EKSISTENSI OBJEK WISATA TURI BEACH DI KECAMATAN NONGSA DALAM MENGEMBANGKAN PARIWISATA DI KOTA BATAM

Fitri Yanti, Cairul Anwar Pane
{"title":"EKSISTENSI OBJEK WISATA TURI BEACH DI KECAMATAN NONGSA DALAM MENGEMBANGKAN PARIWISATA DI KOTA BATAM","authors":"Fitri Yanti, Cairul Anwar Pane","doi":"10.33373/J-HIS.V4I1.1719","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan wisatawan mancanegara dan domestik yang berkunjung ke Turi Beach sebagai objek wisata yang ada di Kota Batam. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan metode  deskriptif. Dalam penelitian ini penulis mengumpulkan data primer dengan cara  observasi langsung ke lokasi penelitian yang berada di Turi Beach,  wawancara dengan pekerja dan wisatawan mancangera, dilengkapi dengan hasil rekaman, peneliti juga menggunakan sumber primer sebagai data pendukung yang meliputi dari foto foto dan dokumentasi dilapangan.   Hasil penelitian ini menunjukan bahwa exsistensi objek wisata Turi Beach terhadap wisatawan mancanegara dan domestik terus mengalami peningkatan lapangan pekerjaan dan pendapatan daerah Kota Batam serta jumlah wisatawan yang berkunjung.","PeriodicalId":142793,"journal":{"name":"HISTORIA: Jurnal Program Studi Pendidikan Sejarah","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-05-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"HISTORIA: Jurnal Program Studi Pendidikan Sejarah","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33373/J-HIS.V4I1.1719","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan wisatawan mancanegara dan domestik yang berkunjung ke Turi Beach sebagai objek wisata yang ada di Kota Batam. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan metode  deskriptif. Dalam penelitian ini penulis mengumpulkan data primer dengan cara  observasi langsung ke lokasi penelitian yang berada di Turi Beach,  wawancara dengan pekerja dan wisatawan mancangera, dilengkapi dengan hasil rekaman, peneliti juga menggunakan sumber primer sebagai data pendukung yang meliputi dari foto foto dan dokumentasi dilapangan.   Hasil penelitian ini menunjukan bahwa exsistensi objek wisata Turi Beach terhadap wisatawan mancanegara dan domestik terus mengalami peningkatan lapangan pekerjaan dan pendapatan daerah Kota Batam serta jumlah wisatawan yang berkunjung.
图里海滩旅游景点的存在,在巴淡市发展旅游业
这项研究的目的是了解国外和国内游客作为巴淡市旅游景点前往图里海滩的发展情况。采用描述性方法进行定性研究。在这项研究中,作者通过直接观察图里海滩的研究地点,对曼皮格拉的工人和游客进行采访,并对录音进行采访,研究人员还使用原始资源作为现场照片和文件的支持数据。这项研究表明,图里海滩的旅游景点停留停留在国内外游客身上,持续增加了巴淡市的就业和收入,以及游客的数量。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信