特点是统计数据,home,方向,联系人,注册,登录,填写注册表格,见验证,打印证据通行证,并看到一个最短的tute,为学年的管理设置,见注册,见注册被接受和拒绝,并查看报告。管理员的名字是CRUD data admin,然后查看报告。本应用程序预计将有助于伊斯兰寄宿学校的管理,并支持4.0工业时代的教育。