Gheril Pranita Renja Pakas, Kismi Mubarokah
{"title":"FAKTOR SELF EFFICACY DAN SAFETY BEHAVIOR PADA PEKERJA LAPANGAN PT. PERTAMINA (Persero) TBBM SEMARANG GROUP","authors":"Gheril Pranita Renja Pakas, Kismi Mubarokah","doi":"10.20527/JBK.V5I1.5127","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Survey awal di PT. Pertamina (Persero) TBBM Semarang Group dengan melakukan observasi diketahui beberapa pekerja tidak menggunakan APD lengkap dan bekerja kadang-kadang tidak aman sehingga berisiko terjadi kecelakaan kerja atau penyakit akibat kerja. Perilaku aman atau tidak aman pekerja dipengaruhi oleh efikasi diri yang dimiliki seseorang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan antara efikasi diri dan praktik pekerja dalam berperilaku aman sebelum dan setelah terpapar media video. Penelitian ini menggunakan metode quasi eksperimental dengan pendekatan pretest posttest group dimana responden diberikan perlakuan berupa paparan media video. Sebanyak 40 pekerja diwawancara dan dianalisis menggunakan Wilcoxon. Hasil Uji statistik diketahui karakteristik responden semuanya laki-laki dan berumur 22-59 tahun. Sebagian besar berpendidikan SMA/SMK (70%) dan masa kerja responden minimal satu tahun, dan berstatus menikah (80%). Uji perbedaan didapatkan hasil ada perbedaan peningkatan efikasi diri dan praktik sebelum dan setelah terpapar media video dengan nilai probabilitas variabel efikasi diri dan praktik sebesar 0.000 (<0.05) yang berarti terdapat perbedaan antara dua variabel tersebut. Peningkatan nilai rata-rata pretest efikasi diri 19,400 menjadi 21,875 (posttest) dan variabel praktik dengan peningkatan nilai rata-rata pretest 17,175 menjadi 20,025 (posttest). Media video yang dipaparkan kepada responden dinilai efektif untuk meningkatkan self efikasi dan praktik berperilaku aman dalam bekerja.","PeriodicalId":17756,"journal":{"name":"Jurnal Berkala Kesehatan","volume":"11 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-05-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Berkala Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.20527/JBK.V5I1.5127","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

早些时候在PT. Pertamina TBBM Semarang Group进行的一项调查显示,一些工人没有使用完整的APD,有时工作不安全,有工作事故或工作引起疾病的风险。工人的安全或不安全行为受到个人定义的影响。本研究旨在了解自我正人化和员工在视频媒体曝光前和之后行为安全的做法之间的区别。本研究采用了一种实验quasi方法,采用了一种预先测试小组的方法,在这种方法中,受访者接受了视频媒体曝光的治疗。40名员工接受采访,并使用威尔科森进行分析。统计结果显示,受访者的特征都是22-59岁的男性。大多数高中/SMK(70%)和受访者至少一年的工作时间,婚姻状况(80%)。差异测试得出的结果是,在暴露于具有自定义变量和实践价值的视频媒体之前和实践增加的差异,分别为10,000(<0.05),这意味着这两个变量之间存在差异。前缀前19400分增加到21,875分(后测)和实践变量,平均绩点为17.175分增加到2025分(后测)。视频媒体被认为是有效的加强自我意识和安全行为的工作。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
FAKTOR SELF EFFICACY DAN SAFETY BEHAVIOR PADA PEKERJA LAPANGAN PT. PERTAMINA (Persero) TBBM SEMARANG GROUP
Survey awal di PT. Pertamina (Persero) TBBM Semarang Group dengan melakukan observasi diketahui beberapa pekerja tidak menggunakan APD lengkap dan bekerja kadang-kadang tidak aman sehingga berisiko terjadi kecelakaan kerja atau penyakit akibat kerja. Perilaku aman atau tidak aman pekerja dipengaruhi oleh efikasi diri yang dimiliki seseorang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan antara efikasi diri dan praktik pekerja dalam berperilaku aman sebelum dan setelah terpapar media video. Penelitian ini menggunakan metode quasi eksperimental dengan pendekatan pretest posttest group dimana responden diberikan perlakuan berupa paparan media video. Sebanyak 40 pekerja diwawancara dan dianalisis menggunakan Wilcoxon. Hasil Uji statistik diketahui karakteristik responden semuanya laki-laki dan berumur 22-59 tahun. Sebagian besar berpendidikan SMA/SMK (70%) dan masa kerja responden minimal satu tahun, dan berstatus menikah (80%). Uji perbedaan didapatkan hasil ada perbedaan peningkatan efikasi diri dan praktik sebelum dan setelah terpapar media video dengan nilai probabilitas variabel efikasi diri dan praktik sebesar 0.000 (<0.05) yang berarti terdapat perbedaan antara dua variabel tersebut. Peningkatan nilai rata-rata pretest efikasi diri 19,400 menjadi 21,875 (posttest) dan variabel praktik dengan peningkatan nilai rata-rata pretest 17,175 menjadi 20,025 (posttest). Media video yang dipaparkan kepada responden dinilai efektif untuk meningkatkan self efikasi dan praktik berperilaku aman dalam bekerja.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信