{"title":"TRADISI MEMBACA AL-QUR’AN","authors":"Arvin Krisna Zamzami","doi":"10.33752/jiep.v2i2.3787","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Education is a part that is very influential for the lives of every individual, with the education of each individual can foster knowledge, shape skills for the individual, advance their capacity and be able to build a figure who is committed, intelligent, and innovative. One of the main aspects that determines the quality of education is the teacher. The teacher holds a meaningful role when advancing the capacity of students even more when reading the Qur'an. Because reading the Qur'an becomes part of the knowledge that should be carried out and occupied by every human being who embraces Islam to realize it as the teachings and basis of life throughout mankind. This research is included in a descriptive qualitative study by analyzing several things related to the culture of reading the Qur'an in the scope of a formal pesantren-based school, namely Tarbiyatunnasyiin Junior High School Paculgowang Jombang. The data received is the result of observation, interviews, and documentation which are then analyzed and drawn conclusions. Based on these studies it was found that the PAI teacher at Tarbiyatunnasyiin Paculgowang Middle School Improved the quality of students about matters of ubudiyah and its morality, applying 5S (Greetings, Smiles, Greetings, Polite, and Courtesy), Taking roles when there were religious-related events such as isro 'mi 'roj, the prophet's birthday and took the Ummi Foundation Surabaya in the culture of reading the Qur'an and doing tahsin to equalize the reading of fellow teachers to be continued with the students. \nKeywords: Islamic Religious Education Teachers, Culture of Reading Al-Qur'an. \n \nAbstrak \nPendidikan adalah suatu bagian yang amat berpengaruh bagi kehidupan setiap individu, dengan pendidikan setiap individu bisa menumbuhkan keilmuan, membentuk keterampilan bagi individu itu, memajukan kapasitas diri dan sanggup membangun sosok yang berkomitmen, cerdas, dan inovatif. Salah satu aspek pokok yang menentukan kualitas pendidikan adalah guru. Guru memegang peran berarti tatkala memajukan kapasitas peserta didik lebih-lebih pada saat membaca Al-Qur’an. Karena membaca Al-Qur’an menjadi bagian dari kefardhuan yang semestinya dijalankan serta ditekuni oleh setiap umat manusia yang memeluk agama Islam untuk merealisasinya sebagai ajaran dan dasar hidup seantero umat manusia. Penelitian ini termasuk dalam penelitian kualitatif deskriptif dengan menganalisis beberapa hal yang terkait dengan budaya membaca Al-Qur’an di lingkup suatu sekolah formal yang berbasis pesantren, yaitu SMP Tarbiyatunnasyiin Paculgowang Jombang. Data yang diterima adalah dengan hasil observasi, wawancara, dan dokumentasi yang kemudian di analisis dan ditarik kesimpulan. Berdasarkan penelitian tersebut didapatkan hasil bahwa guru PAI di SMP Tarbiyatunnasyiin Paculgowang Meningkatkan kualitas siswa tentang hal ubudiyah dan moralitasnya, mengaplikasikan 5S (Salam, Senyum, Sapa, Sopan, dan Santun), Mengambil peranan ketika ada event-event terkait dengan keagamaan seperti isro’ mi’roj, maulid nabi serta menggandeng Ummi Foundation Surabaya dalam budaya membaca Al-Qur’an dan melakukan tahsin untuk menyamakan bacaan sesama guru pengajar untuk di lanjutkan ke para murid. \nKata Kunci: Guru Pendidikan Agama Islam, Budaya Membaca Al-Qur’an","PeriodicalId":364256,"journal":{"name":"Journal of Islamic Education and Pesantren","volume":"50 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Islamic Education and Pesantren","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33752/jiep.v2i2.3787","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Education is a part that is very influential for the lives of every individual, with the education of each individual can foster knowledge, shape skills for the individual, advance their capacity and be able to build a figure who is committed, intelligent, and innovative. One of the main aspects that determines the quality of education is the teacher. The teacher holds a meaningful role when advancing the capacity of students even more when reading the Qur'an. Because reading the Qur'an becomes part of the knowledge that should be carried out and occupied by every human being who embraces Islam to realize it as the teachings and basis of life throughout mankind. This research is included in a descriptive qualitative study by analyzing several things related to the culture of reading the Qur'an in the scope of a formal pesantren-based school, namely Tarbiyatunnasyiin Junior High School Paculgowang Jombang. The data received is the result of observation, interviews, and documentation which are then analyzed and drawn conclusions. Based on these studies it was found that the PAI teacher at Tarbiyatunnasyiin Paculgowang Middle School Improved the quality of students about matters of ubudiyah and its morality, applying 5S (Greetings, Smiles, Greetings, Polite, and Courtesy), Taking roles when there were religious-related events such as isro 'mi 'roj, the prophet's birthday and took the Ummi Foundation Surabaya in the culture of reading the Qur'an and doing tahsin to equalize the reading of fellow teachers to be continued with the students.
