{"title":"教育因缺乏纪律而面临的危机","authors":"Fahrul Razi","doi":"10.47783/jurpendigu.v1i2.160","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pendidikan merupakan suatu hal yang harus diprioritaskan dalam kehidupan manusia. Sebab dunia tanpa pendidikan adalah dunia tanpa arti. Kehidupan manusia tidak mengacu pada pendidikan maka akan senantiasa dalam alam kebodohan. Dalam artian memisahkan manusia pada pendidikan sama artinya memisahkan manusia pada kehidupan yang sejati. Eksistensi penciptaan manusia bersama dengan kewajiban untuk berpendidikan. Kewajiban berpendidikan sama artinya kewajiban dalam beribadah. Pahala membaca sama artinya pahala beribadah, karena beribadah tanpa dasar ilmu pengetahuan akan berujung kepada kesia-siaan. \nAwal dari kehancuran dunia Pendidikan karena krisis disiplin. Negara barat salah satu penyebab kemajuan mereka yakni dengan menumbuhkan kesadaran untuk disiplin. Dalam hal ini perlu juga ditanya mengapa pada dasarnya manusia harus disiplin? Kedisiplinan pada dasarnya berguna bagi manusia itu sendiri. Dan bila manusia tidak displin maka akan berakibat tidak baik bagi dirinya. Misalnya disiplin lalu lintas, lampu merah yang ada dijalan raya, bukan penghambat pengemudi, namun pada dasarnya untuk memberikan keamanan bagi pengemudi itu sendiri. Coba bila lampu merah itu dilanggar, maka berakibat akan terjadinya kecelakaan. \nJadi meningkatnya kedisiplinan sangatlah penting, Negara Jepang, Cina dan Amerika, dalam dunia pendidikan mereka sangat maju, dan salah satu rahasia mereka adalah disiplin. Kegiatan belajar dan mengajar (KBM) tidak akan efektif dan maksimal bila tingkat disiplin masih belum diperhatikan. Bahkan Negara Indonesia juga tidak akan pernah maju dan berkembang kalau tidak disiplin. Jangan sampai kehancuran pendidikan Negara Indonesia ini karena menganggap remeh arti disiplin. Meningkatkan kedisiplinan merupakan kunci untuk kemajuan. Dan krisis disiplin haruslah kita akhiri mulai detik ini. Bila ingin Negara kita ini dapat mengejar ketertinggalan dari Negara maju lainnya terutama dalam bidang pendidikan. Marilah kita hidupkan disiplin dalam kehidupan kita.","PeriodicalId":17690,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan Guru","volume":"73 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-12-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"KRISIS DISIPLIN AWAL KEHANCURAN DUNIA PENDIDIKAN\",\"authors\":\"Fahrul Razi\",\"doi\":\"10.47783/jurpendigu.v1i2.160\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Pendidikan merupakan suatu hal yang harus diprioritaskan dalam kehidupan manusia. Sebab dunia tanpa pendidikan adalah dunia tanpa arti. Kehidupan manusia tidak mengacu pada pendidikan maka akan senantiasa dalam alam kebodohan. Dalam artian memisahkan manusia pada pendidikan sama artinya memisahkan manusia pada kehidupan yang sejati. Eksistensi penciptaan manusia bersama dengan kewajiban untuk berpendidikan. Kewajiban berpendidikan sama artinya kewajiban dalam beribadah. Pahala membaca sama artinya pahala beribadah, karena beribadah tanpa dasar ilmu pengetahuan akan berujung kepada kesia-siaan. \\nAwal dari kehancuran dunia Pendidikan karena krisis disiplin. Negara barat salah satu penyebab kemajuan mereka yakni dengan menumbuhkan kesadaran untuk disiplin. Dalam hal ini perlu juga ditanya mengapa pada dasarnya manusia harus disiplin? Kedisiplinan pada dasarnya berguna bagi manusia itu sendiri. Dan bila manusia tidak displin maka akan berakibat tidak baik bagi dirinya. Misalnya