{"title":"村务长对村税的理解(修石榴街的一项研究)","authors":"Maisur Maisur, Nyak Umar","doi":"10.47647/jsr.v12i3.858","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Salah satu pendapatan yang diterima Negara yaitu dari pajak, sehingga pemerintah dapat menggencarakan penerimaannya dengan cara mengoptimalkan seluruh sumber dayanya temasuk bendahara pemerintah. Bendahara desa merupakan salah satu bendahara pemerintah yang harus diberdayakan dari posisi pengetahuan dan pemahaman tentang pajak. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan penelitian yang berlandasan literasi dan teoritis. Subjek penelitian yaitu seluruh bendahara desa yang tersebar di kecamatan delima kabupaten pidie sebanyak 44 orang. Hasil penelitian yang didapatkan berdasarkan wawancara, bahwa bendahara desa kurang memahami baik dari sisi aturan perundang-undangan dan perhitungan pajak, sehingga terjadinay keterlambatan dalam proses pembayaran pajak.","PeriodicalId":17612,"journal":{"name":"JRSKT - Jurnal Riset Sains dan Kimia Terapan","volume":"4 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-11-18","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PEMAHAMAN BENDAHARA DESA TENTANG PAJAK KEUANGAN DESA (Studi Pada Desa Di Kecamatan Delima)\",\"authors\":\"Maisur Maisur, Nyak Umar\",\"doi\":\"10.47647/jsr.v12i3.858\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Salah satu pendapatan yang diterima Negara yaitu dari pajak, sehingga pemerintah dapat menggencarakan penerimaannya dengan cara mengoptimalkan seluruh sumber dayanya temasuk bendahara pemerintah. Bendahara desa merupakan salah satu bendahara pemerintah yang harus diberdayakan dari posisi pengetahuan dan pemahaman tentang pajak. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan penelitian yang berlandasan literasi dan teoritis. Subjek penelitian yaitu seluruh bendahara desa yang tersebar di kecamatan delima kabupaten pidie sebanyak 44 orang. Hasil penelitian yang didapatkan berdasarkan wawancara, bahwa bendahara desa kurang memahami baik dari sisi aturan perundang-undangan dan perhitungan pajak, sehingga terjadinay keterlambatan dalam proses pembayaran pajak.\",\"PeriodicalId\":17612,\"journal\":{\"name\":\"JRSKT - Jurnal Riset Sains dan Kimia Terapan\",\"volume\":\"4 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-11-18\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"JRSKT - Jurnal Riset Sains dan Kimia Terapan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.47647/jsr.v12i3.858\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JRSKT - Jurnal Riset Sains dan Kimia Terapan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47647/jsr.v12i3.858","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PEMAHAMAN BENDAHARA DESA TENTANG PAJAK KEUANGAN DESA (Studi Pada Desa Di Kecamatan Delima)
Salah satu pendapatan yang diterima Negara yaitu dari pajak, sehingga pemerintah dapat menggencarakan penerimaannya dengan cara mengoptimalkan seluruh sumber dayanya temasuk bendahara pemerintah. Bendahara desa merupakan salah satu bendahara pemerintah yang harus diberdayakan dari posisi pengetahuan dan pemahaman tentang pajak. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan penelitian yang berlandasan literasi dan teoritis. Subjek penelitian yaitu seluruh bendahara desa yang tersebar di kecamatan delima kabupaten pidie sebanyak 44 orang. Hasil penelitian yang didapatkan berdasarkan wawancara, bahwa bendahara desa kurang memahami baik dari sisi aturan perundang-undangan dan perhitungan pajak, sehingga terjadinay keterlambatan dalam proses pembayaran pajak.