{"title":"在Anindita S. Thayf的小说《禁忌之地》中,巴布亚当地女性对父权制文化的抵抗","authors":"Edo Muftiandar","doi":"10.25273/linguista.v5i2.11475","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini berjudul Resistensi Tokoh-Tokoh Perempuan Lokal Papua Terhadap Tradisi Patriarki Dalam Novel “Tanah Tabu” Karya Anindita S. Thayf. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk: Mendeskripsikan tentang resistensi tokoh-tokoh perempuan lokal Papua terhadap budaya patriarki dalam novel “Tanah Tabu” karya Anindita S. Thayf. Jenis penelitian pada penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif. Sumber data dari penelitian ini adalah novel “Tanah Tabu” karya Anandita S. Thayf yang berjumlah 189 halaman, diterbitkan oleh PT Gramedia Pustaka Utama, cetakan kedua pada tahun 2015. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumentasi, simak, dan catat. Teknik analisis data dilakukan dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini dapat diketahui bahwa ditemukan bentuk resistensi terhadap tokoh-tokoh perempuan lokal Papua terhadap budaya patriarki dalam novel “Tanah Tabu” karya Anindita S. Thayf yaitu 1) Resistensi dalam bidang pendidikan, 2) Resistensi dalam perkawinan, 3) Resistensi mewujudkan diri sebagai kaum intelektual, 4) Resistensi melakukan transformasi dalam masyarakat, dan 5) Resistensi untuk berpikiran modern. Dengan demikian, bentuk resistensi yang terdapat dalam novel “Tanah tabu” karya Anindia S. Thayf tersebut menunjukkan bahwa tokoh perempuan lokal Papua tidak dipandang sebelah mata, mereka berhasil menepis stigma-stigma tentang perempuan lokal Papua yang dianggap lemah dan terbelenggu oleh aturan adat.","PeriodicalId":32448,"journal":{"name":"JIBS Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra","volume":"78 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Resistensi tokoh-tokoh perempuan lokal Papua terhadap budaya Patriarki dalam novel “Tanah Tabu” karya Anindita S. Thayf\",\"authors\":\"Edo Muftiandar\",\"doi\":\"10.25273/linguista.v5i2.11475\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini berjudul Resistensi Tokoh-Tokoh Perempuan Lokal Papua Terhadap Tradisi Patriarki Dalam Novel “Tanah Tabu” Karya Anindita S. Thayf. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk: Mendeskripsikan tentang resistensi tokoh-tokoh perempuan lokal Papua terhadap budaya patriarki dalam novel “Tanah Tabu” karya Anindita S. Thayf. Jenis penelitian pada penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif. Sumber data dari penelitian ini adalah novel “Tanah Tabu” karya Anandita S. Thayf yang berjumlah 189 halaman, diterbitkan oleh PT Gramedia Pustaka Utama, cetakan kedua pada tahun 2015. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumentasi, simak, dan catat. Teknik analisis data dilakukan dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini dapat diketahui bahwa ditemukan bentuk resistensi terhadap tokoh-tokoh perempuan lokal Papua terhadap budaya patriarki dalam novel “Tanah Tabu” karya Anindita S. Thayf yaitu 1) Resistensi dalam bidang pendidikan, 2) Resistensi dalam perkawinan, 3) Resistensi mewujudkan diri sebagai kaum intelektual, 4) Resistensi melakukan transformasi dalam masyarakat, dan 5) Resistensi untuk berpikiran modern. Dengan demikian, bentuk resistensi yang terdapat dalam novel “Tanah tabu” karya Anindia S. Thayf tersebut menunjukkan bahwa tokoh perempuan lokal Papua tidak dipandang sebelah mata, mereka berhasil menepis stigma-stigma tentang perempuan lokal Papua yang dianggap lemah dan terbelenggu oleh aturan adat.\",\"PeriodicalId\":32448,\"journal\":{\"name\":\"JIBS Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra\",\"volume\":\"78 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2021-12-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"JIBS Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.25273/linguista.v5i2.11475\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JIBS Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25273/linguista.v5i2.11475","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
这项研究的题目是Anindita S. Thayf的小说《禁忌之地》中巴布亚妇女反对父权制传统的抵抗。这项研究的目的是:描述巴布亚妇女对父权制文化文化的抵抗。本研究的类型是描述性质的定性方法,采用的方法是定性方法。本研究的数据来源是Anandita S. Thayf 189页的小说《土地禁忌》,由主要图书馆的PT Gramedia出版,于2015年。数据收集是用文献技巧进行的,请检查并记录。数据分析技术是通过数据收集、数据还原、数据展示和推论进行的。发现这些研究结果可知,巴布亚当地女性人物耐药性的形式对父权制文化小说中的“禁忌之地”Anindita S . Thayf作品(1)教育方面的阻力,2)3)婚姻中的阻力,实现自己作为知识分子的反抗,4)抵抗社会中做转型,5)现代思想的阻力。因此,在Anindia S. Thayf的小说《禁忌之地》中发现的抵抗形式表明,当地巴布亚妇女的形象不是被忽视的,她们成功地消除了被部落规则视为软弱和束缚的巴布亚妇女的耻辱。
Resistensi tokoh-tokoh perempuan lokal Papua terhadap budaya Patriarki dalam novel “Tanah Tabu” karya Anindita S. Thayf
Penelitian ini berjudul Resistensi Tokoh-Tokoh Perempuan Lokal Papua Terhadap Tradisi Patriarki Dalam Novel “Tanah Tabu” Karya Anindita S. Thayf. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk: Mendeskripsikan tentang resistensi tokoh-tokoh perempuan lokal Papua terhadap budaya patriarki dalam novel “Tanah Tabu” karya Anindita S. Thayf. Jenis penelitian pada penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif. Sumber data dari penelitian ini adalah novel “Tanah Tabu” karya Anandita S. Thayf yang berjumlah 189 halaman, diterbitkan oleh PT Gramedia Pustaka Utama, cetakan kedua pada tahun 2015. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumentasi, simak, dan catat. Teknik analisis data dilakukan dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini dapat diketahui bahwa ditemukan bentuk resistensi terhadap tokoh-tokoh perempuan lokal Papua terhadap budaya patriarki dalam novel “Tanah Tabu” karya Anindita S. Thayf yaitu 1) Resistensi dalam bidang pendidikan, 2) Resistensi dalam perkawinan, 3) Resistensi mewujudkan diri sebagai kaum intelektual, 4) Resistensi melakukan transformasi dalam masyarakat, dan 5) Resistensi untuk berpikiran modern. Dengan demikian, bentuk resistensi yang terdapat dalam novel “Tanah tabu” karya Anindia S. Thayf tersebut menunjukkan bahwa tokoh perempuan lokal Papua tidak dipandang sebelah mata, mereka berhasil menepis stigma-stigma tentang perempuan lokal Papua yang dianggap lemah dan terbelenggu oleh aturan adat.