Naimina Restu An Nabil, Ika Wulandari, Sri Yamtinah, S. Ariani, Maria Ulfa
{"title":"Aiken索引分析,以确定基于化学环境的最低能力断言工具的有效性","authors":"Naimina Restu An Nabil, Ika Wulandari, Sri Yamtinah, S. Ariani, Maria Ulfa","doi":"10.20961/paedagogia.v25i2.64566","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan instrumen asesmen kompetensi minimum literasi numerasi dan membaca bentuk pilihan ganda kompleks berbasis sains kimia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis validitas isi instrumen asesmen kompetensi minimum literasi numerasi dan membaca berdasarkan indeks validitas Aiken sehingga instrumen dapat mengukur apa yang seharusnya diukur. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif berdasarkan hasil validitas isi yang dihitung dengan formula Aiken. Data validitas isi diperoleh dari 8 orang ahli yaitu guru kimia SMA di Surakarta melalui focus group discussion (FGD). Uji validasi isi dalam penelitian ini menggunakan empat kriteria penilaian, yaitu tidak relevan tidak relevan (TR), kurang relevan (KR), cukup relevan (CR), dan relevan (R). Instrumen asesmen kompetensi minimum literasi numerasi menghasilkan 18 item soal valid dengan indeks Aiken ≥ 0,75 dan 2 item soal tidak valid dengan indeks Aiken <0,75. Sedangkan instrumen asesmen kompetensi minimum literasi membaca menghasilkan 20 item valid dengan indeks Aiken ≥ 0,75.","PeriodicalId":52686,"journal":{"name":"Paedagogia Christiana","volume":"15 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":"{\"title\":\"Analisis Indeks Aiken untuk Mengetahui Validitas Isi Instrumen Asesmen Kompetensi Minimum Berbasis Konteks Sains Kimia\",\"authors\":\"Naimina Restu An Nabil, Ika Wulandari, Sri Yamtinah, S. Ariani, Maria Ulfa\",\"doi\":\"10.20961/paedagogia.v25i2.64566\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan instrumen asesmen kompetensi minimum literasi numerasi dan membaca bentuk pilihan ganda kompleks berbasis sains kimia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis validitas isi instrumen asesmen kompetensi minimum literasi numerasi dan membaca berdasarkan indeks validitas Aiken sehingga instrumen dapat mengukur apa yang seharusnya diukur. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif berdasarkan hasil validitas isi yang dihitung dengan formula Aiken. Data validitas isi diperoleh dari 8 orang ahli yaitu guru kimia SMA di Surakarta melalui focus group discussion (FGD). Uji validasi isi dalam penelitian ini menggunakan empat kriteria penilaian, yaitu tidak relevan tidak relevan (TR), kurang relevan (KR), cukup relevan (CR), dan relevan (R). Instrumen asesmen kompetensi minimum literasi numerasi menghasilkan 18 item soal valid dengan indeks Aiken ≥ 0,75 dan 2 item soal tidak valid dengan indeks Aiken <0,75. Sedangkan instrumen asesmen kompetensi minimum literasi membaca menghasilkan 20 item valid dengan indeks Aiken ≥ 0,75.\",\"PeriodicalId\":52686,\"journal\":{\"name\":\"Paedagogia Christiana\",\"volume\":\"15 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-09-02\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"3\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Paedagogia Christiana\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.20961/paedagogia.v25i2.64566\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Paedagogia Christiana","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.20961/paedagogia.v25i2.64566","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Analisis Indeks Aiken untuk Mengetahui Validitas Isi Instrumen Asesmen Kompetensi Minimum Berbasis Konteks Sains Kimia
Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan instrumen asesmen kompetensi minimum literasi numerasi dan membaca bentuk pilihan ganda kompleks berbasis sains kimia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis validitas isi instrumen asesmen kompetensi minimum literasi numerasi dan membaca berdasarkan indeks validitas Aiken sehingga instrumen dapat mengukur apa yang seharusnya diukur. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif berdasarkan hasil validitas isi yang dihitung dengan formula Aiken. Data validitas isi diperoleh dari 8 orang ahli yaitu guru kimia SMA di Surakarta melalui focus group discussion (FGD). Uji validasi isi dalam penelitian ini menggunakan empat kriteria penilaian, yaitu tidak relevan tidak relevan (TR), kurang relevan (KR), cukup relevan (CR), dan relevan (R). Instrumen asesmen kompetensi minimum literasi numerasi menghasilkan 18 item soal valid dengan indeks Aiken ≥ 0,75 dan 2 item soal tidak valid dengan indeks Aiken <0,75. Sedangkan instrumen asesmen kompetensi minimum literasi membaca menghasilkan 20 item valid dengan indeks Aiken ≥ 0,75.