M. ., Dasmansyah Adyas, Zeze Zakaria Hamzah, Muhtadi Nugroho
{"title":"STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA BORDIR KOMPUTER PADA CV GRAPIKA PROJECT PERKASA CIBINONG KABUPATEN BOGOR","authors":"M. ., Dasmansyah Adyas, Zeze Zakaria Hamzah, Muhtadi Nugroho","doi":"10.47860/economicus.v16i2.303","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan strategi yang menjadi prioritas dalam dalam pengembangan usaha CV Grapika Project Perkasa Cibinong. Metode yang penulis gunakan adalah metode penelitian kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di CV Grapika Project Perkasa Cibinong. Penelitian ini dilaksanakan di CV Grapika Project Perkasa Cibinong. Waktu penelitian dilaksanakan selama 6 bulan yaitu bulan Nopember 2020 – April 2021. Analisa data dilakukan dengan analisis SWOT. Hasil penelitian menunjukkan bahwaBerdasarkan hasil perhitungan matriks IFE untuk CV Grapika Project Perkasa untuk skor bobot faktor internal secara keseluruhan diperoleh total angka 2,80 yang artinya nilai tersebut berada pada tingkat kuat. Sedangkan berdasarkan hasil perhitungan matriks EFE untuk Radio Teman untuk skor bobot faktor internal secara keseluruhan diperoleh total angka 1,90 yang artinya nilai tersebut berada pada tingkat lemah. Berdasarkan matrik IFE dan tabel matrik EFE diketahui bahwa nilai matrik IFE adalah 2,80 dan nilai matriks EFE adalah 2,81. Strategi yang sebaiknya digunakan oleh perusahaan yang terletak pada Sel II dan IV adalah strategi pengembangan pasar maka berdasarkan hasil matriks IFE dan EFE maka strategi yang tepat untuk CV Grapika Project Perkasa adalah strategi pengembangan pasar.","PeriodicalId":44272,"journal":{"name":"Terra Economicus","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":1.1000,"publicationDate":"2022-12-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Terra Economicus","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47860/economicus.v16i2.303","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"Q3","JCRName":"ECONOMICS","Score":null,"Total":0}
STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA BORDIR KOMPUTER PADA CV GRAPIKA PROJECT PERKASA CIBINONG KABUPATEN BOGOR
Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan strategi yang menjadi prioritas dalam dalam pengembangan usaha CV Grapika Project Perkasa Cibinong. Metode yang penulis gunakan adalah metode penelitian kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di CV Grapika Project Perkasa Cibinong. Penelitian ini dilaksanakan di CV Grapika Project Perkasa Cibinong. Waktu penelitian dilaksanakan selama 6 bulan yaitu bulan Nopember 2020 – April 2021. Analisa data dilakukan dengan analisis SWOT. Hasil penelitian menunjukkan bahwaBerdasarkan hasil perhitungan matriks IFE untuk CV Grapika Project Perkasa untuk skor bobot faktor internal secara keseluruhan diperoleh total angka 2,80 yang artinya nilai tersebut berada pada tingkat kuat. Sedangkan berdasarkan hasil perhitungan matriks EFE untuk Radio Teman untuk skor bobot faktor internal secara keseluruhan diperoleh total angka 1,90 yang artinya nilai tersebut berada pada tingkat lemah. Berdasarkan matrik IFE dan tabel matrik EFE diketahui bahwa nilai matrik IFE adalah 2,80 dan nilai matriks EFE adalah 2,81. Strategi yang sebaiknya digunakan oleh perusahaan yang terletak pada Sel II dan IV adalah strategi pengembangan pasar maka berdasarkan hasil matriks IFE dan EFE maka strategi yang tepat untuk CV Grapika Project Perkasa adalah strategi pengembangan pasar.