{"title":"FAKTOR STIMULAN MINAT WIRAUSAHA PADA KOMUNITAS PEMUDA DESA GELAM JAYA KABUPATEN TANGERANG SETELAH MENGIKUTI PENDAMPINGAN PENGENALAN STRATEGI AVP (AVAIBILITY, VISIBILITY, PROMOTION)","authors":"Sonny Santosa, R. Novianti","doi":"10.46306/VLS.V1I2.32","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tahun 2020 nampaknya menjadi tahun yang tidak akan mudah dilupakan oleh sejarah peradaban manusia. Pandemic covid-19 yang hampir melanda diseluruh bangsa didunia ini telah membuat efek domino terhadap sendi kehidupan manusia itu sendiri. Berbagai bidang mengalami efek pasang surut, termasuk salah satu diantaranya adalah bidang ekonomi. Untuk menghadapi gelombang pasang yang mampu membuat sebuah Negara masuk dalam palung krisis ekonomi, maka Pemerintah Indonesia telah membuat berbagai kebijakan-kebijakan yang dibuat bertujuan untuk menyelamatkan perekonomian bangsa. Kebijakan tersebut diharapkan dapat membantu para pelaku usaha UMKM dapat terus bertahan dan merubah pola strategi mereka didalam pemasaran untuk mempertahankan tidak hanya kesejahteraan para pelaku UMKM tetapi juga secara kebangsaan.Strategi AVP ini merupakan pengembangan dari marketing mix yang sangat diperlukan bagi para pelaku usaha untuk membuka gerbang pertahanan dalam menjalankan usaha yang telah dirintis. Dikala efek domino yang begitu terasa dikalangan pelaku UMKM, justru disinilah letak pondasi awal para pelaku UMKM yang masih memiliki semangat dan minat wirausaha untuk tetap mempertahankan bisnis/usahanya. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan untuk melihat factor apa sajakah yang mampu menjadi stimulant komunitas pemuda Desa Gelam Jaya untuk tetap memiliki minat wirausaha demi membangun perekonomian ditengah pandemic. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei, dengan pendekatan kuantitatif. Jumlah sampel 169 orang yang diambil dari komunitas pemuda desa gelam jaya Kabupaten Tangerang. Adapun metode pengolahan data menggunakan analisis faktor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa factor Adanya Pendampingan/Pembekalan Rutinitas Untuk Berwirausaha (VAR00006) masuk dalam kelompok pertama dan memiliki nilai diatas 0,50 . Artinya memang ada pengaruh antara selesainya kegiatan pendampingan pengenalan stratgei AVP (avaibility, visibility, dan promotion) dalam proses mewujudkan minat untuk membuka UMKM/berwirausaha ditengah kondisi pandemic saat ini","PeriodicalId":30265,"journal":{"name":"Jurnal Manajemen dan Wirausaha","volume":"4 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-07-18","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Manajemen dan Wirausaha","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.46306/VLS.V1I2.32","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
FAKTOR STIMULAN MINAT WIRAUSAHA PADA KOMUNITAS PEMUDA DESA GELAM JAYA KABUPATEN TANGERANG SETELAH MENGIKUTI PENDAMPINGAN PENGENALAN STRATEGI AVP (AVAIBILITY, VISIBILITY, PROMOTION)
Tahun 2020 nampaknya menjadi tahun yang tidak akan mudah dilupakan oleh sejarah peradaban manusia. Pandemic covid-19 yang hampir melanda diseluruh bangsa didunia ini telah membuat efek domino terhadap sendi kehidupan manusia itu sendiri. Berbagai bidang mengalami efek pasang surut, termasuk salah satu diantaranya adalah bidang ekonomi. Untuk menghadapi gelombang pasang yang mampu membuat sebuah Negara masuk dalam palung krisis ekonomi, maka Pemerintah Indonesia telah membuat berbagai kebijakan-kebijakan yang dibuat bertujuan untuk menyelamatkan perekonomian bangsa. Kebijakan tersebut diharapkan dapat membantu para pelaku usaha UMKM dapat terus bertahan dan merubah pola strategi mereka didalam pemasaran untuk mempertahankan tidak hanya kesejahteraan para pelaku UMKM tetapi juga secara kebangsaan.Strategi AVP ini merupakan pengembangan dari marketing mix yang sangat diperlukan bagi para pelaku usaha untuk membuka gerbang pertahanan dalam menjalankan usaha yang telah dirintis. Dikala efek domino yang begitu terasa dikalangan pelaku UMKM, justru disinilah letak pondasi awal para pelaku UMKM yang masih memiliki semangat dan minat wirausaha untuk tetap mempertahankan bisnis/usahanya. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan untuk melihat factor apa sajakah yang mampu menjadi stimulant komunitas pemuda Desa Gelam Jaya untuk tetap memiliki minat wirausaha demi membangun perekonomian ditengah pandemic. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei, dengan pendekatan kuantitatif. Jumlah sampel 169 orang yang diambil dari komunitas pemuda desa gelam jaya Kabupaten Tangerang. Adapun metode pengolahan data menggunakan analisis faktor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa factor Adanya Pendampingan/Pembekalan Rutinitas Untuk Berwirausaha (VAR00006) masuk dalam kelompok pertama dan memiliki nilai diatas 0,50 . Artinya memang ada pengaruh antara selesainya kegiatan pendampingan pengenalan stratgei AVP (avaibility, visibility, dan promotion) dalam proses mewujudkan minat untuk membuka UMKM/berwirausaha ditengah kondisi pandemic saat ini