Keywords: Islamic Religious Education Teachers, Culture of Reading Al-Qur'an.
Abstrak
Pendidikan adalah suatu bagian yang amat berpengaruh bagi kehidupan setiap individu, dengan pendidikan setiap individu bisa menumbuhkan keilmuan, membentuk keterampilan bagi individu itu, memajukan kapasitas diri dan sanggup membangun sosok yang berkomitmen, cerdas, dan inovatif. Salah satu aspek pokok yang menentukan kualitas pendidikan adalah guru. Guru memegang peran berarti tatkala memajukan kapasitas peserta didik lebih-lebih pada saat membaca Al-Qur’an. Karena membaca Al-Qur’an menjadi bagian dari kefardhuan yang semestinya dijalankan serta ditekuni oleh setiap umat manusia yang memeluk agama Islam untuk merealisasinya sebagai ajaran dan dasar hidup seantero umat manusia. Penelitian ini termasuk dalam penelitian kualitatif deskriptif dengan menganalisis beberapa hal yang terkait dengan budaya membaca Al-Qur’an di lingkup suatu sekolah formal yang berbasis pesantren, yaitu SMP Tarbiyatunnasyiin Paculgowang Jombang. Data yang diterima adalah dengan hasil observasi, wawancara, dan dokumentasi yang kemudian di analisis dan ditarik kesimpulan. Berdasarkan penelitian tersebut didapatkan hasil bahwa guru PAI di SMP Tarbiyatunnasyiin Paculgowang Meningkatkan kualitas siswa tentang hal ubudiyah dan moralitasnya, mengaplikasikan 5S (Salam, Senyum, Sapa, Sopan, dan Santun), Mengambil peranan ketika ada event-event terkait dengan keagamaan seperti isro’ mi’roj, maulid nabi serta menggandeng Ummi Foundation Surabaya dalam budaya membaca Al-Qur’an dan melakukan tahsin untuk menyamakan bacaan sesama guru pengajar untuk di lanjutkan ke para murid.
Kata Kunci: Guru Pendidikan Agama Islam, Budaya Membaca Al-Qur’an
教育是对每个人的生活都有很大影响的一部分,每个人的教育可以培养知识,塑造个人的技能,提高他们的能力,并能够塑造一个忠诚、聪明和创新的人。决定教育质量的一个主要方面是教师。教师在提高学生阅读《古兰经》的能力方面发挥着有意义的作用。因为阅读《古兰经》成为每一个信奉伊斯兰教的人都应该学习和掌握的知识的一部分,以认识到它是全人类生活的教义和基础。本研究包含在一项描述性质的研究中,通过分析在一所正式的以学生为基础的学校范围内与《古兰经》阅读文化有关的几件事,即塔比雅敦纳依初中帕古高望钟邦。收到的数据是观察、访谈和记录的结果,然后对这些数据进行分析并得出结论。在这些研究的基础上发现,Paculgowang中学tarbiyatunnasyii的PAI老师通过运用5S(问候、微笑、问候、礼貌、礼貌),提高了学生在乌布迪亚及其道德问题上的质量,在有宗教相关事件时扮演角色,如isro 'mi 'roj,先知的生日,并带领Ummi基金会泗水,在阅读古兰经的文化中,做塔辛,使其他老师的阅读与学生的阅读平等。关键词:伊斯兰宗教教育教师;诵读古兰经文化;【摘要】Pendidikan adalah suatu bagian yang amat berpengaruh bagi kehidupan setiap individual, dengan Pendidikan setiap individual, memajukan kapasitas diri dansanggup memajukan kapasitas dii sosok yang berkomitmen, cerdas, dan innovation。Salah satu说pokok yang menentukan kualitas pendidikan adalah guru。古兰经上的古兰经上的古兰经上的古兰经上的古兰经上的古兰经。在《古兰经》中,《古兰经》的内容是:《古兰经》的内容是:《古兰经》的内容是:《古兰经》的内容是:《古兰经》的内容是:《古兰经》的内容是:《古兰经》的内容是:《古兰经》。【翻译】中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:中文翻译为:数据yang diterima adalah dungan hasil观测站,wawanka, dandokumentasi yang kemudian di分析,danditerick kespulan。Berdasarkan penelitian tersebut didapatkan hasil bahwa guru PAI di SMP Tarbiyatunnasyiin Paculgowang Meningkatkan kualitas siswa tentang hal ubudiyah dan moralitasnya, mengapplikasikan 5S (Salam, Senyum, Sapa, Sopan, dan Santun), Mengambil peranan ketika ada event-event terkait dengan keagamaan seperti isro ' mi ' roj,maulid nabi舒达menggandeng Ummi基金会泗水dalam budaya membaca Al-Qur国安丹melakukan tahsin为她menyamakan bacaan sesama大师pengajar为她di lanjutkan柯帕拉鼠科动物。Kata Kunci: Guru Pendidikan Agama Islam, Budaya Membaca al - quuran