Visakha Vidyadevi Wiguna, A. Haq, Luh Gde Sri Adnyani Suari
{"title":"POTENSI PITAVASTATIN DENGAN NANOPARTIKEL POLY(DL-LACTIDE-CO-GLYCOLIDE) (PLGA) DRUG DELIVERY SYSTEM SEBAGAI TERAPI ADJUVAN PADA PENYAKIT JANTUNG KORONER","authors":"Visakha Vidyadevi Wiguna, A. Haq, Luh Gde Sri Adnyani Suari","doi":"10.53366/jimki.v9i3.453","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \nPendahuluan: Selama pandemi COVID-19, terjadi peningkatan kebiasaan gaya hidup yang tidak sehat terutama gaya hidup sedentari yang meningkatkan risiko terkait penyakit kardiometabolik. Salah satu penyakit yang memiliki hubungan erat dengan gaya hidup sedentarisme adalah Penyakit Jantung Koroner (PJK). PJK adalah penyebab kematian paling umum penyakit kardiovaskular dengan 12% dari semua kematian di seluruh dunia. Terapi Percutaneous coronary intervention (PCI) pada fase akut infark miokard dapat mengurangi luas infark, tetapi akibat adanya cedera reperfusi membatasi efikasi terapeutiknya. \nMetode: Metode yang digunakan dalam penulisan tinjauan pustaka ini adalah dengan pencarian dan tinjauan literatur dari berbagai pusat data daring dan search engine. Pencarian dilakukan dengan menggunakan kata kunci “pitavastatin”, “drug delivery system”, “nanoparticle”, “PLGA”, “myocardial infarction”, “ischemic-reperfusion injury”. Dari hasil pencarian literatur, 34 literatur relevan dan digunakan untuk tinjauan pustaka ini. \nPembahasan: Pitavastatin merupakan statin yang memiliki efek signifikan terhadap perubahan pada LDL-C, TG, dan HDL-C. Selain itu, pitavastatin juga memiliki efek kardioprotektif pada cedera iskemia reperfusi dengan menurunkan stres oksidatif dan meningkatkan antioksidan intraseluler. Nanopartikel PLGA mampu meningkatkan efek terapeutik, dari pitavastatin, terutama untuk cedera iskemik- reperfusi dengan sistem penghantaran zat aktif yang cepat dan efek anti-inflamasi yang dimilikinya. \nSimpulan: Pitavastatin yang dienkapsulasi dengan nanopartikel PLGA mampu mencegah terjadinya cedera iskemik-reperfusi miokardial pada pasien infark miokard. Tindakan pencegahan untuk cedera iskemik-reperfusi miokardial yang seringkali mengalami hambatan dalam penghantaran obat akibat durasi yang tersedia sangat singkat dapat diatasi dengan nanopartikel PLGA.","PeriodicalId":14697,"journal":{"name":"JIMKI: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kedokteran Indonesia","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-04-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JIMKI: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kedokteran Indonesia","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53366/jimki.v9i3.453","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

摘要:在柯维-19大流行期间,不健康的生活方式会增加,尤其是不健康的生活方式会增加与代谢疾病相关的风险。与sedentarism生活方式密切相关的疾病之一是冠心病。冠心病是心血管疾病最常见的死因,占全球12%。急性心肌梗死相关相关治疗(PCI)可以降低心梗死的范围,但再融合伤害限制了治疗的正确率。方法:在撰写文献综述过程中使用的方法是对各种在线数据中心和搜索引擎的文献进行搜索和审查。搜索使用关键字“pitavastatin”、“毒品系统”、“纳米粒子”、“PLGA”、“心肌梗塞”、“化学- refusion injury”进行。文献检索中有34种相关文献用于文献回顾。讨论:Pitavastatin是对LDL-C、TG和HDL-C变化产生重大影响的statin。此外,皮塔瓦他汀还通过降低氧化压力和增加细胞内抗氧化剂而对缺血再聚合损伤产生了心血管功能。PLGA纳米粒子能够增强pitavastatin的治疗效果,特别是对快速活性物质输送系统和消炎药作用的侦察性损伤。结论:用PLGA纳米粒子雾化的Pitavastatin可以防止心肌梗死患者心肌梗死引发心肌病复发。由于多发性硬化症持续时间较短,肌钙雷病经常在药物运输中出现障碍的预防措施可以用PLGA纳米粒子来治疗。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
POTENSI PITAVASTATIN DENGAN NANOPARTIKEL POLY(DL-LACTIDE-CO-GLYCOLIDE) (PLGA) DRUG DELIVERY SYSTEM SEBAGAI TERAPI ADJUVAN PADA PENYAKIT JANTUNG KORONER
ABSTRAK Pendahuluan: Selama pandemi COVID-19, terjadi peningkatan kebiasaan gaya hidup yang tidak sehat terutama gaya hidup sedentari yang meningkatkan risiko terkait penyakit kardiometabolik. Salah satu penyakit yang memiliki hubungan erat dengan gaya hidup sedentarisme adalah Penyakit Jantung Koroner (PJK). PJK adalah penyebab kematian paling umum penyakit kardiovaskular dengan 12% dari semua kematian di seluruh dunia. Terapi Percutaneous coronary intervention (PCI) pada fase akut infark miokard dapat mengurangi luas infark, tetapi akibat adanya cedera reperfusi membatasi efikasi terapeutiknya. Metode: Metode yang digunakan dalam penulisan tinjauan pustaka ini adalah dengan pencarian dan tinjauan literatur dari berbagai pusat data daring dan search engine. Pencarian dilakukan dengan menggunakan kata kunci “pitavastatin”, “drug delivery system”, “nanoparticle”, “PLGA”, “myocardial infarction”, “ischemic-reperfusion injury”. Dari hasil pencarian literatur, 34 literatur relevan dan digunakan untuk tinjauan pustaka ini. Pembahasan: Pitavastatin merupakan statin yang memiliki efek signifikan terhadap perubahan pada LDL-C, TG, dan HDL-C. Selain itu, pitavastatin juga memiliki efek kardioprotektif pada cedera iskemia reperfusi dengan menurunkan stres oksidatif dan meningkatkan antioksidan intraseluler. Nanopartikel PLGA mampu meningkatkan efek terapeutik, dari pitavastatin, terutama untuk cedera iskemik- reperfusi dengan sistem penghantaran zat aktif yang cepat dan efek anti-inflamasi yang dimilikinya. Simpulan: Pitavastatin yang dienkapsulasi dengan nanopartikel PLGA mampu mencegah terjadinya cedera iskemik-reperfusi miokardial pada pasien infark miokard. Tindakan pencegahan untuk cedera iskemik-reperfusi miokardial yang seringkali mengalami hambatan dalam penghantaran obat akibat durasi yang tersedia sangat singkat dapat diatasi dengan nanopartikel PLGA.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信