Jevri Prabowo, Gun Fisal, Mira Dharma Susilawaty
{"title":"Automotive Center Di Pekanbaru Dengan Pendekatan Arsitektur High Tech","authors":"Jevri Prabowo, Gun Fisal, Mira Dharma Susilawaty","doi":"10.31289/jaur.v5i2.5604","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pusat Otomotif adalah wadah terpusat yang dapat menampung semua aktivitas konsumen, produsen atau penjual yang terkait dengan otomotif mobil. Pekanbaru sebagai ibukota Provinsi Riau memiliki sejumlah kendaraan roda empat yang terus meningkat setiap tahunnya, sehingga pasar otomotif di Pekanbaru berpotensi untuk berkembang. Kota Pekanbaru belum memiliki bangunan pusat otomotif khusus, kondisi saat ini dari perusahaan-perusahaan yang berhubungan dengan otomotif masih terpencar. Perancangan Pusat Otomotif di Pekanbaru menjadi solusi permasalahan yang berfungsi sebagai sarana pendidikan, komersial dan sosial dan ada sarana penunjang untuk kegiatan pengguna. Metode ini menggunakan Arsitektur High Tech karena mampu mempresentasikan fungsi bangunan sebagai tempat dengan citra otomotif yang mewakili teknologi, manufaktur, canggih, fleksibel dan fungsional. Konsep yang digunakan adalah \"Piston\" yang mengambil karakteristik dari sistem gerak piston, merefleksikannya dalam proses konstruksi atau memberikan kualitas menyerupai mesin","PeriodicalId":52715,"journal":{"name":"JAUR Journal of Architecture and Urbanism Research","volume":"100 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-04-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JAUR Journal of Architecture and Urbanism Research","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31289/jaur.v5i2.5604","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

汽车中心是一个中心,可以容纳所有与汽车有关的消费者、制造商或卖家的活动。作为廖内省会首都的新Pekanbaru每年都在增加四轮汽车,这使得新pekannew汽车市场有可能发展。Pekanbaru镇还没有专门的汽车中心,与汽车有关的公司目前的情况仍然很分散。Pekanbaru汽车中心的设计成为一个问题解决方案,作为教育、商业和社会工具,并为用户的活动提供基础。这种方法使用高科技架构,因为它能够将建筑的功能作为代表技术、制造、复杂、灵活和实用的汽车形象的场所。使用的概念是“活塞”,它能捕捉到活塞运动系统的特征,在施工过程中反思它们,或赋予机器的质量
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Automotive Center Di Pekanbaru Dengan Pendekatan Arsitektur High Tech
Pusat Otomotif adalah wadah terpusat yang dapat menampung semua aktivitas konsumen, produsen atau penjual yang terkait dengan otomotif mobil. Pekanbaru sebagai ibukota Provinsi Riau memiliki sejumlah kendaraan roda empat yang terus meningkat setiap tahunnya, sehingga pasar otomotif di Pekanbaru berpotensi untuk berkembang. Kota Pekanbaru belum memiliki bangunan pusat otomotif khusus, kondisi saat ini dari perusahaan-perusahaan yang berhubungan dengan otomotif masih terpencar. Perancangan Pusat Otomotif di Pekanbaru menjadi solusi permasalahan yang berfungsi sebagai sarana pendidikan, komersial dan sosial dan ada sarana penunjang untuk kegiatan pengguna. Metode ini menggunakan Arsitektur High Tech karena mampu mempresentasikan fungsi bangunan sebagai tempat dengan citra otomotif yang mewakili teknologi, manufaktur, canggih, fleksibel dan fungsional. Konsep yang digunakan adalah "Piston" yang mengambil karakteristik dari sistem gerak piston, merefleksikannya dalam proses konstruksi atau memberikan kualitas menyerupai mesin
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
8 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信