disiplin lalu lintas, lampu merah yang ada dijalan raya, bukan penghambat pengemudi, namun pada dasarnya untuk memberikan keamanan bagi pengemudi itu sendiri. Coba bila lampu merah itu dilanggar, maka berakibat akan terjadinya kecelakaan. \\nJadi meningkatnya kedisiplinan sangatlah penting, Negara Jepang, Cina dan Amerika, dalam dunia pendidikan mereka sangat maju, dan salah satu rahasia mereka adalah disiplin. Kegiatan belajar dan mengajar (KBM) tidak akan efektif dan maksimal bila tingkat disiplin masih belum diperhatikan. Bahkan Negara Indonesia juga tidak akan pernah maju dan berkembang kalau tidak disiplin. Jangan sampai kehancuran pendidikan Negara Indonesia ini karena menganggap remeh arti disiplin. Meningkatkan kedisiplinan merupakan kunci untuk kemajuan. Dan krisis disiplin haruslah kita akhiri mulai detik ini. Bila ingin Negara kita ini dapat mengejar ketertinggalan dari Negara maju lainnya terutama dalam bidang pendidikan. Marilah kita hidupkan disiplin dalam kehidupan kita.\",\"PeriodicalId\":17690,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Pendidikan Guru\",\"volume\":\"73 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2020-12-16\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Pendidikan Guru\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.47783/jurpendigu.v1i2.160\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan Guru","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47783/jurpendigu.v1i2.160","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pendidikan merupakan suatu hal yang harus diprioritaskan dalam kehidupan manusia. Sebab dunia tanpa pendidikan adalah dunia tanpa arti. Kehidupan manusia tidak mengacu pada pendidikan maka akan senantiasa dalam alam kebodohan. Dalam artian memisahkan manusia pada pendidikan sama artinya memisahkan manusia pada kehidupan yang sejati. Eksistensi penciptaan manusia bersama dengan kewajiban untuk berpendidikan. Kewajiban berpendidikan sama artinya kewajiban dalam beribadah. Pahala membaca sama artinya pahala beribadah, karena beribadah tanpa dasar ilmu pengetahuan akan berujung kepada kesia-siaan.
Awal dari kehancuran dunia Pendidikan karena krisis disiplin. Negara barat salah satu penyebab kemajuan mereka yakni dengan menumbuhkan kesadaran untuk disiplin. Dalam hal ini perlu juga ditanya mengapa pada dasarnya manusia harus disiplin? Kedisiplinan pada dasarnya berguna bagi manusia itu sendiri. Dan bila manusia tidak displin maka akan berakibat tidak baik bagi dirinya. Misalnya disiplin lalu lintas, lampu merah yang ada dijalan raya, bukan penghambat pengemudi, namun pada dasarnya untuk memberikan keamanan bagi pengemudi itu sendiri. Coba bila lampu merah itu dilanggar, maka berakibat akan terjadinya kecelakaan.
Jadi meningkatnya kedisiplinan sangatlah penting, Negara Jepang, Cina dan Amerika, dalam dunia pendidikan mereka sangat maju, dan salah satu rahasia mereka adalah disiplin. Kegiatan belajar dan mengajar (KBM) tidak akan efektif dan maksimal bila tingkat disiplin masih belum diperhatikan. Bahkan Negara Indonesia juga tidak akan pernah maju dan berkembang kalau tidak disiplin. Jangan sampai kehancuran pendidikan Negara Indonesia ini karena menganggap remeh arti disiplin. Meningkatkan kedisiplinan merupakan kunci untuk kemajuan. Dan krisis disiplin haruslah kita akhiri mulai detik ini. Bila ingin Negara kita ini dapat mengejar ketertinggalan dari Negara maju lainnya terutama dalam bidang pendidikan. Marilah kita hidupkan disiplin dalam kehidupan kita.